Pemrograman Pembelajaran Interaktif

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Selamat Datang Oleh : Edrizon
Advertisements

PERANGKAT LUNAK APLIKASI (Software)
MEDIA E-LEARNING DALAM PEMBELAJARAN REPRODUKSI VIRUS
Prinsip Perancangan Multimedia
A NIMASI 3D UNTUK M EDIA PEMBELAJARAN S ISWA S EKOLAH D ASAR Disusun Oleh : Adriyan Erisa Putra
SIMULASI PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA PADA MATA PELAJARAN FISIKA
StoryBoard.
PROTOTYPING Analisa Desain Sistem Informasi. Pendahuluan Prototipe merupakan simulasi atau animasi dari bakal sistem. Prototipe merupakan suatu metode.
Memahami etimologi multimedia
Aplikasi Instruksional
MULTIMEDIA INTERAKTIF
Merancang Multimedia Interaktif
Aplikasi Multi Media Player Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 2010 Express Basic 2010 Express ARDIANSYAH HELMY
MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK BEBERAPA PROGRAM APLIKASI
PENERAPAN APLIKASI TUTORIAL FISIKA UNTUK SLTP DAN Ibnu Sina,
PI. Manajemen Informatika, Direktorat Program Diploma Tiga Manajemen Cara belajar Modifikasi Motor Matic Lowrider for further detail, please visit
Latar Belakang Fenomena global warming yang mulai dirasakan.
APLIKASI for further detail, please visit
KOMPUTER & MASYARAKAT Pertemuan 3.
Oleh : DAPIT MELIJANA NIM :
ALAT BANTU BELAJAR BERHITUNG UNTUK SISWA SD KELAS 2-3 Samuel G. F
APLIKASI TUTORIAL MEMBUAT BERBAGAI MACAM EFEK PADA Yudo Arif Wibowo
APLIKASI TAMPILAN HANDPHONE DENGAN ADOBE PHOTOSHOP CS Indra Pasga Satria for further detail, please visit
APLIKASI MULTIMEDIA VIDEO EDITING
UNIT 1 Pengembangan APLIKASI MULTIMEDIA
Analisa Desain Sistem Informasi
COMPUTER BASED INSTRUCTION
DESAIN GRAFIS (CITRA BITMAP DAN VEKTOR)
PENGEMBANGAN MULTIMEDIA
Memahami etimologi multimedia
APLIKASI GRAFIKA KOMPUTER
Perangkat Lunak Aplikasi
Pemrograman Pembelajaran Interaktif
Keterampilan dan metodologi multimedia
Pengertian Aplikasi Komputer
PEMBELAJAAN BAHASA ARAB BEBASIS KOMPUTER Rizka Anis Mubdiurrohmah
Berbasis Komputer (Studi Kasus: Mata Kuliah Sistem Keamanan Komputer) Perancangan Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan for further.
CONTOH PENELITIAN PENGEMBANGAN MODEL
APLIKASI MULTIMEDIA INTERAKTIF MENGENAI SISTEM ORGAN Helmi Gustriyanto
Pengajaran Berbantuan Komputer
Produksi Konten Multimedia (lanjutan)
Nama kelompok Ni putu ayu ari anggraini Novia nisa fairuza
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
GAME PEMBUATAN for further detail, please visit
E-LEARNING PENGENALAN KOMPUTER UNTUK SEKOLAH DASAR Mutiara Rizky Wisuda, for further detail, please visit
Pemrograman Pembelajaran Interaktif
SD NEGERI SIDOREJO LOR 04 SALATIGA SEMESTER II TAHUN PELAJARAN
PROFESSIONAL 8 PEMBUATAN APLIKASI CD INTERAKTIF KUMPULAN DOA SEHARIHARI UNTUK ANAK–ANAK MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH for further detail, please visit
APLIKASI INTERAKTIF BELAJAR BERHITUNG UNTUK KELAS 1 SD Nyoman Yosafat Sunia, for further detail, please visit
PENGEMBANGAN MEDIA SEDERHANA
KOMPUTER GRAFIS.
APLIKASI MULTIMEDIA INTERAKTIF Gatot Kurniawan
MULTIMEDIA Loading … masuk keluar.
KAPITA SELEKTA HASIL-HASIL PENELITIAN PAUD “MEMBAHAS JURNAL NASIONAL”
StoryBoard
Memahami etimologi multimedia
PROTOTYPING IMK 2015 Laseri, S.Kom.
Analisa Desain Sistem Informasi
MEMBUAT ALAT BANTU BELAJAR BERHITUNG UNTUK SISWA SD Denri Saragih,
ANALISA DAN PERANCANGAN
ANALISA DAN PERANCANGAN
Pembangunan Media Pembelajaran Untuk Konsep Struktur Kontrol Pada Algoritma Berbasis Multimedia ALFIN AKBAR
PERANGKAT LUNAK/SOFTWARE
BAB I PENGANTAR DESAIN GRAFIS.
Game edukasi untuk merancang sebuah kota sesuai impian
Pengantar Multimedia Tujuan Khusus Pelatihan :
4.2 PERKAKASAN DAN PERISIAN
PELAKSANAAN PROGRAM REMEDIAL
APLIKASI PANDUAN BELAJAR MENGENAL BILANGAN DAN Dini
MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS ICT Heri Cahyono.
Transcript presentasi:

Pemrograman Pembelajaran Interaktif

LATAR BELAKANG Fenomena baru memasuki zaman Teknologi Informasi. Dunia pendidikan merupakan urutan kedua terbesar setelah dunia bisnis dalam urusan penggunaan teknologi informasi. Lahirnya komputer multimedia yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran yang efektif.

MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER MODEL DRILLS MODEL TUTORIAL MODEL SIMULASI MODEL INSTRUCTIONAL GAMES

MODEL DRILLS Merupakan salah satu model pembelajaran yang bertujuan memberikan pengalaman belajar yang lebih kongkrit melalui penyediaan latihan-latihan soal yang bertujuan untuk menguji kemampuan siswa melalui kecepatan penyelesaian soal-soal latihan  yang diberikan program.

MODEL DRILLS KARAKTERISTIK : Adanya penyajian masalah-masalah dalam bentuk latihan soal pada tingkat tertentu. Siswa mengerjakan soal-soal. Adanya feedback. Evaluasi dan Remedial.

Model Tutorial Model pembelajaran tutorial adalah pembelajaran khusus dengan instruktur yang terkualifikasi, penggunaan mikro komputer untuk tutorial pembelajaran. Model pembelajaran tutorial merupakan program pembelajaran yang digunakan dalam proses pembelajaran dengan menggunakan software berupa program komputer yang berisikan materi pelajaran.

Model Tutorial KARAKTERISTIK : Adanya panduan yang membimbing siswa. Adanya respon dari siswa. Respon siswa dievaluasi oleh komputer. Melanjutkan atau mengulangi tahapan sebelumnya.

MODEL SIMULASI Model Simulasi pada dasarnya merupakan salah satu strategi pembelajaran yang bertujuan memberikan pengalaman belajar yang lebih konkrit melalui penciptaan tiruan-tiruan bentuk pengalaman yang mendekati suasana sebenarnya dan berlangsung dalam suasana yang tanpa resiko. Model simulasi terbagi ke dalam 4 kategori : fisik, situasi, prosedur, dan proses.

MODEL SIMULASI KARAKTERISTIK : Penyajian informasi (berisi beberapa simulasi). Pertanyaan. Respon jawaban. Evaluasi dan Remedial

INSTRUCTIONAL GAMES Instructional games merupakan salah satu bentuk modifikasi dari permainan-permainan (games) yang ada dalam program komputer tetapi pengemasan isi  disesuaikan dengan materi pembelajaran.

INSTRUCTIONAL GAMES KARAKTERSTIK : Setiap permainan harus memiliki tujuan. Adanya aturan yang harus diikuti oleh user atau pengguna. Adanya suasana kompetisi untuk menempuh tujuan atau target yang dicapai. Adanya tantangan untuk menambah daya tarik games. Bersifat Imajinatif. Bersifat menghibur.

1. Konsep (Concept) Tahap concept (konsep) merupakan tahap awal dari pengembangan multimedia interaktif. Dalam tahap ini yang paling utama adalah penentuan ide dasar program yang akan dikembangkan.

Tahap Pengembangan Multimedia Interaktif

2. Perancangan (Desain) Penyusunan Satuan Pelajaran (Satpel). Pembuatan Storyboard. Flowchart program.

3. Pengumpulan bahan materi program (Material Collecting) Pada tahap ini dilakuakan pengumpulan bahan seperti bahan ajar yang akan disajikan (sudah dalam bentuk text),  gambar, clipart, animasi, audio, video dan lain-lain yang menunjang program mutimedia tersebut.

4. Pembuatan (Assembly) Tahap assembly (pembuatan) merupakan tahap dimana seluruh objek multimedia dibuat. Dalam tahap ini objek material seperti text, gambar, audio, video dan material lain yang telah dikumpulkan dijadikan sebuah program yang terstruktur sesuai dengan storyboard dan  flowchart yang telah dibuat sebelumnya. Software utama yang digunakan: Macromedia Flash. Macromedia Director. Macromedia Authorware.

4. Pembuatan (Assembly) Software pelengkap: Microsoft Word : untuk memasukan materi bahan ajar dan mengolah data text. Adobe Photoshop  : untuk Mengolah data gambar atau animasi kartun (still picture). Program Swish Max : untuk Membuat animasi tulisan. Cool Edit Pro  atau Cakewalk Studio: untuk mengolah file audio. Program Adobe Premiere/ Ulead Video Editor : untuk mengolah file video. 3D Studio Max / Maya  3D : untuk membuat model objek 3 dimensi.

5. Percobaan (Testing) Testing dilakukan setelah tahap pembuatan selesai seluruhnya. Pertama-tama dilakukan testing secara modular untuk memastikan apakah hasilnya seperti yang diinginkan. Selanjutnya jika ada kesalahan, program tersebut diperbaiki. Jika sudah sesuai, sudah dapat dikatakan selesai dan berlanjut pada tahap berikutnya.

6. Distribusi (Distribution) Tahapan ini maksudnya adalah menyimpan data hasil program ke dalam media yang dapat dikonsumsi oleh banyak orang. Media yang digunakan biasanya berupa CD-ROM. Proses ini dinamakan pula sebagai proses pembakaran CD (burning).