AKUNTANSI KEUANGAN SYARIAH Sukirno, M.Si Sukirnopml.wordpress.com
VISI dan MISI STAIN/IAIN PEKALONGAN "Pelopor Perguruan Tinggi Agama Islam Berbasis Riset Menuju Kampus Rahmatan Lil 'Alamin” MISI Menyelenggarakan pendidikan Islam berbasis riset untuk mewujudkan perubahan sosial yang berkeadilan. Menyelenggarakan penelitian, pengembangan ilmu, teknologi, seni dan budaya untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri, berkualitas dan bermartabat. Berperan aktif dalam penguatan dan pemberdayaan masyarakat. Chapter 1 -
VISI dan MISI Prodi Syariah "Menjadikan Jurusan Syari'ah sebagai Intitusi Pendidikan Tinggi yang Berkualitas serta Berorientasi pada Keilmuan dan Pasar Kerja" Misi menyelenggaralkan pendidikan tingi di bidang ilmu-ilmu syari'ah yang berkualitas dan responsif terhadap kebutuhan masyarakat dan zaman Mencetak mahasiswa menjadi sarjana muslim syari'ah yang kopetitif, profesional, dan menguasai ilmu-ilmu keislaman secara holistik. Chapter 1 -
Kontrak perkuliahan 1. Tatap muka sejumlah 14 kali sudah termasuk UTS dan UAS 2. Tatap Muka Kegiatan perkuliahan 12 kali 3. Absensi dengan membubuhkan tanda tangan 4. Toleransi keterlambatan maksimal 15 menit dari jadwal yang telah ditentukan, jika lebih dari 15 menit maka di anggap tidak masuk 5. Apabila tidak hadir, harus ada keterangan tertulis, jika tidak ada keterangan tertulis maka di Alfa 6. Tugas secara mandiri (tidak ada tugas kelompok) harus dipenuhi, diberikan dan dikumpulkan pada saat tatap muka perkuliahan 7. Quis diberikan tertulis per mahasiswa harus dipenuhi, diberikan dan dikumpulkan pada saat tatap muka perkuliahan 8. Syarat untuk memperoleh nilai, jumlah kehadiran minimal 75% atau manimal 9 kali tatap muka, jika kehadiran kurang dari 9 maka nilai tidak keluar dan menyelesaikan semua tugas-tugas yang diberikan 9. Pada saat tatap muka perkuliahan harus menjaga ketertiban dan ketenangan ruang belajar 10. Sebelum nilai di Upload ke SIKADU akan rilis di Blog Dosen 11. Mahasiswa boleh klaim atas nilai yang diperoleh dengan menunjukan data - data yang valid 12. Nilai yang sudah di Upload di SIKADU sudah final dan klaim tidak di terima 13. Mahasiswa boleh memberi saran dan kritik tentang perkuliahan maupun materi perkuliahan Chapter 1 -
Tujuan Belajar Mahasiswa diharapkan mampu mendeskripsikan: Prinsip-prinsip transaksi keuangan syariah. Perlakuan akuntansi atas transaksi keuangan syariah. Perkembangan bisnis dan regulasi entitas syariah
Metode Belajar Ceramah Diskusi Pengerjaan dan pembahasan Latihan Soal dan Tugas mandiri Studi kasus
Penilaian Absensi/keaktifan 10% Tugas 10% Quis 10% UTS 30% UAS 40%
Referensi -Wajib Rifki Muhamad. 2008. Akuntansi Keuangan Syariah: Konsep dan Implementasi PSAK Syariah. P3EI UII Press. Yogyakarta Rizal Yaya, dkk. 2014. Akuntansi Perbankan Syariah:Teori dan Praktek Kontemporer. Salemba Empat Jakrta Ikatan Akuntan Indonesia. 2009. SAK per 1 Juli 2009: PSAK 59, 101 – 110 (PSAK) Pedoman Akuntansi Perbankan Syariah Indonesia (PAPSI 2013)
Referensi-Anjuran Sri Nurhayati dan Wasilah. 2008. Akuntansi Syaria’ah di Indonesia. Salemba Empat. Jakarta (SW) Muhammad Syafi'i Antonio. 2001. Bank Syariah: Dari Teori ke Praktik. Gema Insani Press. Jakarta. (MSA) Adiwarman A. Karim. 2006. Bank Islam: Analisis Fiqh dan Keuangan. Ed. 3. PT. Rajagrafindo Persada. Jakarta.(AAK) Wiroso. 2011. Akuntansi Transaksi Syariah. Ikatan Akuntan Indonesia. (Wiroso) Fatwa Dewan Syariah Nasional yang terkait dengan topik bahasan (DSN) Slamet Waluyo.2005. Akuntansi Perbankan Syariah. Grasindo. Jakarta
