KETAHANAN PANGAN
BIODATA DIRI Untung Wijanarko Tegalsari Pakembinangun Pakem Sleman Yogyakarta 13 Oktober 1970 Menikah D III arkowij@gmail.com HP. 081211671500 NAMA USAHA Tani Organik Merapi (TOM) Balangan Wukirsari Cangkringan Sleman Yogyakarta www.taniorganikmerapi.com
KENAPA PILIH PERTANIAN ORGANIK ? PENDAPATAN PETANI MEMPRIHATINKAN MERUBAH POLA PIKIR GENERASI MUDA DUNIA PERTANIAN PROSPEK DAN UNTUK GANTUNGAN HIDUP PERTANIAN ORGANIK BERSIFAT RAMAH LINGKUNGAN ( BACK TO NATURE ) TURUT MENDUKUNG KESEHATAN MASYARAKAT
Apa itu Pertanian Organik? Sistem pengolahan pertanian yang : a. Selaras Alam (Keseimbangan Ekologi dan Keragaman Hayati) b. Harmoni (Iklim dan lingkungan sekitar) c. Optimal (bahan-bahan yang ada dilingkungan sekitar dan daur ulang alami) d. Adaptif (Kelokalan dan Kemandirian) e. Tidak menggunakan pupuk dan pestisida kimia sintesis
EFISIENSI PENGGUNAAN INPUT DALAM MENGHASILKAN OUTPUT A. Sumber Daya Alam meningkatkan, mempertahankan kesuburan dan memperbaiki lingkungan sekitar. B. Sumber Daya Manusia Lebih efisien dan efektif tidak banyak waktu yang terbuang, bekerja sepanjang tahun penghasilan tiap minggu. C. Finansial Biaya yang digunakan lebih murah dan harga jualnya lebih mahal. D. Teknologi Teknologi sederhana dan mudah diterapkan. E. Sosial Budaya Membangun budaya kerja baru yang mampu membentuk para petani sebagai mitra yang produktif dan kreatif.
ORISINALITAS/KEASLIAN IDE A. Ide baru - Dunia Pertanian itu prospek dan bisa jadi gantungan hidup - Mengajak generasi muda dan masyarakat mau terlibat menekuni dunia pertanian sebagai profesi B. Kreativitas / daya cipta - Merintis pertanian organik dari hulu sampai hilir dengan pemberdayaan dan kemitraan masyarakat sekitar - Merintis agrowisata pertanian organik dan keterlibatan penyelenggara P4S (Pusat Pendidikan Pertanian dan Pedesaan Swadaya)
TINGKAT KESULITAN/ MASALAH/ HAMBATAN YANG DIHADAPI A. Hambatan dalam penerimaan ide ( sosial budaya ) - Pertanian organik rumit dan ribet - Resiko kegagalan tinggi krn hama penyakit - Kesulitan mengakses permodalan dg Bank B. Tantangan dalam menerapkan ide - Sumber daya alam ( kondisi tanah sudah rusak dan hama penyakit ) - Sumber daya manusia ( takut resiko gagal karena pertanian organik hal yang baru ) - Finansial ( Butuhnya dana lebih karena pembayaran ke petani tiap minggu dan pencairan supermarket tempo 2 minggu )
DAYA JUANG DALAM MENGHADAPI MASALAH Memberikan bukti dan contoh penerapan budidaya sayuran organik Mensosialisasikan dan menyampaikan informasi melalui individu, kelompok tani, pameran, seminar, talkshow, workshop , media dll Menciptakan kemitraan dengan memberikan bimbingan teknis, subsidi benih gratis, memberikan pinjaman saprodi pertanian dan membeli hasil mitra dengan harga kontrak yang lebih tinggi Kondisi erupsi merapi tetap bangkit meskipun kondisi lahan budidaya rusak parah
DAMPAK POSITIF BAGI MASYARAKAT A. Tingkat kemanfaatan bagi masyarakat - bisa memberikan keyakinan sayuran Organik bisa diproduksi - sayuran organik membuat kita sehat - meningkatkan kepedulian pada generasi muda tentang kesehatan dan kelestarian lingkungan sekitar - mewariskan anak cucu tanah yang subur B. Cakupan manfaat penerima manfaat - pemberdayaan masyarakat sekitar, pelajar , mahasiswa, karyawan menjelang purna pensiun, dll - tempat belajar pertanian organik - sebagai kegiatan untuk kunjungan, pelatihan, magang, PKL, field trip dan outbound ,dll
C. Inovasi yang dihasilkan dapat diterima/diaplikasikan - sudah banyak dilakukan dan di tiru oleh petani dan kelompok tani. D. Kontinuitas kegiatan - berlangsung terus menerus dengan peningkatan dari sisi jumlah petani mitra, permintaan pasar, kunjungan,magang dan pelatihan. - merambah ke arah Agrowisata organik dengan melibatkan masyarakat sekitar. - Penggantian pemakaian sterofom ke besek dari bambu memberikan peluang penghasilan ke masyarakat pengrajin anyaman bambu secara berkelanjutan
PASAR MODERN TOM
DAMPAK SECARA UMUM
TERIMA KASIH