Apakah inflasi itu? Suatu keadaan dimana tingkat harga secara umum cenderung naik. Di katakan tingkat harga naik , karena barang dan jasa yang ada di pasaran jumlah dan jenis yang sangat banyak dimana sebagian besar dari harga tersebut meningkat sehingga terjadi inflasi.
Rumus menghitung inflasi : Atau Indeks harga periode ini – Indeks harga periode lalu Laju inflasi = x 100 % Indeks harga periode lalu Harga sekarang Inflasi = x 100% Harga pada tahun dasar
Contoh : Indeks harga pada bulan juli 2010 sebesar 110% dan inflasi bulan Agustus 2010 sebesar 112%, maka laju inflasinya dapat dihitung sebagai berikut: 112 – 110 Laju inflasi = x 100 % 110 = 1,82 %
Sebab Inflasi : Kenaikan permintaan melebihi penawaran Kenaikan biaya produksi Menaiknya jumlah uang yang beredar Inflasi dari dalam negeri Inflasi dari luar negeri
Jenis Inflasi Di lihat dari laju kecepatannya : inflasi lunak inflasi cepat inflasi meroket Di lihat dari parah tidaknya : inflasi ringan inflasi sedang inflasi berat inflasi sangat berat Di lihat dari sumbernya : inflasi dari dalam negeri inflasi dari luar negeri
Dampak Inflasi Terlambatnya pertumbuhan ekonomi negara Masyarakat yang berpenghasilan rendah tidak dapat menjangkau harga barang Jika terdapat kebijakan untuk mengurangi inflasi Masyarakat cenderung menyimpan barang daripada menyimpan uang Nilai mata uang turun