BANGSA-BANGSA DAN PERKEMBANGAN TERNAK KUDA DI INDONESIA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia
Advertisements

KAWASAN ASIA TENGGARA.
Ilmu produksi aneka ternak Kelompok 2
Nama : M.Syamsul Huda Kelas : E NIM :
JENIS-JENIS SAPI POTONG
BIODIVERSITAS TERNAK Desy Eka Putri E.
PERKEMBANGAN DAN SEJARAH TERNAK UNGGAS
PERSEBARAN NENEK MOYANG BANGSA INDONESIA
Bangsa-bangsa Ternak Sapi dan Kerbau
BIOSFER Biosfer adalah lapisan lingkungan di permukaan bumi, air, atmosfer yang mendukung kehidupan organisme.
WILAYAH DAN PUSAT PERTUMBUHAN
PETERNAKAN KUDA Ada di Indonesia Didatangkan dari luar Kuda Arab
BABI.
MANAJEMEN PETERNAKAN BABI
SMP Kelas 3 Semester 1 BAB I
SAPI MADURA Oleh : Aprilya Eka Lestary Kelas : E 02.
DOMESTIKASI BABI (Sus)
Penyebaran fauna di Indonesia
DAN NENEK MOYANG TERNAK PERAH BANGSA-BANGSA SAPI PERAH EKSOTIK
Jenis - jenis sapi di Dunia
TUNA SIRIP KUNING (Thunnus albacares)
Persebaran Fauna Di Dunia.  Penyebaran suatu spesies hewan yang sekarang ini adalah sebagai resultante (akibat) dari kecenderungan untuk memperluas daerah.
By : Setyo Utomo TATAP MUKA KE 11
RUSA Rusa adalah satwa liar, yang dapat dibudidayakan, dan mempunyai potensi untuk diambil daging, kulit dan velvet (tanduk) dan untuk keperluan wisata.
MANAJEMEN TERNAK BABI.
SEJARAH PERKEMBANGAN ILMU PETERNAKAN
TEKNIK PERSILANGAN DALAM PEMULIAAN TERNAK
DATA KELULUSAN SERTIFIKASI GURU TAHUN 2007 S.D 2010
DATA KEBUTUHAN GURU (NASIONAL) TAHUN
Klasifikasi Mahluk Hidup
SEJARAH PERKEMBANGAN ILMU PETERNAKAN
PERSILANGAN Macam perkawinan ternak :
Klasifikasi Mahluk Hidup
SISTEM PRODUKSI TERNAK KERBAU
Bangsa-Bangsa Sapi dan Kerbau.
Anoa Anoa adalah satwa langka khas Sulawesi. Anoa merupakan kerabat dekat sapi dan kambing. Ada dua spesies anoa yaitu: anoa dataran rendah (Bubalus depressicornis)
TAXONOMI DAN DOMESTIKASI TERNAK UNGGAS
Manajemen Pemeliharaan Kuda
Nama: Lu’luil Hamsah NIM : Kelas : E
Klasifikasi Makhluk Hidup
POLA PRODUKSI Klasifikasi ternak sapi Berdasarkan jenis kelamin :
The cutest animals Ailuropoda melanoleuca
Keragaman Suku Bangsa di Indonesia
DASAR KOMPUTER Sonia Bunga Amanda
OLEH : LA ODE AGUS SALIM MANDO, S.Hut., M.Sc.
Kerbau dan perkembangannya di Indonesia
PEMBAGIAN ZAMAN BERDASARKAN
Rysca Indreswari SPt., MSi.
Program Studi Biologi STKIP Bina Bangsa Meulaboh (2013)
BANGSA SAPI EROPA DARATAN
KEANEKARAGAMAN HAYATI
Taufich Hilman NIM : Kelas : E No. Absen: 38
Summative Assessment Unit 3
KEANEKAAN HAYATI atau BIO-DIVERSITY.
B. PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA
SEJARAH PERKEMBANGAN MUKA BUMI
Kelompok 5 Nama Kelompok :  Imranah Sidikah Ahmad  Della Monica Sutomo Putri  Rianti  Fadel Hafiz Nuruddin  Windi Puspitasari  Kiki Nurasikin 
TUGAS GEOGRAFI DI S U S U N OLEH : NAMA: SITI NURHALIZA : DINDA BAHTIAR : JUMRIANI PUTRI : ANDI MALLARANGENG ARHAM KELAS: Xi MIPA 3 SMA NEGERI 5 BULUKUMBA.
PERSEBARAN NENEK MOYANG BANGSA INDONESIA
KEADAAN ALAM AWAL MANUSIA HADIR
TAXONOMI DAN DOMESTIKASI TERNAK UNGGAS
GEOGRAFI untuk SMP/MTs Kelas IX. BAB 1 DINAMIKA BIOSFER DAN PERSEBARAN FLORA FAUNA DI PERMUKAAN BUMI.
Pertemuan 3 KONSEP SUKU BANGSA
KONDISI KEPULAUAN INDONESIA. NENEK MOYANG BANGSA INDONESIA Untuk mengetahui asal nenek moyang bangsa Indonesia, kita bisa menggunakan dua cara, yakni.
Asal usul domba dan kambing
Asal usul ternak.
BIOSFER “PERSEBARAN FAUNA” OLEH: AGENG KASTAWANINGTYAS( )YOSEFIN MARGARETTA( ) ERMA SUKMAWATI( )FENTI LEVITASARI S ( )
Ordo Monotremata Gigi hanya ada sebelum dewasa. Berparuh, bertelur, mengeram, tubuh berambut, tidak mempunyai daun telinga (auricula atau pinnae). Hewan.
Letak dan Luas Benua Asia dan benua Lainnya Asia adalah benua terbesar dan paling padat penduduknya di dunia, terletak di bagian timur dan belahan utara.
Hendra Rahman SMAN 1 Meukek Website : Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia GEOGRAFI untuk Kelas XI SMA/MA.
Transcript presentasi:

