T-test independen untuk varian tidak sama Temu 4 T-test independen untuk varian tidak sama
Tujuan Instruksional Umum Mahasiswa mampu melakukan analisis komparatif dua sampel yang tidak berhubungan dengan penggunaan perangkat lunak Excel
Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa mampu mengetahui pemanfaatan uji komparatif dua sampel yang independent. Mahasiswa mampu melakukan pengisian data untuk analisis komparatif dua sampel independent pada perangkat lunak excel Mahasiswa mampu melakukan analisis data dengan menggunakan t-test Independent untuk varian yang tdk sama pada perangkat lunak Excel
UJI BEDA DUA MEAN Tujuan : Untuk mengetahui perbedaan mean dua kelompok data independen. Syarat/asumsi yang harus dipenuhi : Data berdistribusi normal Kedua kelompok data independent
Prinsip pengujian dua mean Melihat perbedaan variasi kedua kelompok data. Untuk itu diperlukan informasi apakah varian kedua kelompok yang diuji sama atau tidak. Bentuk varian kedua kelompok data akan berpengaruh pada nilai standar error yang akhirya akan membedakan rumus pengujiannya.
Untuk Varian berbeda X1 – X2 T = --------------------------- (S12 / n1) + (S22 / n2)
(S12 / n1) + (S22 / n2)2 df = ----------------------------------------------- (S12 / n1)2 / (n1-1) + (S22 / n2)2 / (n2-1)
Entry Data
Analisis Data untuk Varian tdk sama
t-Test: Two-Sample Assuming Unequal Variances Klp 1 Klp 2 Mean 96.4 91.8 Variance 76.48888889 38.62222222 Observations 10 Hypothesized Mean Difference df 16 t Stat 1.355811174 P(T<=t) one-tail 0.096994041 t Critical one-tail 1.745883669 P(T<=t) two-tail 0.193988082 t Critical two-tail 2.119905285
Terimakasih