16. Perangkat peningkatan mutu Kuliah Manajemen Mutu Tgl : 20 Desember 2010
Kegiatan pemecahan masalah mutu layanan kesehatan tidak cukup dg menggunakan siklus pemecahan masalah saja. Kegiatan jg memerlukan suatu perangkat penunjang yg disebut sebagai perangkat peningkatan mutu (quality tools).
Perangkat : Lembar periksa atau lembar pengumpulan data (checksheet). Diagram Paretto --- utk mengklasifikasikan masalah & penyebab masalah. Bagan alur layanan (flow chart). Diagram sebab akibat Histogram Diagram Tebar (Scatter) Peta Kendali Analisis Medan Kekuatan
Perangkat Penunjang Stratifikasi Diagram Matriks Curah Pendapat Tekhnik Kelompok Nominal Analisis SWOT Skala Likert Radar Chart
End chapter 16 end for this topics….