presentasi interaktif presentasi : penyajian / pemaparan Interaktif : saling mempengaruhi timbal – balik [mutually] presentasi interaktif Penyajian timbal balik / bergantian antara presenter dan audience Audience dapat merespon disaat presentasi sedang disajikan. Presenter dapat mengembangkan respon audience sepanjang masih dalam koridor bahasan
presenter audience Audience
presentasi interaktif Memunculkan perhatian dan minat audience terhadap materi yang disajikan Mengurangi kejenuhan / kebosanan Menggali lebih banyak pendapat, sehingga presentasi menjadi lebih komprehensif
presentasi yang sukses langkah awal presentasi yang sukses Mereview tujuan bahan yang akan dibahas Mengajukan pertanyaan yang terkait dengan bahan yg dibahas Menghubungkan bahan yang akan dibahas dengan : Materi / topik Pengalaman nyata dari presenter Audience / pendengar Sharing pengalaman Menggunakan Alat bantu yang sesuai / tepat
Paparkan tujuan dan sasaran presentasi Libatkan audience dlm topik presentasi Bangun kepercayaan audience: “menjelaskan manfaat materi” Pastikan audience menyadari bahwa Anda memegang kendali Terbukalah mengenai diri Anda [jika diperlukan] Pastikan audience mengetahui bahwa Anda sebagai presenter senang berada di sini
Menangkap minat seluruh audience / pendengar Menyiapkan informasi agar audience dapat mengikutinya Membuat audience menyadari harapan presenter tentang pentingnya pencapaian tujuan presentasi Membantu audience untuk mewujudkan suasana yang positif dan kondusif
Fakta dan data statistik [ kalau ada ] Kesaksian dan komentar pakar Pengalaman, insiden, peristiwa sejarah Contoh - contoh konkrit Latar belakang historis analogi ilmiah Demonstrasi / peragaan langsung
PROSENTASE BERBICARA, SUARA & BAHASA TUBUH PROSENTASI BERBICARA, SUARA & BAHASA TUBUH Words (Bicara)
tehnik berbicara Kurangi istilah-istilah yang tidak perlu Jangan menganggap remeh Gunakan humor, anekdot, cerita Minta umpan balik
tehnik berbicara Ucapan harus jelas Latih lidah, rahang, dan bibir Kontak mata Bahasa tubuh
variasi suara ekspresi wajah bahasa tubuh
variasi suara saran praktis Volume atau kekerasan suara Kecepatan bicara dan artikulasi Tinggi rendahnya nada suara / intonasi saran praktis belajar dari radio, tirukan berulang – ulang membaca puisi dan rekamlah
ekspresi wajah kontak mata dengan para audience secara bergantian senyum (ramah)
mengatur posisi tubuh Tubuh presenter harus tampak oleh semua audience Dengan mudah dapat mengontrol alat bantu Secara bergantian mendekati audience
mengatur gerakan tangan Mengontrol alat bantu / mikropon Jangan menjalin tangan kedepan atau kebelakang, atau dimasukkan dalam saku celana Jangan memegang benda yang tak ada kaitannya dengan topik presentasi
mengatur posisi kaki Jarak antar kedua kaki tidak lebih dari 20 Cm Jangan bertumpu pada satu kaki [santai] Jangan terlalu banyak mondar mandir yang tak ada tujuan
mengendalikan kebiasaan Hindari kebiasaan menggerakan anggota tubuh yang tidak semestinya Hindari gerakan tangan yang berlebihan
bagaimana tampilan Anda ?? rekamlah saat Anda presentasi dan amati bagaimana tampilan Anda ?? perbaiki, perbaiki dan perbaiki
Membuat ringkasan Himbauan dan Pernyataan memotivasi Lelucon yang relevan Membuat kesimpulan tentang keseluruhan presentasi Meminta audience meneriakkan slogan tertentu yang terkait erat / relevan dengan bahan presentasi
SARAN AKHIR “Apapun yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia” (Kolose 3:23) Jangan melupakan Tuhan dalam perencanaan! (Yakobus 4:13-17)