Makanan sepinggan (one dish meal)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
By hagi. Soto mie khas sunda 66 buah tomat di potong potong 88 lembar daun jeruk 33 lembar daun salam 44 buah kentang,kupas belah 2 digoreng hingga.
Advertisements

OLEH : Atat Siti Nurani Prodi Pendidikan Tata Boga
How to Make Delicious Kebab
Gizi Kuliner 1 (Makanan Indonesia) Nany Suryani, S.Gz.
RESEP MASAKAN AYAM.
RESEP DAN CARA MEMBUAT MAKANAN KHAS INDONESIA
Resep makanan dan minuman
Selamat Datang di Repoeblik Telo...
MAKANAN KONTINENTAL (modul 8)
RESEP MAKANAN KHAS INDONESIA
Indonesian Cooking Workshop
Club Activities.
TUGAS KEWIRAUSAHAAN ARIEF PRASETYO DEDE ABDUL BASIT DEWITA KARINA
MAKANAN ORIENTAL (modul 7)
By=Farah Saufika Kelas=VB
Resep omlete 5A By: Yasmin & Fitri.
BREAKFAST.
MEMBUAT STEAK By : Defa Bramantya.
Gizi Kuliner 1 Nany Suryani, S.Gz
Resep masakan tengkleng
MODIFIKASI MAKANAN LUNAK & SARING (modul 3)
MODIFIKASI MAKANAN RENDAH PURIN
Resep Nasi Goreng seafood
Resep Makanan Khas Indonesia
MODIFIKASI BUMBU DASAR
~Resep Makanan Nasi Goreng Kunyit~
Minuman dan makanan yaitu: milshake dan nasi goreng sepesial
Makanan khas indonesia
BY:Beryl Zavier. Nasi goreng adalah masakan yang populer di pulau Jawa.
BY: ANNISA MUNINGGAR KARTIKASARI 5A
Cara membuat nasi goreng
Kita siapkan bahan satu dulu, ya~~!! : potong sirloin 200gr 2. 1 sdt Lada hitam 3. 1sdt Garam 4. 2 sdt margarine.
ONE DISH MEAL (HIDANGAN SEPINGGAN) (MODUL 9A)
MENGOLAH MASAKAN INDONESIA
{ Resep Masakan Oleh: X MIPA 4 Melynia Sintha (05) Renata Mandala (31)
Risoles Ayam Istimewa Bahan: 4 btr telur, kocok sebentar 5 sdm susu bubuk, cairkan dengan 500 ml air 1 sdt garam 250 gr tepung terigu 2 sdm margarin, cairkan.
Resep Masakan KOLEKSI CHEF SHANTI.
Ayam Gulung Kangkung Bahan: 2 ptg dada ayam 1 sdt air jeruk nipis 1 sdt garam 50 gr daun kangkung, seduh Bahan saus: 1 bh bawang bombai, cincang 2 siung.
(sayuran dan hasil ikan air tawar)
Masakan khas indonesia ( salad solo )
TUGAS APLIKOM E-LEARNING SUCI HANDAYANI MANAJEMEN
P A S T A Rima Kusuma Dewi Pend. Matematika.
Masakan indonesia mie goreng
RUMAH MAKAN TENDA “BIKIN KAYA”
MENYIAPKAN, MENGOLAH, DAN MENYAJIKAN SUP
Ragam Cara Memasak Ala NusanTara
Pembuatan dan Pemasaran PIZZA SINGKONG di Daerah Lingkar Kampus IPB
MODIFIKASI MAKANAN RENDAH PURIN
Resep Masakan Gracia Natalia (11) Theodorine Ayu (15)
Teknik DASAR memasak Yulianti.
“MAKANAN KHAS INDONESIA”
Makanan khas di indonesia
MENGOLAH HIDANGAN SATE ATAU JENIS MAKANAN YANG DIPANGGANG
MODIFIKASI BUMBU DASAR
Hidangan dari sayuran, telur, dan pasta
Mengolah Hidangan Berbahan Terigu
MENU Menu → Daftar dari hidangan, dilengkapi dengan harga yang diberikan atau ditawarkan kepada seseorang (pelanggan) → Jembatan.
Soto Banjar Bahan: 1/2 ekor (450 gram) ayam, dipotong 2 bagian ml air 5 butir cengkeh 4 cm kayumanis 4 1/2 sendok teh garam 1/2 sendok teh merica.
MODIFIKASI MAKANAN LUNAK & SARING (modul 3)
JENIS-JENIS PASTA. JENIS-JENIS PASTA SPAGHETTI Pasta yang paling sering kita temui, bentuknya seperti lidi panjang tanpa lubang. Sangat cocok disajikan.
In Product Development of Agroindustrial
PENGOLAHAN.
PEMBUATAN olahan DAGING AYAM
MAKANAN TRADISIONAL INDONESIA
RESEP DAN CARA MEMBUAT MAKANAN KHAS INDONESIA
BAHAYA JUNK FOOD OLEH: NAMA: NADYA NIM :
BREAKFAST.
Membuat Bumbu dasar dan turunannya dan Pelengkap Makanan Indonesia
KEGIATAN BELAJAR 1 Makanan Indonesia
TUGAS PRAKARYA “ MAKANAN KHAS KABUPATEN PATI ” TUGAS PRAKARYA “ MAKANAN KHAS KABUPATEN PATI ” Nama Kelompok: 1. Muhammad Iqbal (21) 2. Novita Ramadhani.
Transcript presentasi:

Makanan sepinggan (one dish meal) Nany Suryani, SGz. Nan_cdy@yahoo.co.id

Pengertian Makanan sepinggan merupakan suatu istilah yang diberikan untuk hidangan dimana seluruh lauk terdapat dalam "satu piring". Dalam bahasa Inggris, hidangan ini dikenal sebagai One-Dish Meal. Walaupun disajikan dalam satu piring, kebutuhan akan karbohidrat, protein dan sayur akan terpenuhi dalam hidangan sepinggan ini. Ciri-ciri: mudah, ringkas, berkhasiat dan cepat saji

Jenis-jenis makanan sepinggan Nasi goreng Bihun goreng Kwetio goreng Mie goreng Pizza Burger Kebab Lasagna Bubur nasi Berbagai jenis soto Dll

Nasi Goreng Sejarah berasal dari masyarakat tradisional tionghoa sudah ada sejak 4000 SM, tersebar kedaerah lain sampai ke Asia Tenggara termasuk indonesia Unsur utama dalam pembuatan nasi goreng yaitu nasi, minyak dan kecap Bahan tambahan: sayuran, daging ayam, bakso, telur, sambal, dll

Macam-macam penyajian nasi goreng Nasi Goreng Biasa Penyajian Indonesia Penyajian Indonesia Penyajian Singapura Penyajian USA Penyajian Jepang

Bihun Bihun merupakan bahan makanan sejenis mi tetapi bentuknya lebih tipis. Bihun merupakan nama salah satu jenis makanan yang berasal dari Tiongkok, dalam bahasa tionghoa yaitu “Bi” artinya beras dan “hun” artinya tepung. Dalam bahasa inggris disebut rice vermicelli atau rice noodles atau rice stiks. Bahan baku bihun terbuat dari tepung beras.

Jenis-jenis Bihun Di pasar dikenal dua jenis bihun, yaitu bihun kering dan bihun instan Bihun kering merupakan suatu bahan makanan yang dibuat dari tepung beras dengan/tanpa bahan tambahan dan berbentuk benang-benang. Bihun instan adalah produk makanan kering yang dibuat dari tepung beras dengan/tanpa bahan tambahan makanan lain berbentuk benang-benang dan matang setelah dimasak atau diseduh dengan air mendidih paling lama 3 menit

Bihun kering Bihun Instan Olahan Bihun

Kwetiau Kwetiau adalah sejenis mie yang berasal dari Tionghoa, berwarna putih yang terbuat dari beras Di sumatra terkenal dengan kwetiau medan yang memakai bakso ikan, di kalimantan terkenal dengan kwetiau sapi yang memakai daging sapi dan jeoannya seperti babat. Olahan kwetiau yang lain seperti kwetiau goreng seafood atau berbagai macam kwetiau siram

Kwetiau kering Olahan Kwetiau

Mie Mi atau mie adalah adonan tipis dan panjang yang telah digulung, serta dikeringkan Orang Eropa menyebutnya Pasta (dari bahasa Italia), noodle (bahasa Inggris) Bahan baku mie biasanya terbuat dari tepung terigu dan bahan tambahan lainnya