SESI Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Referensi 1 Penjelasan umum keseluruhan materi Mengapa akuntansi syariah Perbedaan akuntansi syariah dan akuntansi konvensional Bunga Vs Bagi hasil Rizal Yaya, dkk, Salemba Empat Jakarta Slamet wiyono, Grasindo, Jakarta 2 Kerangka Dasar penyusunan dan penyajian laporan keuangan Azas transaksi syariah-bisnis syariah Karakteristik transaksi syariah Asumsi dasar Pengakuan dan pengukuran Unsur – unsur laporan keuangan entitas laporan keuangan Fifki Gunawan, P3EI UII Jogjakarta KDPPLK syariah 3 Pelaporan keuangan entitas Karakteristik kualitatif laporan keuangan Bentuk laporan keuangan entitas laporan keuangan syariah PSAK 101
UTS 4 Akuntansi transaksi mudharabah Karakteristik akad mudharabah Jenis mudharabah Prinsip profit dan loss sharing Akuntansi pemilik dana Akuntansi pengelola dana Fifki Gunawan, P3EI UII Jogjakarta PSAK 105 PAPSI 2013 5 Akuntansi transaksi musyarakah Karakteristik akad musyarakah Jenis musyarakah Nisbah Akuntansi mitra aktif/pasif PSAK 106 6 Akuntansi transaksi murabahah Karakteristik akad murabahah Jenis murabahah Akuntansi untuk penjual Akuntansi untuk pembeli PSAK 102 7 UTS
8 Akuntansi transaksi salam Karakteristik akad salam Jenis salam Akuntansi untuk penjual Akuntansi untuk pembeli Fifki Gunawan, P3EI UII Jogjakarta PSAK 103 PAPSI 2013 9 Akuntansi transaksi istisha’ Karakteristik akad istisha’ Jenis istisha’ PSAK 104 10 Akuntansi transaksi ijarah Karakteristik akad ijarah Jenis ijarah Akuntansi untuk pemilik Akuntansi untuk penyewa PSAK 107
UAS 11 Akuntansi transaksi asuransi syariah (Takaful) Karakteristik akad asuransi syariah Akuntansi asuransi syariah PAPSI 2013 12 Akuntansi transaksi Zakat, infak dan shodaqah Pengertian Zakat, infak dan shodaqah Penerima Zakat, infak dan shodaqah Akuntansi Zakat, infak dan shodaqah 13 Isu kontemporer : akuntansi transaksi obligasi syariah (Sukuk), Pegadaian syariah, : akuntansi transaksi Sharf, Wadiah dan Wakalah, Kafalah, Hawalah dan Qardul Hasan Karakteristik akad transaksi obligasi syariah (Sukuk), Pegadaian syariah, : akuntansi transaksi Sharf, Wadiah dan Wakalah, Kafalah, Hawalah dan Qardul Hasan Akuntansi transaksi obligasi syariah (Sukuk), Pegadaian syariah, : akuntansi transaksi Sharf, Wadiah dan Wakalah, Kafalah, Hawalah dan Qardul Hasan 14 UAS
Apa itu Akuntansi Syariah..? Akuntansi adalah proses identifikasi transaksi, pencatatan, penggolongan, pengikhtisaran sehingga dihasilkan informasi keuangan dalam bentuk laporan keuangan yang dapat digunakan untuk pengambilan keputusan. Syariah adalah aturan yang telah ditetapkan oleh Allah SWT untuk dipatuhi oleh manusia dalam menjalani segala aktifitas hidupnyadidunia
Apa itu Akuntansi Syariah..? Akuntansi Syariah adalah akuntansi atas transaksi –transaksi yang sesuai dengan aturan yang telah ditetapkan Allah SWT (Nurhayati& Wasilah:2008)
Mengapa Butuh Akuntansi Syariah.? suatu tuntutan atas pelaksanaan syari’ah kebutuhan akibat pesatnya perkembangan transaksi syari’ah. Kebutuhan akuntabilitas entitas yang menerapkan prinsip syariah Regulasi
Syariah vs Konvensional...? Persamaan Dasar: Konvensional Syariah AKTIVA = KEWAJIBAN + MODAL AKTIVA = KEWAJIBAN + DANA SYIRKAH TEMPORER+ MODAL
Syariah vs Konvensional...? Acuan PABU yang digunakan:
Syariah vs Konvensional...? Laporan Keuangan yang dihasilkan: