Tumbuhan Biji Terbuka (Gymnospermae)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Welcome to biologic fantastic
Advertisements

BAGIAN-BAGIAN BUNGA oleh : PUSPITA AULIA HAQ
Reproduksi Generatif pada Spermatophyta
JARINGAN PENGANGKUT Jaringan pengangkut berfungsi untuk mengangkut zat-zat mineral (unsur hara dan air) yang diserap oleh akar dari tanah. Selain itu,
Kelas 8 semester 1.
Berkelas.
DUNIA TUMBUHAN CIRI-CIRI TUMBUHAN PENGELOMPOKAN TUMBUHAN
SISTEM REPRODUKSI TUMBUHAN Kelompok V III: Syafira Imaniar ( )
Struktur dan fungsi tumbuhan
TEKNIK PEMBUATAN HERBARIUM
SPERMATOPHYTA Angiospermae Gymnospermae Dikotil Monokotil.
Tumbuhan Berbiji (Spermatophyta)
KAYU By : Wiwin Tyas Istikowati,S.Hut.,M.Sc. FAKULTAS KEHUTANAN
Welcome to our world For science lesson.
Plantae.
Tumbuhan Paku (Pteridophyta)
Yustina Rena Oktaviana
KERAGAMAN TUMBUHAN BERBIJI
Tumbuhan Berkeping Dua (dikotil)
STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN
Organ Vegetatif Batang.
ASSALAMUALAIKUM.
SPERMATOPHYTA.
Teknologi minyak atsiri
PERKEMBANGBIAKAN GENERATIF / KAWIN / SEXUAL PADA TUMBUHAN
Klasifikasi tumbuhan.
PAKIS HAJI DAN PINUS Kelompok 1.
Kingdom Plantae.
KLASIFIKASI hendydesniko.
SPERMATOPHYTA TUMBUHAN BIJI TUMBUHAN BERBUNGA TMBUHAN TINGKAT TINGGI
SPERMATOPHYTA BAGIAN 3 : TUMBUHAN BERBIJI
Tumbuhan Berbiji Terbuka (Gymnospermae)
KINGDOM PLANTAE SPERMATOPHYTA BAGIAN 3 : TUMBUHAN BERBIJI
Mengklasifikasikan Jenis Tumbuhan Berdasarkan Ciri dan Sifatnya
Tumbuhan Berbiji Spermatophyta.
ORGAN DAN SISTEM ORGAN PADA TUMBUHAN
PENGENALAN SUKU GNETACEAE
BRYOPHYTA H e p a t o p h y t a A n t h o c e r o p h y t a
Spermatophyta. spermatophyta spermatophyta Antophyta /berbunga Phanerogamia /alat kelamin jelas Embrifita sifonogama / memiliki lembaga yg perkawinannya.
KLASIFIKASI MAHLUK HIDUP
PLANTAE (Dunia Tumbuhan)
3. SPERMATOPHYTA TUMBUHAN BIJI
ANGGORO AKHTA NURUL.
Manfaat tumbuhan berbiji terbuka
Angiospermae (tumbuhan berbiji tertutup)
Cycadadinae Cycadiales Cycadaceae.
TUMBUHAN GYMNOSPERMAE
Klasifikasi Makhluk Hidup 5 Kingdom
Azka Annafiah Riza Nurlailla Deviana Rahmajayanti Yusuf Anggoro
Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan. JARINGAN MERISTEM.
BANGSA EUPHORBIALES (TRICOCCAE)
EBONI DAN SAMAN.
PLANTAE.
Gymnospermae (Pinophyta)
Tumbuhan Biji Terbuka (Gymnospermae)
ANGGREK DAN NANGKA Dosen Pengampuh: Ir. Bambang Kusmanandhi, S.Agr.Sc.
Kelompok 3: Amalia Nur Daffa Thufail Muhammad Indera Nashri
BAGIAN-BAGIAN BUNGA DAN FUNGSINYA.
Bagian-Bagian Bunga Lengkap Berserta Penjelasan Dan Fungsinya
Oleh SPERMATOPHYTA Oleh
Guru Bidang Studi : Dra. Hidayat Senawati
JARINGAN DASAR (PARENKIM)
PERKEMBANGBIAKAN MAKHLUK HIDUP Kelompok 5.
DAUN DAN BUNGA KELOMPOK 5 RAZITA SHAVIRA NABILLA NASMAKARAZ
KELOMPOK 2 Anisah Hasanah (09) Apriliya Setya Ningrum (10)
PENGGOLONGAN TUMBUHAN
Kelompok Tumbuh-Tumbuhan KLIK AKU Tumbuhan termasuk kedalam Kingdom Plantae Lumut (Bryophyta) Biji-bijian (Spermatophyta) Paku-Pakuan (Pteridophyta) Filum.
Tumbuhan Biji (Spermatophyta)
KAYU By : Wiwin Tyas Istikowati,S.Hut.,M.Sc. FAKULTAS KEHUTANAN
By Lili Andajani, S.Pd, M.Pd PERKEMBANGBIAKAN GENERATIF / KAWIN / SEXUAL PADA TUMBUHAN.
Transcript presentasi:

Tumbuhan Biji Terbuka (Gymnospermae) Fiega Fen Aniva (08/X3) Latifatul Azizah (11/X3) Raras Ahlul W. (16/X3) R.M.Faisal (27/X3)

Pengertian… Tumbuhan biji terbuka adalah tumbuhan yang bijinya tidak ditutup oleh bakal buah. Berdasarkan fosil yang ditemukan, tumbuhan ini sudah ada sejak 345 juta tahun lalu. Sebagian besar anggotanya sudah menjadi fosil.

Ciri ciri : Bijinya tidak terlidungi daging buah sehingga disebut biji terbuka Bunga sesungguhnya tidak ada, alat perkembangbiakannya berupa badan yang disebut STROBILUS (rujung) Strobilus jantan berisi serbuk sari yang mengandung sel sperma Strobilus betina berisi bakal biji yang mengandung sel telur.

Ciri-ciri : Batang utama lurus ke atas, berkayu, dan berkas pembuluh tersusun dalam lingkaran dan memiliki kambium. Umumnya memiliki saluran resin, dan bercabang-cabang. Bentuk daun bermacam-macam, sempit dan kaku Proses penyerbukan dibantu angin dan pembuahan bersifat tunggal (menghasilkan satu produk)

Daur hidup Gymnospermae

Klasifikasi Gymnospermae Cycadales Ciri khas bangsa atau ordo ini adalah batang tidak bercabang, daunnya majemuk, tersusun sebagai tajuk di puncak pohon. Merupakan tumbuhan berumah dua, artinya memiliki strobilus jantan saja atau strobilus betina saja. Contoh: Zamia furfuracea, Cycas revoluta dan Cycas rumphii (pakis haji)

Ginkgoales Tumbuhan ini merupakan tumbuhan asli dari daratan Cina. Tinggi pohon dapat mencapai 30 meter, daun berbentuk kipas dan mudah gugur. Serbuk sari dan bakal biji dihasilkan oleh individu yang berlainan. Anggota kelompok ini hanya ada satu species yaitu Ginkgo biloba.

Coniferales Coniferales berarti tumbuhan pembawa kerucut, karena alat perkembangbiakan jantan dan betina berupa strobilus berbentuk kerucut. Tumbuhan yang termasuk kelompok ini memiliki ciri selalu hijau sepanjang tahun (evergreen). Contoh: Agathis alba (damar), Pinus merkusii (pinus), Cupressus sp., Araucaria sp., Sequoia sp., Juniperus sp. dan Taxus sp.

Gnetales Anggota kelompok ini berupa perdu, liana (tumbuhan pemanjat) dan pohon. Daun berbentuk oval/lonjong dan duduk daun berhadapan dengan bentuk urat daun menyirip. Pada xilem terdapat trakea dan floem tidak memiliki sel pengiring. Strobilus tidak berbentuk kerucut, tetapi sudah dapat disebut “bunga”. Contoh yang terkenal dari kelompok ini adalah Gnetum gnemon (melinjo).

Peranan Tumbuhan Biji Terbuka Sebagai tanaman hias, misalnya pakis haji Sumber makanan, misalnya melinjo Penghasil minyak cat (terpentin), misalnya pinus/tusam Bahan baku damar, yaitu damar Bahan baku industri kertas dan korek api, misalnya kayu pinus dan kayu tumbuhan melinjo Bahan untuk obat dan kosmetik, yaitu Ginkgo biloba  

Terimakasih :3