KETIDAKNYAMANAN UMUM PADA KEHAMILAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Oleh : Nina Erliana, AMd.Keb.SPd. Pertemuan -5
Advertisements

KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
Kebutuhan Dasar Ibu Masa Nifas
KETIDAKNYAMANAN SELAMA KEHAMILAN
Senam Hamil; Langkah bijak mempersiapkan persalinan
Budaya hidup sehat = sehat kesehatan pribadi-kesehatan lingkungan
10 Pemicu Sakit Kepala Sakit kepala sering tampak sederhana karena umumnya merupakan gejala penyakit ringan. Sekitar 70 persen sakit kepala memang disebabkan.
13 Masalah Pada Wanita Hamil Wanita hamil kerap mengalami permasalahan yang membuat mereka menderita bahkan hampir putus asa. Berikut ini beberapa beberapa.
PERAWATAN LANSIA DENGAN GASTRITIS (MAAG)
Askep Lansia dengan Gangguan sistem pencernaan
1. Payudara membesar.  Pembesaran payudara ini biasanya akibat pengaruh hormon estrogen dan progesteron.  Persiapan menyusui  Ada sebagian yang kolostrum.
LATIHAN FISIK PADA LANSIA
SENAM NIFAS Dwi Astuti,M.Kes.
Wahai Penggemar Makan Enak, Awasi Ginjalmu!
PERSALINAN.
Kebutuhan dasar Masa Nifas
Hipertensi.
Tips Mencegah Timbulnya Gangguan Pencernaan
MELAKSANAKAN KEBUTUHAN DASAR PADA BAYI
Penyakit Darah Rendah (Hipotensi)
KONSEP DASAR ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DALAM MASA PERSALINAN
NAMA: SYUKRIA ANGELIA RESHA TINGKAT: IIB TUGAS : ASKEB II
Tips Bugar Selama Puasa Ramadhan
KETIDAKNYAMANAN pada KEHAMILAN
GIZI UNTUK IBU HAMIL DAN KOMPLIKASI
Kebutuhan Gizi Ibu Hamil
DIABETES MELLITUS.
Awas! Bahaya Diet Ada beberapa cara diet yang dapat menimbulkan gejala-gejala seperti berkurangnya volume darah (hypovolemia). Penyakit ini diketahui dengan.
SENAM HAMIL MATERI PERKULIAHAN MAHASISWA FISIOTERAPI
PERSENTASE CAIRAN (LIQUID)
Kelainan pada Sistem Peredaran Darah Manusia
ANAMNESA,PEMERIKSAN FISIK,ANAMNESA DAN ASUHAN PADA BAYI BARU LAHIR
Gizi pada ibu hamil & komplikasinya
Gizi Pada Ibu Hamil dan Komplikasinya
GIZI PADA IBU HAMIL DAN KOMPLIKASINYA
GIZI IBU HAMIL DENGAN KOMPLIKASI KEHAMILAN
22 Khasiat Madu Plus Kayu Manis
KONSEP DASAR ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DALAM MASA PERSALINAN
Asuhan Kehamilan Kebidanan
Oleh: Jelita novriza netis
OLEH:SEFTI WINDA SARI B
Askeb 1 Oleh : atikah mayang sari Nim :
Oleh: IRMAYANTI SIRMAN
MENGETAHUI TANDA-TANDA KEHAMILAN
Konsep Dasar Asuhan Kebidanan Pada Ibu Dalam Masa Persalinan
GANGGUAN HAID.
OLEH : INDAH CAHYANI NIM : tingkat : 1b
PENANGANAN FISIOTERAPI PADA PENDERITA GANGGUAN HERNIA DISKUS
ASUHAN KALA IV PERSALINAN
SIKAP TUBUH YANG ERGONOMI DALAM BEKERJA DAN DAMPAKNYA
PENYAKIT JANTUNG Chania Dwi Mentary
Konsep Dasar Persalinan Normal (INC) BY. SULISTIYAH. S.SiT., M.Kes
PERSENTASI PENYAKIT MAAG
- FIRST AID - PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN
Oleh : ERIKA NUR SAPFUTRI NPM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN FAKULTAS KEPERAWATAN DAN ILMU KESEHATAN PROGRAM STUDI D3 KEBIDANAN BANJARMASIN,
KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
HAMIL Apa saja yang tidak disarankan??? Hamil beresiko tinggi??
Komputer dan Kesehatan
TINJAUAN MEDIS PUASA TERHADAP BEBERAPA PENYAKIT
MESIN TUBUH YANG TANGGUH
PENYAKIT DEGENERATIF. Apa itu PENYAKIT DEGENERATIF?  Merupakan suatu penyakit yang muncul akibat proses kemunduran fungsi sel tubuh yaitu dari keadaan.
-FIRST AID- PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN dr. Margaretha.
TEKANAN DARAH TINGGI OLEH : MAHASISWA PRAKTIK PROFESI NERS STIKES KUSUMA HUSADA SURAKARTA TAHUN 2016.
Disusun oleh: Febrisca Fitri PSIK 5B/B2 Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.
Apakah Diabetes itu ? Diabetes merupakan keadaan yang timbul karena ketidakmampuan tubuh mengolah karbohidrat/glukosa akibat kurangnya jumlah insulin.
Hepatitis Teresa Ejahdan. HATI Dimana letak Hati?
Transcript presentasi:

