KELANGKAAN Kelas X Semester 1. KELANGKAAN Kelas X Semester 1.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MACAM – MACAM SISTEM PEREKONOMIAN DAN CARA MEMECAHKAN MASALAH EKONOMI
Advertisements

STANDAR KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL LATIHAN SOAL TUGAS.
BAHAN AJAR EKONOMI Kemampuan memahami perilaku ekonomi
Hubungan Kelangkaan Sumber Daya dengan Kebutuhan Manusia oleh SAWABI, SE, MM Editor: Iqbal Fauzi Rakhmat Sri Nur Mulyati.
MOMENTUM DAN INPULS Mata pelajaran : Fisika Kelas : XI IPA
1.2 (Part 2) Kelangkaan /Scarcity
DRS PARIHADI,M.Pd SMA NEGERI 1 SRAGEN
KELANGKAAN (SCARCITY)
PERMASALAHAN POKOK EKONOMI oleh: Destina Rahmawati Tersiana Wijayanti Guru Pamong: Kartini, S.Pd.
BANGSA DAN NEGARA Mata Pelajaran: CIVICS/PKn Kelas : X/SKS
Eubacteria Mata Pelajaran: Biologi Kelas : X Semester : 1.
LOGIKA MATEMATIKA Mata Pelajaran: Matematika Kelas : X Semester : 2.
APRESIASI SENI TARI Mata Pelajaran: Seni Budaya Kelas : X Semester : 2.
Menulis Puisi Lama (Klasik)
EKONOMI KELAS X PERMINTAAN DAN PENAWARAN Oleh : Dewi Sulastri, S.E
STANDAR KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL LATIHAN SOAL TUGAS.
GERAK Mata Pelajaran: FISIKA Kelas : X Semester : 1.
RELA BERBAGI IKHLAS MEMBERI BERANDASK-KDINDIKATORMATEREX SOALUJI KOMPEKOMPEREFERENSI PENYFFFFF 5USUN X KEBUTUHAN DAN KELANGKAAN SUMBER DAYA KELAS X SEMESTER.
Lola Sarjayanti
Jurnal Khusus KELAS XII SEMESTER 1. Jurnal Khusus KELAS XII SEMESTER 1.
KELANGKAAN (SCARCITY)
KEBUTUHAN MANUSIA SMA NEGERI 2 REMBANG SKKD MATERI KELAS X SEMESTER 1
Konsep dasar ekonomi.
APBN DAN APBD KELAS XI Semester 1 DRS. TRI NARDONO SMA N 1 DEPOK
MASALAH POKOK EKONOMI DAN BIAYA PELUANG
KETENAGAKERJAAN SMA Negeri 3 Bengkulu
EKONOMI KELAS X PERMINTAAN DAN PENAWARAN Oleh : Dewi Sulastri, S.E
Oleh : AHMAD USMAN,S.Pd NIP : BAHAN AJAR EKONOMI
SHILVINA WIDI IRSANTI PENDIDIKAN EKONOMI KEDIRI, JAWA TIMUR.
IPS / EKONOMI STANDAR KOMPETENSI :
Pertumbuhan Ekonomi EKONOMI
PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
$I$TEM EKONOMI Kelas X Semester 1. $I$TEM EKONOMI Kelas X Semester 1.
KELANGKAAN KELAS X SEMESTER I. KELANGKAAN KELAS X SEMESTER I.
KURVA PERMINTAAN INVESTASI
KEBUTUHAN MANUSIA Kelas X Semester 1. KEBUTUHAN MANUSIA Kelas X Semester 1.
Pelaku Kegiatan Ekonomi
FUNGSI MANAJEMEN Kelas XII Semester 2. FUNGSI MANAJEMEN Kelas XII Semester 2.
SUMBER-SUMBER PENERIMANAN
EKONOMI KELAS 10 (UMUM) SMAN 11 KAB. TANGERANG
KELANGKAAN Oleh: ARIA SUSMAN, SE Editor: Iqbal Fauzi Rakhmat
FUNGSI MANAJEMEN Kelas XII Semester 2. FUNGSI MANAJEMEN Kelas XII Semester 2.
MASALAH EKONOMI DAN CARA MENGATASINYA
PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
EKONOMI KELAS 10 (UMUM) SMAN 11 KAB. TANGERANG
IPS / EKONOMI STANDAR KOMPETENSI :
KETENAGAKERJAAN SMA Negeri 1 Jombang Disusun Oleh : Ninuk Ettyn H
Pertumbuhan Ekonomi EKONOMI
PERILAKU KONSUMEN DAN PRODUSEN
MATERI PEMBELAJARAN IPS SMK KELAS XII SEMESTER 5
KELANGKAAN Oleh: ARIA SUSMAN, SE.
RPP BAHASA INGGRIS J U D U L TUJUAN PEMBELAJARAN CLIP ART
Tugas Strategi Pembelajaran Akuntansi
Kegiatan Pembelajaran Kelas / Semester :XI - Semester 1 Standar Kompetensi :1. Menggunakan internet untuk keperluan informasi.
Oleh : AHMAD USMAN,S.Pd NIP : BAHAN AJAR EKONOMI
KEBUTUHAN MANUSIA SMA NEGERI 32 JAKARTA OLEH : ARIA SUSMAN, SE SKKD
Kelompok 1 : Dedi Sugiarto Tubagus Entus M Maretta Jasmiko
Hubungan Kelangkaan Sumber Daya dengan Kebutuhan Manusia oleh M. Syaiful Anam, S.Pd.
EKONOMI KELAS X PERMINTAAN DAN PENAWARAN Oleh : ARIA SUSMAN, SE
KELANGKAAN SUMBER DAYA ALAM
Pemanfaatan Sumber Daya
KETENAGAKERJAAN SMA Negeri 3 Bengkulu
RIRIN CIPTANINGRUM AP – 5B Universitas Muhammadiyah Prof Dr. Hamka
MASALAH MANUSIA DI BIDANG EKONOMI
KEBUTUHAN MANUSIA SMA NEGERI 32 JAKARTA OLEH : ARIA SUSMAN, SE SKKD
APBN DAN APBD KELAS XI Semester 1 DRS. TRI NARDONO SMA N 1 DEPOK
Bahan Ajar Mata Pelajaran : Ekonomi K e l a s : X Semester : 2
Pertumbuhan Ekonomi EKONOMI
Peran Konsumen dan Produsen
KELANGKAAN DAN KEBUTUHAN MANUSIA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.
Transcript presentasi:

KELANGKAAN Kelas X Semester 1

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR 1. Memahami permasalahan ekonomi dalam kaitannya dengan kebutuhan manusia, kelangkaan dan sistem ekonomi KOMPETENSI DASAR 1.2. Mendeskripsikan berbagai sumber ekonomi yang langka dan kebutuhan manusia yang tidak terbatas

INDIKATOR Mendeskripsikan pengertian kelangkaan Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab kelangkaan Mengidentifikasi pengalokasian sumber daya yang mendatangkan manfaat bagi rakyat banyak

Pengertian kelangkaan Kelangkaan merupakan Suatu keadaan jumlah alat pemuas kebutuhan yang relative terbatas jika dibandingkan dengan kebutuhan manusia

Faktor-faktor penyebab kelangkaan Terbatasnya sumber daya alam Terbatasnya kemampuan produsen disebabkan terbatasnya faktor produksi 1 2

Bertambahnya jumlah penduduk Ulah manusia yang tidak menjaga kelestarian lingkungan 3 4

Kekurangan tenaga ahli Kemajuan IPTEK yang tidak imbang dengan pemenuhan kebutuhan 5 6

ALOKASI SUMBER DAYA YANG BERMANFAAT BAGI RAKYAT BANYAK Faktor –faktor produksi yang tersedia dan di butuhkan untuk keperluan produksi jumlahnya sangat terbatas(relatif langka). Sehingga manusia harus memanfaatkan sumber daya secara selektif dan efisien. Sumber daya alam yang terbatas dan dapat menguasai hajat hidup orang banyak harus di kelola oleh pemerintah. Sumber daya alam yang vital

CONTOH SOAL 1 Istilah untuk keadaan di mana kebutuhan tidak terbatas berhadapan dengan sumber daya yang tersedia terbatas adalah…. SALAH KESENJANAGN A SALAH KEKURANGAN B SALAH KETIDAK MERATAAN C BENAR KELANGKAAN D KETERBATASAN SALAH E

CONTOH SOAL 2 Sumber daya harus dimanfaatkan secara hemat dan efisien. Hal ini dikarenakan…. Kebutuhan manusia tidak terbatas A Kemampuan manusia terbatas B Tehnologi tidak bisa berkembang C Sumber daya tersedia tidak terbatas D Sumber daya terbatas E BENAR SALAH

Pernyataan di bawah ini yang benar adalah…. CONTOH SOAL 3 Pernyataan di bawah ini yang benar adalah…. Barang bebas tidak berguna bagi masyarakat A Kelangkaan bisa terjadi pada barang apapun B Barang langka selalu di butuhkan C Semua barang kebutuhan merupakan barang bekas D Kelangkaan bisa terjadi pada jenis sumber daya apapun E BENAR SALAH

CONTOH SOAL 4 Kita sering melihat masyarakat mengantri minyak tanah. Hal ini menunjukkan gejala ….. JAWABAN : KELANGKAAN

SEBUTKAN 2 PENYEBAB TERJADINYA KELANGKAAN CONTOH SOAL 5 SEBUTKAN 2 PENYEBAB TERJADINYA KELANGKAAN JAWABAN : 1. TERBATASNYA SUMBER DAYA ALAM 2. BERTAMBAHNYA JUMLAH PENDUDUK

REFERENSI 1. Neti Budiwati.2006. Ekonomi SMA kelas 1. Sinergi 2. Alam situmorang. 2007. Ekonomi SMA kelas 1. Exis 3. Khoirul Anwar. 2009. Ekonomi SMA kelas 1. Yrama widya 3. Internet- GOOGLE 4. LKS ekonomi

PENYUSUN Nama : SRI KUSUMALELY, S.Sos Asal Sekolah : SMAN I JAKARTA Email : srilely@gmail.com Editor: Sri Nur Mulyati, S. Pd.

Terima Kasih