Pasar Oligopoli Adalah pasar yang terdiri dari beberapa produsen yang menghasilkan seluruh atau sebagian besar total output di pasar Adakalanya pasar oligopoli.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PASAR MONOPOLI Pertemuan 12.
Advertisements

BAHAN AJAR EKONOMI Kemampuan memahami perilaku ekonomi
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA oleh: YUYUN ANDRIANI
PASAR OLIGOPOLI.
Ekonomi Industri Petemuan II
Ekonomi Mikro OLIGOPOLI.
PASAR.
PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIS
PENGARUH PEMERINTAH TERHADAP PERSAINGAN
Industri Oligopoli PERTEMUAN 5.
STRATEGI DAN KEBIJAKAN HARGA
Struktur, Perilaku dan Kinerja Pasar
PASAR PERSAINGAN OLIGOPOLI & MONOPOLISTIK
Industri Oligopoli dan Monopoli PERTEMUAN 4.
PENGANTAR EKONOMI MIKRO
ASPEK PASAR IMPLIKASI PADA SKB Zainul Muchlas STIE AsiA MALANG.
Stuktur Pasar Monopoli & Oligopoli
PASAR PERSAINGAN TIDAK SEMPURNA
Oligopoli.
EKONOMI MANAJERIAL STRUKTUR PASAR.
Industri Oligopoli PERTEMUAN 5.
STRUKTUR, PERILAKU DAN KERAGAAN (S-C-P) PASAR
Struktur Pasar.
Aspek Pasar dan Pemasaran
OLIGOPOLY.
PASAR MONOPOLI, OLIGOPOLI DAN PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIK
SAP 4 ASPEK PASAR Oleh: Eko Sakapurnama S.Psi., MBA
Bentuk pasar & penentuan harga
Perencanaan pemasaran
MENGENALI PESAING.
Pasar Output.
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI
Pasar Persaingan monopolistis
Fungsi dan Struktur Pasar
PASAR By: Galenna putri yani.
PASAR, PASAR SASARAN DAN SEGMENTASI PASAR
Aspek Pasar dan Pemasaran
PASAR.
Bab 8 Pasar Oligopoli & Arsitektur Perusahaan
MENGHADAPI PERSAINGAN A. DEFINISI : Menggambarkan peran
Organisasi dan Struktur Pasar
FE Unikama - Departemen Manajemen
Pasar Persaingan monopolistis
STRUKTUR PASAR.
PASAR.
PERSAINGAN MONOPOLISTIS
MONOPOLI DAN OLIGOPOLI
Pendahuluan (1) Manajer yang berada dalam manajemen bisnis total harus mengenal pasar yang akan dimasuki atau tempat penjualan produk-produk industri.
STRUKTUR PASAR MODUL 5.
PASAR MONOPOLISTIK PERTEMUAN KE 13.
ANALISIS PASAR & PEMASARAN.
Sebuah industri dikatakan berstruktur oligopoli bila CR4 > 40%
PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIK
OLEH: NURUL DWI ARIANI A
PERTEMUAN KE-6 PASAR a. Persaingan sempurna:
MENGHADAPI PERSAINGAN
PERSAINGAN MONOPOLISTIS
Pasar persaingan monopolistik
BENTUK-BENTUK PASAR BARANG
Kelompok 3 1. Anas Risqi Aziz 2. Aprilia 3. Ardy Saputra
Bentuk-bentuk Pasar dalam Kegiatan Ekonomi Masyarakat
Persaingan pasar tidak sempurna
PASAR OLIGOPOLI PERTEMUAN 14.
OLIGOPOLI STIESS BATANG source: sadono sukirno.
PERSAINGAN MONOPOLISTIS
Pasar Oligopoli.
MONOPOLI DAN OLIGOPOLI
Bab 9 Pasar Oligopoli & Arsitektur Perusahaan
Pasar Persaingan Monopolistik. Pengertian Pasar Persaingan Monopolistik Pasar Monopolistik adalah salah satu bentuk pasar di mana terdapat banyak produsen.
PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIK MANAJEMEN MANAJERIAL
Transcript presentasi:

Pasar Oligopoli Adalah pasar yang terdiri dari beberapa produsen yang menghasilkan seluruh atau sebagian besar total output di pasar Adakalanya pasar oligopoli terdiri dari dua produsen saja = pasar duopoli Dalam pasar oligopoli tidak terdapat keseragaman sifat-sifat perusahaan dalam berbagai industri Kelakuan perusahaan-perusahaan dalam pasar oligopoli akan sangat berbeda jika dalam pasar hanya terdapat tiga perusahaan dibandingkan hanya lima belas perusahaan

Bila di pasar hanya dijumpai sejumlah kecil pesaing, keputusan pemasaran dari suatu perusahaan akan berdampak langsung dan sangat dirasakan oleh perusahaan lainnya karena perusahaan-perusahaan yang ada di pasar oligopoli mempunyai ketergantungan yang sangat kuat satu dengan yang lain.

Karakteristik Pasar yang terdiri dari sekelompok kecil perusahan Pada umumnya dalam pasar oligipoli terdapat beberapa perusahaan raksasa yang memiliki pangsa pasar 70 sampai 80 persen dan disamping itu pula beberapa perusahaan denganpangsa kecil Menghasilkan komoditas standard atau komoditas berbeda corak Kekuasaan menentukan harga ada kalanya lemah dan ada kalanya sangat tangguh Pada umumnya perusahaan oligopoli perlu melakukan promosi iklan yang intensif terutama bila perusahaan oligopoli tersebut menghasilakn komoditas yang berbeda karakteristik

Penentuan Harga dan Promosi Tanpa Persepakatan Walaupun tidak terdapat persepakatan, setiap perusahaan dalam pasar oligopoli terkait pada perusahaan-perusahaan lainnya dan juga mampu mempengaruhi perusahaan lainnya. Hal ini disebabkan karena jumlah perusahaan yang beroperasi di pasar sangat sedikit.

Hubungan antara perusahaan-perusahaan Sebagai akibat dari hubungan saling mempengaruhi yang sangat erat tersebut, pengusaha di pasar oligopoli harus membuat perhitungan yang cermat terhadap reaksi dari perusahaan lain bila berniat menaikkan atau menurunkan harga komoditasnya. Dlam pasar oligopli, penurunan harga dari suatu perusahaan cenderung menyebabkan perusahaan-perusahaan lain melakukan penurunan harga juga agar mereka tidak kehilangan pelanggan.

Hubungan…(2) Sebaliknya bila suatu perusahaan menaikkan harga, produksi perusahaan-perusahaan lain menjadi relatif lebih murah. Sebagai akibat perusahaan yang menaikkan harga akan berkurang pelanggannnya karena sebagian atau seluruh pelanggan mereka membeli komoditas yang dihasilkan perusahaan lain, sedangkan perusahaan lain yang tidak menaikkan harga akan bertambah banyak pelanggannya.