WAHYU SAPTA WARSITA PANCA PANCATANING MULYA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Topik : Struktur Sosial dan Hukum
Advertisements

“Gerakan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga”
HANDOUT 1 TUGAS, KOMPETENSI, DAN PERAN GURU
STANDAR KOMPETENSI GURU
HAM Untuk mempertahan kan hidup (ps 28 a) Membentuk keluarga (28b)
PENTINGNYA PANCASILA DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA
ISBD: ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR
KARAKTERISTIK SOSOK MANUSIA INDONESIA
FILSAFAT PANCASILA Adalah Filsafat Bangsa Indonesia yang bukan Filsafat Barat dan Filsafat Timur.
OLEH : 1.JENAL ABIDIN NURFALAH 2.HASBI A.A 3.TRI SUTARNO 4.CIPTA MAULANA SOLEH 5.WIDIYANTO 6.HENDI ARIF. K FAKULTAS PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (FPAI) UNIVERSITAS.
Budi pekerti Budi Pekerti mempunyai arti yang sangat jelas dan sederhana, yaitu :  Perbuatan( Pekerti) yang dilandasi atau dilahirkan oleh  Pikiran yang.
PENDIDIKAN NON FORMAL DAN PENDIDIKAN INFORMAL.
WAWASAN NUSANTARA Oleh : Aditya Hendra Moh. Khoirul Anwar
MAKNA LIMA SILA DALAM PANCASILA
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN. Tujuan Pembelajaran Siswa mampu mendeskripsikan kedudukan dan fungsi Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan.
norma dan tata tertib kehidupan mahasiswa di perguruan tinggi
BUDAYA AKADEMIK dan tri darma perguruan tinggi
Manfaat Training SQ REFORMATION
GURU Guru : pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta.
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
Dapat mengetahui dan menyebutkan kode kehormatan pramuka penggalang
Etika Penyelenggaraan Diklat
TUGAS, KOMPETENSI, DAN PERAN GURU
Etika Pemerintahan (IPEM4430)
NILAI DAN PRINSIP Nilai-nilai 1945
NILAI DAN PRINSIP Nilai-nilai 1945
MENUMBUHKAN SIKAP PROFESIONALISME GURU SEKOLAH MINGGU BUDDHA
MANUSIA DAN KEADILAN Yanti Trianita S.I.Kom.
Bab 9 Usaha-usaha Pengembangan Guru Sebagai Tenaga Pendidik
Ilmu Budaya Dasar Karina Jayanti.,S.I.Kom
PANCASILA SEBAGAI ETIKA POLITIK
MANUSIA TANGGUNG JAWAB & PENGABDIAN
Pengembangan Kepribadian Indonesia melalui Bahasa Indonesia
KAPRIBADEN PAGUYUBAN PENGHAYAT KAPRIBADEN
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Materi dan Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar
Oleh : Yesi Marince, S.IP., M.Si
STANDAR KOMPETENSI GURU MATA PELAJARAN
Bersabar Tanpa Terbebani
Oleh : Yesi Marince, S.IP., M.Si
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
HAKIKAT PENDIDIKAN A. Pengertian Pendidikan
PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA
Visi dan Misi PKN.
PADA DIKLAT PRAJABATAN
FILSAFAT PENDIDIKAN MK 115
STANDAR PENILAIAN KURIKULUM 2013
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
BIMBINGAN KONSELING: SEBUAH PENGERTIAN
PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
BUDAYA AKADEMIK dan tri darma perguruan tinggi
STANDAR KUALIFIKASI AKADEMIK DAN KOMPETENSI GURU
Teori konstitusi.
KELOMPOK MAYNAR DIAN PRATIWI A WAHYU SETYOPRAMONO A
PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA
TUJUAN DAN KOMPETENSI YANG DIHARAPKAN
TUJUAN PEMBERIAN MATERI HAM
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
UU RI Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan dosen Bab I pasal 1 no. 1 : Guru adalah pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing,
profil guru yang ideal dengan pendekatan psikologis
FILSAFAT PANCASILA Adalah Filsafat Bangsa Indonesia yang bukan Filsafat Barat dan Filsafat Timur.
Pendidikan Kewarganegaraan
Nama:Cheah Yun Chian & Song Yu Hui
IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PENDIDIKAN AGAMA BUDDHA
KONSEP POKOK DALAM SISTEM SOSIAL BUDAYA INDONESIA (Jacobus Ranjabar, S
SISTEM PENDIDIKAN KEPRAMUKAAN, TUJUAN GERAKAN PRAMUKA DAN PRINSIP DASAR KEPRAMUKAAN DI INDONESIA Pendidikan kepramukaan adalah proses pembentukan kepribadian,
RIA KURNIASARI. KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN Mahasiswa mampu menganalisis hakikat, fungsi dan tujuan Pendidikan Kewarganegaraan di SD.
KRITIK TERHADAP “KEMANUSIAAN” VERSI PANCASILA
MENJADI GURU JAMAN NOW. MEMPUNYAI 7B 1.Bersemangat juang tinggi 2.Berpikir kritis 3.Bertindak dinamis 4.Berkarya kreatif.
Transcript presentasi:

WAHYU SAPTA WARSITA PANCA PANCATANING MULYA Filsafat Tradisional Jawa

WAHYU SAPTA WARSITA PANCA PANCATANING MULYA Merupakan ajaran spiritual budaya Jawa Ajaran ini diklaim sebagai sumber asli Filsafat Pancasila Wahyu 7 ajaran yang masing masing ajaran terdiri dari 5 anasir (wahyu sapta warsita panca) untuk mencapai kemuliaan (pancataning mulya)

WAHYU SAPTA WARSITA PANCA PANCATANING MULYA Panca Sila Panca Karya Panca Guna Panca Dharma Panca Jaya Panca Daya Panca Pamanunggal

PANCA SILA Ajaran pembentukan sikap dasar manusia Hambeg Manembah (takwa kpd Tuhan) Hambeg Manunggal (sikap bersatu) Hambeg Welas Asih (sikap kasih sayang) Hambeg Wisata (sikap tentram & mantap) Hambeg Makarya Jaya Sasama (sikap berkarya untuk mencapai kejayaan sesama)

PANCA KARYA Ajaran berkarya dalam kehidupan Karyaning Cipta Tata (berfikir runtut) Karyaning Rasa Resik (bertindak obyektif) Karyaning Karsa Lugu (bertindak sesuai hati nurani) Karyaning Jiwa Mardika (bertindak bebas dari cengkraman hawa nafsu) Karyaning Sukma Meneng (bertindak berdasar kebenaran & keadilan)

PANCA GUNA Ajaran mengolah potensi kepribadian Guna Empan Papaning Daya Pikir (berkonsentrasi & berfikir secara efektif & efisien) Guna Empan Papaning Daya Rasa (mengendalikan kalbu & perasaan) Guna Empan Papaning Daya Karsa (mengendalikan kemauan, cita-cita, niat & harapan) Guna Empan Papaning Daya Karya (berbuat sesuatu yang bermanfaat) Guna Empan Papaning Daya Panguwasa (berbuat tidak sewenang-wenang)

PANCA DHARMA Ajaran orientasi kehidupan (visi-misi) Dharma Marang Ingkang Akarya Jagad (melaksanakan kewajiban sbg umat Tuhan) Dharma Marang Dhirine (melaksanakan kewajiban mengelola diri sendiri) Dharma Marang Kaluwarga (melaksanakan kewajiban untuk kesejahteraan keluarga) Dharma Marang Bebrayan (melaksanakan kewajiban untuk membangun kehidupan bermasyarakat Dharma Marang Nagara (melaksanakan kewajiban untuk negara)

PANCA JAYA Ajaran penetapan standar kehidupan Jayeng Dhiri (mampu menguasai, mengendalikan & mengelola diri sendiri) Jayeng Bhaya (mampu menangulangi semua bahaya) Jayeng Donya (mampu memenuhi kehidupan duniawi) Jayeng Bawana Langgeng (mampu mengalahkan semua rintangan & godaan) Jayeng Lana (mampu menguasai & mengendalikan diri lahir & batin)

PANCA DAYA Ajaran sikap & perilaku sbg manusia sosial Daya Kawruh Luhuring Sujanma (sikap sarjana bagi kesejahteraan alam semesta) Daya Adiling Pangarsa (sikap penguasa yang adil) Daya Katemenaning pangupo Boga (sikap pedagang yang kejujuran) Daya Kasetyaning Para Punggawa lan Nayaka (sikap karyawan yang setia) Daya Panembahing para kawula (sikap kemulian seluruh lapisan masyarakat)

PANCA PAMANUNGGAL Ajaran sosok manusia pemersatu Pandhita Suci Hing Cipta Nala (sosok suci lahir dan batin) Pamong waskita (sosok pelayan masyarakat yang tanggap akan aspirasi) Pangayom Pradah Berbudi bawa Leksana (sosok pelindung bawahan) Pangarsa Mulya Limpat Wicaksana (sosok pemimpin yang berbudi, berakhlak, cakap, profesional, bertanggung jawab & bijaksana) Pangreh Wibawa Lumaku Tama (sosok penguasa yang berwibawa tetapi tidak sewenang-wenang)