KETIDAKNYAMANAN UMUM PADA KEHAMILAN

PANAS PADA PERUT (HEART BURN) Mulai terasa selama trimester kedua dan makin bertambah bersamaan dengan tambahnya usia kehamilan, hilang saat persalinan.  Anatomi Fisiologi Aliran balik esophagus rasa panas seperti terbakar di area dengan retsoternal timbul dari aliran balik asam gastric kedalam esophagus bagian bawah. factor-faktor penyebab : Produksi progesterone yang meningkat Relaksasi sphincter esophagus bagian bawah (LES) bersamaan perubahan dalam gradient tekanan sepanjang sphingcter. Kemampuan gerak serta tonus GI yang menurun, dan relaksasi sphincter kadiak yang meningkat. Pergeseran lambung karena pembesaran uterus.

Next… CARA MERINGANKAN/ MENCEGAH Makan sedikit-sedikit tapi sering. Hindari maknan berlemak terlalu banyak, makanan yang digoreng, makanan yang berbumbu merangsang. Hindari rokok, kopi, alcohol, Cokelat (mengiritasi gastric). hindari berbaring setelah makan dan makan segera sebelum tidur. Hindari minuman selain air putih saat makan. Kunyah permen karet. Tidur denagn kaki ditinggikan postur/ sikap tubuh yang baik

Next… PENGOBATAN SECARA FARMAKOLOGIS/ PENGOBATAN UNTUK MENGHINDARI Gunakan antacid dengan kandungan sodium rendah (kombinasi hidroxida ,alumunium dan magnesium) cairan lebih menetralkan asam daripada tablet. Hidnari calsium (menimbulkan hiperaciditas). Hindari sodium bikarbonat, bismuth salicylate.

Next… Tanda-tanda Bahaya Kehilangan berat badan atau keletihan yang amat berat. Nyeri episgastrum disertai dengan sakit kepala hebat tekanan darah tinggi, dan edema pathologis pada trimester ketiga (preeclamsia). Nyeri perut yang hebat (persalinan premature, appendicitis)

PERUT KEMBUNG Perut kembung adalah kondisi ketika perut terasa kencang dan penuh. Muncul pada usia kehamilan Trimester ke-2 dan ke-3 Anatomi Fisiologi penurunan motalitas gastrointestinal menyebabkan terjadinya perlambatan waktu pengosongan

Next… Penyebab meningkatnya hormon progesteron. Hormon ini memberikan dampak relaksasi pada otot di dalam tubuh yang kemudian berdampak kepada otot sistem pencernaan. Penekanan dari uterus yang membesar terhadap usus besar. masuk angin Faktor diet asupan makanan yang banyak dengan nyaris tanpa aktivitas fisik mengarah pada penambahan BB, ini membuat badan menjadi lebih gemuk dan perut menjadi kembung

Next… CARA MERINGANKAN/ MENCEGAH Hindari makanan yang mengandung gas misalnya: kol, nangka dan ketan Makanan yang lambat dicerna mis: mie, dan tinggi lemak Kunyah makanan secara sempurna Lakukan senam secara teratur Pertahankan kebiasaan BAB yang normal Hindari kelelahan Makan secara sering tapi dengan porsi kecil

Next… PENGOBATAN SECARA FARMAKOLOGIS/ PENGOBATAN UNTUK MENGHINDARI Simethicone, kecuali atas resep dokter.

Next… TANDA-TANDA BAHAYA Rasa kembung disertai kram pada perut diare berat Sembelit dan makin mengganggu Konsultasikan hal tersebut ke dokter

PUSING Muncul pada usia kehamilan Trimester ke-2 dan ke-3 ANATOMI FISIOLOGI pengaruh hormon progesteron yang memicu dinding pembuluh darah melebar, sehingga mengakibatkan terjadinya penurunan tekanan darah dan membuat ibu merasa pusing. Penggumpalan darah didalam pembuluh tungkai, yang mengurangi aliran balik vena dan menurunkan out put kardiak serta tekanan darah dengan tegangan orthostatis yang meningkat Berkaitan dengan turunnya kadar gula darah ibu (hipoglikemi)

Next… CARA MERINGANKAN/MENCEGAH Bangun secara perlahan dan miring dahulu dari posisi tidur ke posisi duduk; jika tidak pusing baru boleh berdiri. Hindari berdiri terlalu lama dalam lingkungan yang hangat atau sesak. Hindari berbaring dalam posisi terlentang. Usahakan jangan telat makan dan jangan membiarkan perut anda dalam keadaan kosong pada saat hamil, karena hal ini malah membuat kadar gula menurun sehingga menyebabkan anda pusing. Tetaplah mengecek tekanan darah dengan berkala.

Next… PENGOBATAN Bila disebabkan oleh hormon maka penanganannya cukup dengan istirahat dan tidur serta menghilangkan stress. Bila disebabkan oleh anemia dan hipertensi maka harus diatasi dulu faktor penyebabnya. Dalam hal ini bidan harus melakukan kolaborasi dengan dokter kandungan. Jika disebabkan karena hipotensi atau tekanan darah rendah maka dapat diatasi dengan mengurangi aktivitas dan menghemat pengeluaran energy. Bila memerlukan pengobatan maka disarankan mengkonsumsi obat yang paling aman, salah satunya parasetamol yang masih bisa ditoleransi untuk dikonsumsi ibu hamil

Next… TANDA-TANDA BAHAYA 1. Jika sampai pingsan atau terjatuh 2. Jika disertai tanda-tanda anemia berat 3. Jika terdapat tekanan darah tinggi 4. Jika tidak dapat beraktivitas

HIPERSALIVASI / AIR LIUR YANG BERLEBIHAN HIPERSALIVASI / AIR LIUR YANG BERLEBIHAN Dimulai sejak awal kehamilan dan berhenti saat persalinan. ANATOMI FISIOLOGI Hormon Progesteron meningkat Retensi cairan intraseluler pada mulut dan gusi saliva meningkat dan asam ptialismus. Peredaran darah di mukosa mulut meningkat

Next… CARA MERINGANKAN ATAU MENCEGAH Jelaskan bahwa hal ini normal pada kehamilan. Tingkatkan kebersihan mulut dengan menggosok gigi secara teratur Menghindari bau yang merangsang. Menghindari makanan yang asam. Kunyah permen karet atau permen yang keras untuk mengurangi air ludah Kalau anda seorang perokok, maka sebaiknya berhenti merokok. Karena selain meningkatkan kadar air liur dalam mulut anda. Konsumsi lebih banyak air putih, minimal 10 gelas setiap hari.

Next… PENGOBATAN Untuk mengatasi Ptialismus tidak ada pengobatan khusus, hal ini akan hilang dengan sendirinya setelah trisemester I atau menghilang dengan makin tuanya kehamilan. Simptomatis dapat diberikan vitamin B kompleks dan vitamin C. Gunakan pencuci mulut astringent

Next… TANDA-TANDA BAHAYA Pengeluaran air liur makin meningkat pada beberapa orang, sehingga menambah kesulitan untuk makan. Air liur dapat menyebabkan gangguan "gigi" terjadi pembengkakan dalam bentuk pem­bengkakan gusi (epulis)

SPIDER NEVI garis berwana ungu-merah dan berbentuk sepeti laba – laba pada paha . Muncul saat usia kehamilan 2-5 bulan serta jumlah dan ukuran bertambah saat kehamilan terus berlanjut. ANATOMI FISIOLOGI Peningkatan hormone estrogen Peningkatan aliran darah ke kulit

Next… CARA MERINGANKAN/MENCEGAH Yakinkan ibu hal itu akan segera hilang setelah kehamilan berakhir Tingkatkan konsumsi vitamin C  dan jangan menyilang kaki

Next… PENGOBATAN Gunakan krim kosmetik untuk menutupinya Jika tidak berkurang setelah hamil, dapat dihilangkan dengan terapi laser TANDA-TANDA BAHAYA Jika disertai penyakit kuning, dengan tanda kulit tubuh kuning, sclera mata kuning, serta urine berwarna kuning pekat seperti teh pekat