Jenis-jenis Mie Spagetti: mie asal italia, terbuat dari gandum durum Fettuccine : mie asal italia, mirip spageti, pipih dan lebih halus, terbuat dari tepung gandum Ifu mie : mie asal Tiongkok yang terbuat dari tepung beras Makaroni: mie asal italia, dipotong pendek-pendek, melengkung dan berlubang ditengahnya. Misoa: mie asal Tiongkok, terbuat dari tepung terigu Mie Ramen: mie kuah asal Jepang, terbuat dari tepung terigu Mie Udon: mie asal Jepang terbuat dari tepiung terigu

Macam-macam Mie Pasta Mie Udon Misoa Ifu Mie Mie Basah Mie Kering

Pizza Pizza berasal dari Italia,dahulu makanan ini umumnya dikonsumsi olah kaum miskin dan dibuat dengan bahan-bahan yang sederhana yang mudah didapatkan seperti tepung terigu, minyak, garam, dan ragi

Pizza adalah sejenis roti bundar, pipih yang dipanggang di oven dan biasanya dilumuri saus tomat serta keju dengan bahan makanan tambahan lainnya. Jenis keju yang biasa dipakai yaitu keju mozzarella atau “keju pizza”. Jenis bahan lain juga dapat ditaruh di atas pizza, biasanya daging dan saus, seperti salami dan pepperoni, ham, bacon, buah seperti nanas dan zaitun, sayuran seperti cabe dan paprika, dan juga bawang bombay, jamur dan lain lain.

Hamburger Hamburger (atau seringkali disebut dengan burger) adalah sejenis makanan berupa roti berbentuk bundar yang diiris dua dan ditengahnya diisi dengan daging, kemudian sayur-sayuran berupa selada, tomat dan bawang bombay. Jenis saus burger seperti mayones, saus tomat dan sambal serta mustard. Beberapa varian burger juga dilengkapi dengan keju, asinan, serta bahan pelengkap lain seperti sosis dan Ham.

Kebab Kebab adalah sebutan untuk berbagai hidangan daging panggang/bakar yang ditusuk memakai tusukan atau batang besi. Hidangan ini umum dijumpai dalam masakan Laut Tengah, masakan Asia Tengah, masakan Asia Selatan, dan masakan beberapa negara Afrika.

Daging yang umum dipakai untuk kebab adalah daging domba dan daging sapi, atau kadang-kadang daging kambing, daging ayam, ikan, atau kerang. Kebab daging babi dikenal dalam masakan Armenia, Bulgaria,Yunani, dan India

Lasagna Lasagna adalah pasta yang dipanggang di oven dan merupakan makanan tradisional Italia. lasagne artinya berisikan daging. Lasagna dapat diisi dengan banyak isian lainnya seperti daging, sayur-sayuran, ayam, makanan laut dan sebagainya sesuai selera. Kulit Lasagna dibuat dari adonan tepung terigu

Shabu-shabu Shabu-shabu adalah makanan Jepang jenis Nabemono berupa irisan sangat tipis daging sapi yang dicelup ke dalam panci khusus berisi air panas di atas meja makan, dan dilambai-lambaikan di dalam kuah untuk beberapa kali sebelum dimakan bersama saus (tare) mengandung wijen yang disebut gomadare atau ponzu. Di dalam panci biasanya juga dimasukkan sayur-sayuran, tahu, atau kuzukiri.

Soto Soto, sroto, atau coto adalah makanan khas Indonesia yang terbuat dari kaldu daging dan sayuran. Daging yang paling sering digunakan adalah sapi dan ayam, tapi juga babi dan kambing. Jenis soto yang ada di Indonesia: Soto Kediri, soto Madura, soto Betawi, soto Padang, soto Bandung, soto Sokaraja, soto Banjar, soto Medan, coto Makassar, tauto. Soto juga dinamai menurut kandungannya, misalnya soto ayam, soto babat, soto kambing. Soto memiliki banyak kemiripan dengan sop

Jenis-jenis Soto Soto Betawi Soto Banjar Soto Padang Tauto Soto Madura Coto Makasar

Terima Kasih