KECUKUPAN ENERGI DAN ZAT GIZI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KALORI Kalori dibutuhkan untuk memberikan energi pada tubuh manusia agar dpt berfungsi dg baik BP yg dikonsumsi rakyat Indonesia – Kandungan Karbohidrat.
Advertisements

PREVENTIF DAN PROMOTIF PADA OBESITAS
13 Pesan Dasar Gizi Seimbang (Depkes RI, 1996)
Konsep Angka Kecukupan Gizi (AKG) Recommended Daily Allowance (RDA)
Mungkinkah tidak punya gejala DM tapi dinyatakan menderita DM ? Mungkinkah punya gejala DM tapi dinyatakan tidak menderita DM?
STATUS GIZI LANJUT USIA
Oleh: Erry Yudhya Mulyani
GIZI BAGI REMAJA SUDARMANI DJOKO, MKES
POLA MENU SEIMBANG Minggu 13.
DIET PADA PENDERITA PREMENSTRUAL SINDROM (PMS)
Angka Kecukupan Gizi yang Dianjurkan (AKG)
Michael Fielbert Copperfield
PERAN PKK DALAM UPAYA PENANGGULANGAN MASALAH GIZI DI KELUARGA
UPAYA MEWUJUDKAN MASYARAKAT BERPERILAKU GIZI SEIMBANG
STATUS GIZI LANJUT USIA
Gizi untuk lansia Oleh: Yeti Herliza.
MENYIAPKAN DAN MENYAJIKAN HIDANGAN DIET
MALNUTRISI Abdullah Luthfi (D ) Agistha Ghina R (D ) Dini Rizki (D )
GIZI SEIMBANG MEWUJUDKAN GENERASI SEHAT BERPRESTASI
Wanda Lestari, STP, M.Gizi
STATUS GIZI DAN KESEHATAN MASYARAKAT
MEMBUAT RENCANA MENU SESUAI KEBUTUHAN GIZI
Sejarah kimia pangan di mulai pada tahun 1700an, ketika para ahli kimia terlibat dalam penemuan senyawa kimia penting dalam bahan pangan termasuk Carl.
Sepuluh Cara Memilih Makanan Sehat
KONSEP DASAR GIZI SEIMBANG
Tips Bugar Selama Puasa Ramadhan
GIZI UNTUK IBU HAMIL DAN KOMPLIKASI
Present by : ANNISA RUSDI
KESEIMBANGAN ENERGI SYAFRIANI, SKM, M.KES.
MANAJEMEN NUTRISI PADA DIABETES MELITUS
Bubur Kacang Hijau, Sajian Sehat untuk Berbuka
KELAS KONTROL MODEL PEMBELAJARAN PRAKTIKUM TANPA BERBASIS BIOENTREPRENEURSHIP FADHIL ARDHIANSYAH.
Rusman Efendi Program Studi Gizi STIKES HUSADA BORNEO
FLASH IKMA’10 JOZZZ…..!!!.
TIPS HIDUP SEHAT Annisa Nurul H. (A ).
GIZI DAN KESEHATAN MASYARAKAT
GIZI UNTUK LANSIA NAMA:RIKA OKTAVIA IA.
Prinsip Dasar Gizi Seimbang
OM SWASTYASTU.
Gizi untuk lansia Oleh: Dzakirah.
KONSUMSI DAN KEBUTUHAN GIZI
CARA MENGHITUNG KEBUTUHAN KALORI BAGI TUBUH IDEAL DAN SEHAT
D4 Keselamatan & Kesehatan Kerja UNIDA Gontor
KEBUTUHAN ZAT GIZI MAKRO PEKERJA PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT
Pedoman Umum Gizi Seimbang (PUGS)
NUTRISI UNTUK ANAK SEKOLAH & REMAJA
Gizi Dalam daur Kehidupan I (GDDK)
TUBUH HEWAN dan MAKANANNYA
DIABETES MELITUS GESTATIONAL
Gizi untuk Anak Usia Sekolah
KELAS EXPERIMEN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS BIOENTREPRENEURSHIP
SEROSIS HEPATIS Ariana. D
Tim PKPR (Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja) Puskesmas Bangunsari
HIPERTENSI.
KESEIMBANGAN ENERGI.
Dr. Nur Ainun Rani, M.Kes, Sp.GK DIET SEIMBANG. Diet seimbang Pola makan yang seimbang antara zat gizi yang diperoleh dari aneka ragam makanan dalam memenuhi.
GIZI SEIMBANG
PEDOMAN UMUM GIZI SEIMBANG (PUGS) Tiga Belas Pesan Umum Gizi Seimbang
BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN
TINJAUAN MEDIS PUASA TERHADAP BEBERAPA PENYAKIT
Gizi Pada Orang Dewasa Ayu Dwi Nitisari Kp
MALNUTRISI.
Gizi Seimbang untuk Remaja.
PENDIDIKAN GIZI Idrus Jus’at.
ANGKA KECUKUPAN GIZI YANG DIANJURKAN
Menyusun Strategi Penyajian Kebutuhan Nutrisi Anak
Kebutuhan Nutrisi Dasar bagi Anak Usia Dini & Penilaian Status Gizi
PERENCANAAN MENU.
GAMBARAN ASUPAN PROTEIN BERDASARKAN KELOMPOK USIA DAN ANALISIS HUBUNGAN KELOMPOK UMUR DENGAN RATA RATA ASUPAN PROTEIN Nurul Hidayati ( )
GIZI MASYARAKAT.
Transcript presentasi:

KECUKUPAN ENERGI DAN ZAT GIZI SYAFRIANI

KECUKUPAN ENERGI DAN ZAT GIZI Secara prinsip, cara konsumsi yang baik adalah hal yang mudah. Caranya memilih makanan yang mengandung zat gizi esensial, serat, dan energi tanpa kelebihan lemak, gula, dan garam. Tingkatan gizi dapat ringan, sedang, atau berat.

Pengertian dan Kegunaan Angka Kecukupan Gizi Angka Kecukupan Gizi yang dianjurkan (AKG) adalah banyaknya masing-masing zat gizi yang harus dipenuhi dari makanan mencakup hampir semua orang sehat untuk mencegah difisiensi zat gizi. AKG dipengaruhi oleh umur, jenis kelamin, aktivitas, berat badan, tinggi badan, genetika, dan keaadaan fisiologis, seperti hamil atau menyusui.

Kegunaan AKG yang di anjurkan antara lain : AKG berguna untuk perencanaan penyediaan pangan tingkat regional atau nasional AKG berguna untuk menilai data konsumsi makanan perorangan atau kelompok masyarakat AKG berguna untuk perencanaan pemberian makanan bagi institusi seperti RS, perkantoran, industry, dan sekolah

Lanjutan.. AKG berguna untuk menetapkan standar bantuan pangan dalam keadaan darurat seperti bencana alam, perang, kekeringan, kerusuhan, transmigran AKG berguna untuk menetapkan pedoman keperluan label gizi makanan yang dikemas AKG berguna untuk bahan penyuluhan atau pendidikan gizi yang berkaitan dengan kebutuhan gizi menurut kelompok umur dan kegiatan maupun jenis kelamin