MUAL MUNTAH ANATOMI FISIOLOGI MUAL MUNTAH Mual merupakan perasaan yang di akui secara sadar tentang terjadinya eksitasi yang tidak di sadari pda pusat muntah di dalam medula oblongata atau di daerah yang dekat dengan pusat muntah tersebut. Muntah merupakan serangkaian gerakan yang kompleks untuk mengeluarkan isi usus ketika salah satu bagianya mengalami iritasi atau distensi

Next… PENYEBAB Peningkatan hormon HCG Peningkatan hormon estrogen Peningkatan sensitivitas terhadap aroma Perut lebih sensitif Respon psikologis

Next… Hindari bau atau factor-faktor penyebabnya CARA MERINGANKAN/MENCEGAH Hindari bau atau factor-faktor penyebabnya Makan biscuit kering atau roti baker sebelum bangun dari tempat tidur pagi hari. Makan sedikit-sedikit tetapi sering Duduk tegak setiap kali selesai makan. Hindari makanan yang berminyak dan berbumbu merangsang. Makan makanan kering dengan minum diantara waktu makan. Minum minuman berkabonat Bangun dari tidur secara perlahan, dan hindari melakukan gerakan secara tiba- tiba. Hindari menggosok gigi segera setelah makan Minum the herbal Istirahat sesuai kebutuhan

Next… TERAPI/PENGOBATAN Gunakan obat-obatan hanya bila tindakan secara non farmakologis gagal dan juga hanya untuk jangka pendek. jika berat ; terapi dengan vitamin B6 Antihistamine ; dimenhydrinate, doxylamine succinate  Metochloride Phenothiazines; promethazine/prochloperazine/ chlorpromazine-hindari pada trimester ketiga

Next… TANDA-TANDA BAHAYA Pertambahan berat badan yang tidak memadai, kehilangan berat badan Tanda-tanda kurang gizi (malnutrisi) Hiperemesis gravidarum; perubahan dalam status gizi, dehydrasi, ketidak seimbangan elektrolit, kehilangan berat badan yang signifikan/ bermakna ketosis, acetonuria. Pasikan tidak ada appen-dicitis, cholecystitis, dan pancreatitis

SAKIT KEPALA ANATOMI FISIOLOGI Sakit kepala atau pusing sering dialami pada ibu hamil awal kehamilan karena adanya peningkatan tuntutan darah ke tubuh sehingga ketika akan mengubah posisi dari duduk atau tidur ke posisi yang lain (berdiri) tiba-tiba sistem sirkulasi darah merasa sulit beradaptasi.

Next… PENYEBAB perubahan hormon selama kehamilan Kontraksi otot ketegangan spasme otot, keletihan. tegangan mata sekunder terhadap perubahan okuler dinamika cairan syaraf yang berubah, alkalosis ringan pada pernapasan

Next… CARA MERINGANKAN/ MENCEGAH Biofeedback Teknik relaksasi Memassase leher dan otot bahu Penggunaan kompres panas atau es pada leher Istirahat Mandi air hangat

Next… TERAPI/PENGOBATAN Gunakan paracetamol Hindari aspirin ibuprofen,narcotus sedative/hipnotik

Next… TANDA-TANDA BAHAYA Bila bertambah berat atau terus berlanjut Jika disertai dengan tekanan darah tinggi, dan proteinuria (pre- eclampsia) Jika ada migrant Penglihatan berkurang Atau kabut

SAKIT PUNGGUNG ATAS DAN BAWAH ANATOMI FISIOLOGI > Kurvatur dari vertebra umbosacral yang meningkat saat uterus terus membesar. > Spasme otot karena tekanan terhadap akar syaraf.

Next… PENYEBAB Berubahnya titik berat tubuh ibu Seiring dgn membesarnya rahim dan pertumbuhan janin, titik berat tubuh cenderung menjadi condong ke depan. Postur atau posisi tubuh: Postur tubuh yang buruk, terus-menerus berdiri, serta sering-sering membungkuk bisa memicu sakit pinggang Meningkatnya hormon: Hormon yg dilepaskan selama kehamilan akan membuat persendian tulang-tulang panggul meregang

