Konsep & Ide Desain Pertemuan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
ASDEP PENGELOLAAN SAMPAH
Advertisements

SEBUAH USAHA KETERLIBATAN DESAINER INTERIOR INDONESIA
“AKSI HIJAU DI RUANG KERJA”
MINGGU VIII UJIAN TENGAH SEMESTER PROGRAM KULIAH KELAS KARYAWAN
Ceiling Plan Desain Interior II Pertemuan 31,32 & 33
MODUL PERKULIAHAN JURUSAN ARSITEKTUR KELAS KARYAWAN
MINGGU XI PERANCANGAN DENAH LAYOUT KAMAR TIDUR UTAMA APARTEMEN .
UNNES: Universitas Konservasi
GREEN BUILDING KELOMPOK 6
Habibur Rachman XI IPS SMA Islam Cikal Harapan I 2010/2011.
DESIGN ARSITEKTUR DAN DESIGN INTERIOR SEKOLAHKU
Pengelolaan lingkungan hidup Undang-undang nomor 23 tahun 1997 tentang pengelolaan lingkungan hidup disebutkan bahwa lingkungan hidup bukan saja tanggung.
Prinsip Dasar SED (Tiga Pilar UPJ, Urban dan SED dalam Keseharian)
Desain interior By:puput.
PRAKARYA & KEWIRAUSAHAAN
Nama Proposal :Desain dan Rancang Bangun Bangunan Hemat Energi
W0164 Desain Interior I STUDI ZONING Pertemuan
1 Matakuliah: R0116/ Studio Perancangan Arsitektur 6 Tahun: 2006 Pertemuan 13.
MATERIAL PADA DESAIN TOKO PERTEMUAN 5
Studi Lay out Pertemuan 19-21
Pertemuan 08 – Sustainable Packaging Project Ratna Cahaya
WEEK 4 ALB FT UB Green building. GREEN PROPERTY  GREEN BUILDING CLIMATE CHANGE  GREEN CITY.
Konsep & Ide Desain Pertemuan 16,17 &18
Oleh : Anna restianna (080211)
Integrasi Sistem Cahaya Alami Pertemuan 4
Dukungan Open Source kepada Komputasi Hijau
PENGOLAHAN LIMBAH INDUSTRI
Teknologi Ramah Lingkungan
ARSITEKTUR LINGKUNGAN
Desain Interior II STUDI ZONING Pertemuan 19,20 & 21
DESAIN dan PERKEMBANGANNYA
UNIVERSITAS KONSERVASI
Konsep Perancangan Sistem
GAMBAR PRA RENCANA FURNITURE RUMAH DINAS DINAS PERTANIAN.
GREEN BUILDING (Bangunan Ramah Lingkungan)
OLEH: JOKO BUDIWIYANTO
ITB Eco-Campus Mewujudkan Kampus yang berwawasan Lingkungan oleh
TATA RUANG DALAM MODUL PRAKTIKUM.
PENGENALAN ERGONOMI INTERIOR Pertemuan ke - 7
Ceiling Plan Desain Interior 1 Pertemuan 21-22
Daur ulang limbah RAHMATUN NAZILAH PENDIDIKAN BIOLOGI 3A
Rumah tinggal KELUARGA.
ONE ROOM LIVING – KONSEP DESAIN
TATA RUANG DALAM MODUL PRAKTIKUM.
PROGRAM RUANG Pertemuan 4
Desain Interior I SKEMA HUBUNGAN ANTAR RUANG Pertemuan 9-10
Survey Data dan Lokasi Mata Kuliah : W Desain Interior 1
<<Soal Desain Interior 3>> W 0186
Pertemuan 9 Seni Baroque dan Rococo
<<Soal Desain Interior 3>> W 0186
Space Programming & Space Analysis Pertemuan 7 & 8
Konsep dan Ide Desain Pertemuan
Matakuliah : R0234/Perancangan Ruang Dalam
Space Programming & Space Analysis Pertemuan 7 & 8
“a collaboration through ecocampus movement”
EDITING BY: CLAUODIA D. W. ( ) INAS SHALIHAH ( )
Matakuliah : R0142/Fisika Bangunan Tahun : September 2006
Pengertian Detail pada Perencanaan Interior Week-7
MASALAH EKONOMI DAN CARA MENGATASINYA
LAY OUT FURNITURE Pertemuan
DESAIN dan PERKEMBANGANNYA
Permasalahan Lingkungan dan Upaya Penanggulangannya
STBM ( Sanitasi Total Berbasis Masyarakat )
Irma Damayantie, S.Ds., M.Ds. Prodi Desain Interior - FDIK
Ekonomi Hijau.
Managemen Sistem Operasi
SUKSES ECO PESANTREN PONDOK PESANTREN HIDAYATULLAH
Tabel Deskripsi Data Variabel Desain Bangunan
PENGOLAHAN LIMBAH PERTAMBANGAN
STBM (SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT). MDGs 2015 RPJMN SDGs – 0 – % Akses Air Minum 0% Kawasan Kumuh 100% Akses Sanitasi.
Transcript presentasi:

Konsep & Ide Desain Pertemuan 11 - 12 Matakuliah : W0164 - Desain Interior 1 Tahun : 2009 Konsep & Ide Desain Pertemuan 11 - 12

Konsep dan Ide Desain Dalam pembuatan konsep dan ide desain. Beberapa hal yang perlu ada dalam konsep dan ide desain Local content Green Desain

Local Content Local Content in Interior : Budaya lokal dalam interior adalah konsep yang tidak hanya mengedepankan budaya lokal tetapi kombinasi beberapa unsur-unsur lokal. Pengertian local content tidaklah berarti sama dengan gaya etnik (etnic style)

Local Content

Pemanfaatan Local Content “Batik” dalam interior ruang makan dan dapur Motif batik pada ornamen dekoratif glass Motif batik pada top table

Local Content, dalam desain kamar tidur

Local Content, dalam Ruang Tamu Penggunaan batik pada kain sofa Motif ukiran batik pada meja tamu

Local Content dalam sebuah kamar tidur bergaya ethnic

Green Design Green design adalah sebuah konsep design yang ramah lingkungan , atau design yang berkelanjutan (sustainable design).

Green Design Penggunaan material kayu dalam green design sebenarnya tidaklah masalah

Sustainable design, dapat dikembangkan dengan 10 tahap berikut: 1. Menggunakan desain yang fleksibel, Dengan menggunakan desain yang modular, dapat mengurangi barang tidak terpakai dalam renovasi dikemudian hari. 2. Maksimalkan penggunaan pencahayaan alami, hal ini memberikan kontribusi pada penghematan energi dan pemanfaatan cahaya alami.

Sustainable design, dapat dikembangkan dengan 10 tahap berikut: 3. Menggunakan lampu yang hemat energy, Dengan memilih produk lampu-lampu yang hemat energy dapat mengurangi penggunaan energi listrik. 4. Merancang dengan memanfaatkan sirkulasi penghawaan alami yang baik. Ventilasi yang baik, dengan mengurangi penggunaan air conditioning akan membantu penghematan energi

Sustainable design, dapat dikembangkan dengan 10 tahap berikut: Menggunakan ulang material, menggunakan sesedikit mungkin material yang tidak bisa di daur ulang. Menyadari dan bertanggung jawab terhadap penggunaan. Menggalakkan hemat energi dalam penggunaan mesin fax,printer, computer, dan sebagainya. Juga efisiensi dalam penggunaan air.

Sustainable design, dapat dikembangkan dengan 10 tahap berikut: 7. Menggunakan saluran pipa air yang dapat membantu penghematan penggunaan air. Merancang ruangan yang mudah untuk perawatan dan pemeliharaan. Menggunakan produk pembersih yang ramah lingkungan.

Sustainable design, dapat dikembangkan dengan 10 tahap berikut: Menyediakan tempat untuk fasilitas daur ulang. Pemanfaatan ulang produk kertas, plastik, alumunium, dan lain sebagainya. Memanfaatkan sebesar mungkin produk daur ulang dalam material yang digunakan.

Soal : 1. Unsur apa yang harus diperhatikan dalam mengembangkan suatu konsep/ ide desain? 2. Sebutkan apa itu Local Content? 3. Sebutkan hal yang dapat membantu penghematan energi dalam sebuah apartemen?

Sumber : Sam Kubba, Space Planning for Commercial and Residential Interiors, Mc Graw Hill, New York,