STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI NAMA KELOMPOK : Muhammad Dzikri (A210130001) Muti’ah (A210130009) Wartono (A210130023)
STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI KONSEP BELAJAR Belajar merupakan perubahan tingkah laku atau penampilan dengan serangkaian kegiatan misalnya dengan membaca, mengamati, mendengarkan, meniru dan lain sebagainya. Ada 3 ranah kemampuan dalam belajar : Kognitif Afektif Sikromatik Menurut skinner dalam belajar di tentukan hal-hal berikut : a. kesempatan terjadinya peristiwa yang menimbulkan respon belajar b. respon si pelajar c. konsekwensi yang bersifat menggunakan respon tersebut baik konsekwensinya sebagai hadiah maupun teguran atau hukuman.
STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI KONSEP BELAJAR Proses belajar secara substansi juga mengandung beberapa proses yaitu: Proses mengalami Mengingat Menganalisis Merumuskan Mengungkapkan Tujuan belajar ada 3 jenis : Untuk mendapatkan pengetahuan. Penanaman konsep dan keterampilan. Pembentukan sikap.
STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI KONSEP MENGAJAR Mengajar diartikan sebagai suatu aktivitas mengorganisasi atau mengatur lingkungan sebaik-baiknya dan menghubungkan dengan anak, sehingga terjadi proses belajar. Fungsi pokok dalam mengajar adalah menyediakan kondisi yang kondusif sedang yang berperan aktif dan banyak melakukan kegiatan adalah siswanya dalam upaya menemukan dan memecahkan masalah. Konsep mengajar ini memberkan indikator bahwa pengajarannya lebih bersifat pupil centered. Artinya hasil pembelajaran sangat dipengaruhi oleh bagaimana aktivitas pelajar dalam belajar.
STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI HAKIKAT PROSES BELAJAR MENGAJAR Pada hakikatnya, belajar adalah perubahan mengenai pengetahuan dasar akuntansi yang terjadi dalam diri seseorang setelah berakhirnya melakukan aktifitas belajar. Mengajar pun pada hakikatnya adalah suatu proses, yaitu proses mengatur dan mengorganisasi lingkungan yang ada di sekitar anak didik, sehingga dapat menumbuhkan minat belajar dan mendorong anak didik melakukan proses belajar terutama tentang materi akuntansi. Jadi, dapat disimpulkan bahwa jika hakikat belajar adalah perubahan, maka pada hakikanya belajar mengajar adalah proses pengaturan yang dilakukan oleh guru untuk membantu siswa dalam menguasai akutansi.
STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI CIRI-CIRI BELAJAR MENGAJAR Menurut Edi Suardi adalah sebagai berikut: Belajar mengajar memiliki tujuan, yaitu untuk membentuk anak didik dalam suatu perkembangan tertentu. Terdapat suatu prosedur yang direncanakan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Kegiatan belajar mengajar ditandai dengan satu penggarapan materi yang khusus. Ditandai dengan aktivitas anak didik. Dalam kegiatan belajar mengajar, guru berperan sebagai pembimbing. Dalam kegiatan belajar mengajar membutuhkan kedisiplinan. Adanya batas waktunya. Adanya evaluasi pada tahap akhir.
STRATEGI PEMBELAJARAN AKUNTANSI KONSEP STRATEGI PEMBELAJARAN Jenis-jenis Strategi : Strategi Pembelajaran Ekspositori Berpusat pada guru Strategi Pembelajaran Inquiry Berpusat pada siswa Strategi Peningkatan Kemampuan Berpikir Berpusat pada kemampuan berpikir siswa Strategi Pembelajaran Kooperatif Rangkaian kegiatan siswa dalam kelompok tertentu untuk mencapai tujuan yang telah dirumuskan.