BANGSA-BANGSA DAN PERKEMBANGAN TERNAK KUDA DI INDONESIA

APA ITU KUDA ??? ternak besar pemakan rumput bukan termasuk ruminansia merupakan hasil dari proses evolusi semenjak 58.000.000 tahun yang lalu

SISTEMATIKA DAN ASAL-USUL KUDA Menurut Blakely dan Bade (1991), ternak kuda memiliki sistematika sebagai berikut; Kingdom : Animalia Phylum : Chordata (bertulang belakang) Class : Mammalia (menyusui) Ordo : Perisodactyla Familia : Equidae Genus : Equus Species : Equus caballus Awalnya kuda dimanfaatkan sebagai sumber makanan>>> proses domestikasi >>> transportasi >>> olahraga >>> kesenangan

ISTILAH-ISTILAH YANG TERKAIT DENGAN KUDA Foal : anak kuda Weaning : anak kuda lepas sapih Yearling : anak kuda umur 1-2 tahun Colt : kuda muda jantan Filly : kuda muda betina Stallion : Kuda dewasa jantan Mare : Kuda dewasa betina Gelding : Kuda jantan kebiri Equine : Kuda secara umum Equestrian : Olahraga berkuda Equitation : Bidang perkudaan

PROSES EVOLUSI KUDA Eohippus ( 35 cm) 4 teracak Mesohippus (45 cm) 3 teracak Miohippus (60 cm) 3 teracak Merychippus (90 cm) 3 teracak Pliohippus (120 cm) 1 teracak

HORSE ANCESTORS (PRIMITIVE HORSE) Prezwalski (Asian wild horse) Equus caballus przewalskii Poliakov Kuda liar yang masih ada di dunia (daratan Asia) Banyak ditemukan di Mongolia

Poitevin (Forest Horse) Equus caballus silvaticus Dilluvial horse Heavy-bodied (500 kg) Cocok hidup di area rawa atau hutan Banyak ditemukan di Eropa Utara

Tarpan Horse Equus caballus gmelini Telah didomestikasi di daratan Eropa Timur Dilestarikan di Polandia

Yakut (Tundra Horse) Yanna Valley, Siberia Mampu bertahan hidup pada berbagai kondisi iklim Masih merupakan spesies liar

KELEDAI (Equus asinus) Satu genus dengan kuda (Equus) Cocok hidup di daerah panas dan kering

ZEBRA (Equus [hippotigris] zebra) Hewan khas Benua Afrika Satu genus dengan kuda (Equus)

4 TIPE DASAR KUDA Pony tipe 1 (12-12,2 hh) Pony tipe 2 (14-14,2 hh) Kuda Tipe 1 (14,3 hh) Kuda Tipe 2 (12 hh)

3 TIPE KUDA MODERN

KONFORMASI TUBUH KUDA

KLASIFIKASI WARNA KUDA

PERKEMBANGAN KUDA DI DUNIA Jenis Kuda Pure breed Half breed Daerah Persebaran Eropa Amerika Australasia Pemanfaatan kuda Bahan pangan Tenaga kerja Olahraga, dan kesenangan (rekreasi)

