BIOOPTIK Bio (makhluk hidup/ zat hidup ) dan optik (cahaya atau berkas sinar) Fokus utama di biooptik adalah terkait dengan indera penglihatan manusia,

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
CERMIN CERMIN DATAR CERMIN LENGKUNG CERMIN CEKUNG (+)
Advertisements

BIO OPTIK KELOMPOK 10 Indah Suci Anzarkusuma Indah Puji Lestari
Presentasi Biooptik Fisika
FISIKA KELAS X SEMESTER II
Detty Iryani Bagian Fisiologi FK-Unand.  Mata identik dengan kamera ◦ Memiliki sistem lensa ◦ Bayangan yang terbentuk yang jatuh di retina adalah.
Alat Optik.
Alat Optik.
Adalah alat-alat yang ada hubungannya dengan cahaya
Standar Kompetensi Menerapkan prinsip kerja alat-alat optik
MATA, KAMERA, LUP, MIKROSKOP, DAN TEROPONG
ALAT-ALAT OPTIK MATERI KULIAH.
Alat Optik.
PEMBENTUKAN BAYANGAN PADA LENSA
KOMPETENSI DASAR Membedakan konsep cermin dan lensa Menggunakan hukum pemantulan dan pembiasan cahaya Menggunakan cermin dan lensa.
ASPEK MANUSIA DALAM IMK
RABUN DEKAT (HIPERMETROPI)
Alat-alat Optik TUJUAN : Mendiskripsikan alat-alat optik dan penerapannya sehari-hari MATERI : Menjelaskan fungsi mata sebagai alat optik. Menggambarkan.
ALAT-ALAT OPTIK A. MATA 1. kornea Berfungsi menerima &
M A T A SMA Kelas XI Semester 1. M A T A SMA Kelas XI Semester 1.
Bagian-bagian mata dan kaca mata Prinsip kerja mata Cacat mata
ALAT-ALAT OPTIK BY: KHALIFATUR RAHMAN.
ALAT-ALAT OPTIK MATA KAMERA LUP MIKROSKOP TEROPONG PERISKOP
MATA KAMERA DAN PROYEKTOR LUP MIKROSKOP TEROPONG
Macam dan Prinsip Kerjanya
KAMERA DAN PROYEKTOR.
CAHAYA.
ALAT INDERA /SISTEM KOORDINASI/BIOLOGI XI IPA/SMAN 46
OPTIKA GEOMETRIK A. SK : Konsep dan perinsip gejala gelombang dan optik dalam menyelesaikan masalah B. KD : Mengenal sifat cahaya, dan memformulasikanbesaran-besaran.
OPTIKA GEOMETRI.
TEROPONG Teropong atau teleskop adalah alat optik yang digunakan untuk melihat benda-benda yang sangat jauh agar tampak lebih dekat dan lebih jelas. Ada.
Sapteno Neto Smpn 1 Tamiang Layang.
PARA MITTA PURBOSARI, M.Pd
Interaksi Manusia dan Komputer
CAHAYA & ALAT OPTIK.
Alat Optik.
@rudist87 | ALAT OPTIK Rudi |
OPTIK geometri.
DETEKSI CAHAYA OLEH MATA
OPTIKA CERMIN, LENSA ALAT, ALAT OPTIK
Perhatikan gambar berikut.!!
MATA KAMERA DAN PROYEKTOR LUP MIKROSKOP TEROPONG
OPTIKA GEOMETRI.
Bio Optik Gizi Eksekutif UEU 2012 Sesi 10 Anggota Kelompok:
Pembiasan lensa sferis, Lensa Kuat Lensa, Daya akomodasi
ORGANON VISUS PENGLIHAT.
PENGOLAHAN CITRA DIGITAL
BAB 11 CAHAYA & ALAT OPTIK.
CAHAYA Fandi Susanto.
Lensa dan Cermin Cermin Cekung Cermin Cembung Lensa Cekung
MATA KAMERA DAN PROYEKTOR LUP MIKROSKOP TEROPONG
MATA LUP KAMERA MIKROSKOP TEROPONG
FISIKA Teropong Prisma
Indera Penglihatan dan Alat Optik
Media Pembelajaran Interaktif
SIFAT-SIFAT CAHAYA SECARA GEOMETRI
PROSES PEMBENTUKAN BAYANGAN
Standar Kompetensi Menerapkan prinsip kerja alat-alat optik
KONSEP FISIKA BIOOPTIK OLEH Dr. Nugroho Susanto M.Kes
Apa yang akan kita pelajari
Sifat Dan Perambatan Cahaya Optika Geometri
ALAT – ALAT OPTIK (MATA)
Oleh : Alfa Miftakhul Ikhsan Bimo Herninda N. Shabrina
Materi pembelajaran kelas X
Mata.
MATA, KAMERA, LUP, MIKROSKOP, DAN TEROPONG
Unversitas Esa Unggul CAHAYA DAN ALAT-ALAT OPTIK PERTEMUAN KE - VIII
LENSA DAN PERALATAN OPTIK
OPTIK. Pembentukan Bayangan pada Cermin Sferis a. Cermin Cekung (Kankaf) Merupakan bagian kecil dari suatu lingkaran.
Sumber : pixabay.com/Manseok CAHAYA DAN ALAT OPTIK BAB 12.
INDERA PENGELIHATAN ALAT INDERA /SISTEM KOORDINASI/BIOLOGI XI IPA/SMAN 46.
Transcript presentasi:

KONSEP FISIKA BIOOPTIK by: Rosalina, Salimah, suprihatiningsih, teti, theo, yullya

BIOOPTIK Bio (makhluk hidup/ zat hidup ) dan optik (cahaya atau berkas sinar) Fokus utama di biooptik adalah terkait dengan indera penglihatan manusia, yaitu mata

KLASIFIKASI Optika Geometri Mempelajari sifat-sifat perambatan cahaya seperti pemantulan, pembiasan, serta prinsip jalannya sinar-sinar. Optika Fisik Menghitung ciri-ciri fisik dari cahaya

ANALOGI Sistem optik mata serupa dengan kamera bahkan lebih mahal oleh karena : Mata bisa mengamati objek dengan sudut yang sangat besar Tiap mata mempunyai kelopak mata dan ada cairan lubrikasi Dalam satu detik dapat memfokuskan objek berjarak 20 cm Mata sangat efektif pada intensitas cahaya 10 : 1 Diafragma mata di atur secara otomatis oleh iris Bayangan yang terbentuk oleh mata akan diteruskan ke otak.

Pembentukan Bayangan Pada Mata Mata bisa melihat benda jika cahaya yang dipantulkan benda sampai pada mata dengan cukup, kemudian lensa mata akan membentuk bayangan yang bersifat nyata, terbalik dan diperkecil pada retina

VISUS Nilai kebalikan sudut (dalam menit) terkecil di mana sebuah benda masih dapat dilihat dan dapat dibedakan. Visus memberi pengertian tentang optik, dan memberi keterangan mengenai baik buruknya fungsi mata secara keseluruhan.

Medan Penglihatan Untuk mengetahui besar kecilnya medan penglihatan seseorang dipergunakan alat Perimeter. Dengan alat ini diperoleh medan penglihatan vertikal 130º, sedangkan medan penglihatan horizontal 155º.

Tanggap Cahaya Bagian mata yang tanggap cahaya adalah retina. Ada dua tipe fotoreseptor : Rod Cells : Jumlah sel terbanyak, berfungsi untuk penglihatan peripheral dan saat malam, persepsi terhadap cahaya dan kegelapan, gerakan, tidak sensitif terhadap warna Cone Cells : Berfungsi untuk penglihatan “straight ahead”, persepsi warna dan ketajaman atau detail.

Daya Akomodasi Dalam hal memfokuskan objek pada retina, lensa mata memegang peranan penting. Kemampuan lensa mata untuk memfokuskan objek disebut daya akomodasi Titik terdekat di mana lensa mata memfokuskan suatu bayangan pada retina disebut titik dekat (punctum proksimum (+ 25 cm)

Daya Akomodasi

Jenis-jenis Mata & Teknik Koreksi EMETROP

Myopia

Hipermetropia

Astigmatisme

Terima Kasih