PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN STIE HAS PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA Oleh: DR. ANTONI., SE., ME Email: antoni_yoga@yahoo.com Hp: 085263819975 PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN STIE HAS BUKITTINGGI, 2011 Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME SUMBER DAYA MANUSIA Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
1. Pengertian Perencanaan Strategis Sumber Daya Manusia Perencanaan Strategis SDM adalah serangkaian kegiatan untuk menetapkan strategi: memperoleh (menarik, memilih, menempatkan), memanfaatkan, mengembangkan, dan mempertahankan, melepas tenaga kerja sesuai dengan kebutuhan perusahaan sekarang dan pengembangannya dimasa datang sehingga SDM yang tersedia mampu mencapai tujuan jangka panjang perusahaan, tujuan individu dan tujuan masyarakat seoptimal mungkin. 2. Fungsi perencanaan SDM Memprediksi kondisi tenaga kerja untuk memenuhi kebutuhan perusahaan (termasuk lembaga pendidikan) sebagai organisasi yang kompetitif dalam mengantisipasi perubahan lingkungan bisnis sekarang dan dimasa mendatang. Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
3. Manfaat/kegunaan perencanaan SDM Meningkatkan system informasi SDM, yang secara terus menerus diperlukan dalam mendayagunakan SDM agar efektif dan efisien bagi pencapaian tujuan bisnis perusahaan. Meningkatkan pendayagunaan SDM sehingga setiap tenaga kerja memperoleh peluang dalam memberikan kontribusi terbaik bagi pencapaian tujuan perusahaan/organisasi. Menyelaraskan aktivitas SDM dengan sasaran organisasi secara lebih efektif dan lebih efisien. Menghemat tenaga, waktu, dan dana, serta dapat meningkatkan kecermatan dalam proses rekrutmen. Proses rekrutmen dapat diarahkan dan dibatasi sesuai kebutuhan dengan menetapkan persyaratan penerimaan secara kongkrit. Mempermudah pelaksanaan koordinasi SDM oleh manager SDM dalam usaha memadukan pengelolaan SDM, Manfaat perencanaan jangka pendek Manfaat perencanaan jangka panjang Penuhi kebutuhan sesuai strategi u/ mencapai tujuan Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
Tujuan Perencanaan SDM Untuk menetukan kualitas dan kuantitas karyawan yg akan mengisi jabatan Menjamin tersedianya tenaga kerja masa kini dan masa depan Menghindari terjadinya mismanajemen dan tumpang tindih dalam pelaksanaan tugas Mempermudah koordinasi, intergrasi, dan sinkronisasi (KIS) Menghindari kekurangan dan atau kelebihan karyawan Menjadi pedoman dalam menetapkan program rekrutmen, seleksi, pengembangan, kompensasi, pengintegrasian, pemeliharaan, kedisiplinan dan pemberhentian karyawan Pedoman dalam melaksanakan mutasi dan pesiun karyawan Sebagai dasar dalam penilaian karyawan Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
Proses perencanaan SDM PROSES PEREN-CANAAN BISNIS RENCANA STRATEGI JANGKA PANJANG Filosofi perusahaan (visi/misi) Pengamatan lingkungan/ iklim bisnis Kekuatan dan keterbatasan ,peluang dan ancaman Tujuan dan sasaran strategi ANGGARAN TAHUNAN Anggaran unit kerja & individu untuk mencapai sasaran Program penjadwalan & penugasan Monitor & control hasil yang dicapai RENCANA OPERASIONAL JANGKA PANJANG Rancangan kebijakn /program Sumberdaya yang dibutuhkan Strategi organisasi Rencana memasuki bisnis baru Penghasilan (ROI, ROE, ROA) dan pembebasan (jual, bangkrut) PROSES PEREN- CANAAN SDM ANALISIS ISSU Kebutuhan bisnis Faktor intern Faktor ekstern Analisis penyediaan (suplay) intern Implikasi manajemen PERKIRAAN KEBUTUHAN Penjelasan staff Pertukaran staff (kualitatif) Desain organisasi & Jabatan Sumber dan proyek yang dimiliki Jaringan RENCANA TINDAKAN Wewenang staff Penarikan Promosi dan mutasi Perubahan organisasi Pelatihan & pengembangan Kompensasi & manfaat (keuntungan) Hubungan pekerja Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME Tantangan SDM Tentangan eksternal Aspek peluang Aspek ancaman Aspek ekonomi Aspek sosial Aspek politik Aspek deregulasi perundangan Aspek teknologi Aspek pesaing Tantangan Internal Kekuatan Kelemahan Rencana kerja dan anggaran Pengembangan usaha Pengembangan perusahaan Rencana strategis Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
Teknik Perencanaan SDM Teknik non ilmiah: perencanaan didasarkan pada pengalaman, imajinasi dan perkiraan saja. Risikonya: cukup besar, kareana kuantitas dan kualitas SDM tdk sesuai dengan kebutuhan perusahaan Teknik ilmiah:dilaksanakan berdasarkan hasil analisis dan data, informasi dan peramalan dan perencanaan yang baik Risikonya: relatif kecil, karena segala sesuatu diperhitungkan terlebih dahulu Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME Model perencanaan SDM Permasalahan dalam perencanaan SDM yang perlu diperhatikan, antara lain: Apa pendekatan yang digunakan? Begaimana tekniknya? Apa strategi untuk penggantian? Bagaiamana kebijakan perekrutan dan promosi? Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME
SEKIAN DAN TERIMAKASIH Perencanaan dan Pengembangan SDM Dr. Antoni., SE., ME