BANGSA-BANGSA KUDA DI DUNIA Around The World Thoroughbred Australasian breeds: Arabian Australian pony American breeds: Quarter horse Appaloosa European breeds: Draft Horses (cold blooded) Warmblood

Thoroughbred Dikembangkan di Inggris Hasil persilangan kuda Eropa dengan kuda Arab Merupakan galur murni (studbook) Dikembangkan untuk kuda pacu Arround the world

Arabian Horse Pure breed horse Stamina, kecepatan, keindahan, keserasian Dasar terbentuknya kuda Thoroughbred Kebanggaan para Raja di Semenanjung Arab

Australian Pony Australia tidak mempunyai indigenous spesies kuda Dikembangkan dari berbagai jenis kuda Dasarnya berasal dari kuda Thoroughbred

Quarter Horse Mulai dikembangkan pada abad ke-17 Kontruksi tubuh padat, berotot Multi purposed horse

Appaloosa Spotted horse Stock horse, pleasure horse

Draft Horse Percheron Most Elegant of the Heavy horses Kuda tipe pekerja Dimanfaatkan tenaga kerjanya

Warmblood horses Banyak berkembang di Eropa Terdiri atas berbagai jenis; KWPN, DWB, Hannoverian, etc Hasil persilangan Thoroughbred dengan draft horses Digunakan untuk cabang olahraga equestrian

PERKEMBANGAN KUDA DI INDONESIA SEJARAH PERKEMBANGAN Jaman Kerajaan >>> sebagai armada Masuknya Agama Islam >>> kuda Arab Kedatangan Bangsa Eropa >>> kuda-kuda Eropa Dimulainya Pemuliaan kuda pada tahun 1800-an Impor kuda Arab, Eropa, Australia sebagai pejantan Intensif mulai tahun 1950 (Kavaleri TNI)

Daerah Penghasil Kuda di Indonesia Kuda Sandel Nusa Tenggara Timur (Sumba) Kuda Pacu (Peranakan Thoroughbred) Sulawesi Utara (Tompaso, Minahasa) Jawa Tengah, Timur, Barat, Banten Sumatera Barat

BANGSA-BANGSA KUDA DI INDONESIA Tipe Pony: Sandelwood (Sandel / Sumba) Timor Java Padang (SA) Batak

Sandelwood (Sandel / Sumba) Konformasi tubuh yang serasi Tidak terlalu binal Memiliki daya tahan yang kuat Agak gelisah, tetapi mudah untuk dilatih Ukuran tinggi rata-rata jantan adalah 126 sampai 133 cm, dan betina 124 sampai 126 cm

Kuda Timor Terdapat di daerah kepulauan Sawu, Rote, dan Timor Berjumlah sekitar 77.000 ekor (tahun 1990) Ukurannya lebih kecil daripada kuda Sandel

Kuda Jawa (Java) Dikenal sebagai kuda yang jinak Masih terdapat di daerah Priangan Tinggi sekitar 115 cm Bertemperamen labil

Kuda Padang (SA) Hasil persilangan kuda Sandel dengan kuda Arab Ukuran lebih besar daripada kuda Sandel Biasa digunakan sebagai kuda tarik

Kuda Batak Banyak terdapat di daerah Toba dan Kayo Berbadan agak pendek Bertemperamen panas Daya tahan tinggi Derap langkah cepat

UP-GRADING KUDA DI INDONESIA Lokakarya Perkudaan Nasional tahun 1970 Ditetapkan regulasi perkawinan kuda di Indonesia Persilangan kuda betina lokal Indonesia dengan pejantan Thoroughbred Muncul kuda G1, G2, G3, G4, dan KPI Diberlakukannya Sertifikasi kuda (BRK)

G1 ( 50 % THB & 50 % LOKAL) X ♂ THB ♂ THB X ♀ LOKAL (G0) G2 ( 75 % THB & 25 % LOKAL) X ♂ THB G3 (87,5 % THB & 12,5 % LOKAL) X ♂ THB G4 ( 93,75 % THB & 6,25 % LOKAL) ♂G4 ♀G4 KPI (KUDA PACU INDONESIA) ♂G3 ♀G3 Sumber : (Muladno dan Beben Benyamin, 2003)

REFERENSI Edwards, E.H. 2000. The New Encyclopedia of the HORSE. Dorling Kindersley. London. Baratoux, Guy. 2000. A CELEBRATION OF THE HORSE. Moliere. Paris. Soehardjono, Oetari. 1990. KUDA. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. Related websites