Next… CARA MERINGANKAN/ MENCEGAH Gunakan body mekanik yang baik untuk mengangkat benda.1) berjongkok, dan bukan membungkuk, untuk mengangakat setiap benda agar supaya kaki (paha), dan bukang punggung yang akan menahan benan dan tegangan, lebarkan kaki dan letakkan satu kaki sedikit di depan kaki yang lain pada waktu membungkuk agar terdapat dasar yang luas untuk keseimbangan pada waktu bangkit dari posisi jongkok Bila duduk upayakan tulang punggung berada posisi sejajar dengn sandaran kursi dan kedua kaki menamoak pada kaki Hindari posisi berdiri terus-menerus selama 6 jam Lakukan senam ringan untuk relaksasi otot-otot leher, pungggung dan pinggang, lakukan relaksasi dengan menarik nafas panjang dan dalam kemudian hembuskan perlahan lewat mulut. Hal ini sebaiknya dilkukan setiap keluhan nyeri timbul Mandi air hangat

Next… TERAPI/PENGOBATAN Jika terlalu parah, gunakan penopang abdomen eksternal Praktek postur yang baik Berolahraga Pijat Mandi air hangat Tidur menyampinG

Next… TANDA-TANDA BAHAYA Bila nyeri sangat mengganggu aktivitas dan tak tertahankan terutama pada bagian tulang ekor Ibu pernah mempunyai riwayat sakit pungggung akibat terjatuh dan mengalami HNP sebaiknya ibu hamil berkonsultasi dengan tenaga kesehan baik dokter maupun bidan yg merawat persalinan kurang bulan, persalinan

VARISES PADA KAKI DAN VULVA Dapat terjadi pada ibu hamil TM-2 akhir dan TM-3 ANATOMI FISIOLOGI Sirkulasi pada pembuluh darah balik di ekstremitas bawah tidak adekuat dan karena ada peningkatan tekanan pada vena di ekstremitas bawah

Next… Penyebab Varises pada kaki Terlalu sering atau terlalu lama mengenakan sepatu berhak tinggi. Frekuensi berdiri yang terlalu sering dan terlalu lama sehingga memaksa pembuluh darah vena untuk bekerja lebih keras. Faktor genetik dan perubahan hormon. Penyakit kencing manis dan kolesterol tinggi. Gaya hidup tidak aktif atau kekurangan gerak. Merokok Faktor keturunan dan kehamilan

Next… Penyebab Varises Pada Vulva Tekanan dari uterus pada vena hipogastrikus dan iliaka. Usus besar yang terlalu penuh akibat sembelit juga merupakan faktor penyebab varises vagina/vulva Meningkatnya hormon selama kehamilan akan membuat dinding pembuluh darah melemah yang menyebabkan terjadinya pembesaran. Selain akibat kondisi hamil, varises pada vagina ini juga bisa disebabkan oleh konsumsi obat-obatan kortikosteroid serta adanya gangguan atau kelainan pada pembuluh darah yang membuatnya menjadi lemah sehingga varises mudah muncul.

Next… CARA MERINGANKAN / MENCEGAH VARISES PADA KAKI DAN VULVA Tidur miring kekiri Olharaga Meninggikan posisi kaki ditinggikan lurus membentuk sudut 45 º dengan dinding deimana kaki memnempel pada dinding Hindari menggunakan sepatu berhak tinggi, kaos kaki pendek dan atau kaos kaki bertali Lakukan senam hamil untuk melncarka peredaran darah Gunakan postur tubuh yang baik dan body mekanik Gunakan penopang perut untuk meringankn tekanan pada vena pelvis Varises pada vulva dapat dicegah dengan gizi yang baik sedari muda, dan menjaga kesehatan jasmani

Next… TANDA-TANDA BAHAYA varises yang parah akan dirasakan pegal-pegal, panas dan sakit oleh si ibu sehingga membuat rasa tidak nyaman serta menimbulkan banya keluhan dan stress. Gatal dan bengkak ringan pada betis hingga pergelangan kaki. kaki kadang-kadang terasa berat Sering kram meski kaki dalam keadaan santai sedikit nyeri, dan hangat, terutama setelah berdiri terlalu lama. Jika varises bertambah parah, maka gejala yang dirasakan si penderitanya pun dapat bertambah parah dan berpotensi memunculkan komplikasi, seperti thrombophlebitis atau inflamasi pada vena, ulkus vena, dan pendarahan.

Next… TERAPI/PENGOBATAN Jika keluhannyasudah terasa menganggu : akan diberi obat oles yang memunculkan efek menghangatkan kadang juga diberi vitamin tambahan yang bekerja untuk syaraf seperti vitamin B1, B6, dan B12 atau diberikan suntikan yang bersifat mengurangi rasa sakit, karena varises yang parah akan dirasakan pegal-pegal, panas dan sakit oleh si ibu sehingga membuat rasa tidak nyaman. Tentu obat suntikan harus dipilih yang aman bagi janin.

SEMOGA BERMANFAAT…