5. Memahami hukum Islam tentang penyembelihan hewan Kompetensi Dasar

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
ﺑﺴﻢﺍﷲﺍﻟﺮﺣﻤﻦﺍﻟﺮﺣﻴﻢ KITABUZZAKAH
Advertisements

KEPEDULIAN SOSIAL.
PENYEMBELIHAN, QURBAN DAN AKIKAH
ASSALAMU’ALAIKUM MATERI FIQIH KELAS IX SMP TERBUKA
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM II
TUGAS: Dasar komputer FADHIL MAYARIS NIM :
AQIQAH dan TASMIYAH
TELAAH SINGKAT SYARI’AT ISLAM :
Pendidikan Agama Islam
PROPOSAL PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

BAB 11 ZAKAT, HAJI, DAN WAKAF.
PENYEMBELIHAN HEWAN, QURBAN DAN AQIQOH
BINATANG YANG HALAL DAN HARAM
Domba dan Kambing.
WELCOME TO AMANAH AQIQAH (061) /
Makanan dan minuman dalam islam
Mutaba’ah Inspirasi Pagi.
BAB XI EKONOMI ISLAM (Filantrofi Islam)
PASKAH, APAKAH MASIH HARUS DIRAYAKAN ?
ZAKAT, HAJI, DAN WAQAF.
Domba dan Kambing.
KRITERIA MAKANAN DAN MINUMAN HALAL DALAM ISLAM
MAKANAN,MINUMAN DAN PENYEMBELIHAN
SEMBELIHAN (TOPIK 14).
Sifat Fisik Kimia Hasil Ikutan Ternak Kulit
Nishfu Sya’ban Dan Puasa 6
Sumber : marhamahsaleh.files.wordpress.com 8/12/2012 : wib
SK/ KD Materi 1.
Berikut penjelasannya
PROSPEK DAN ARAH PENGEMBANGAN AGRIBISNIS: Kambing dan Domba
Komposisi Tubuh dan Makanannya
Ya Allah, Pembimbing Hidup kami
PROSPEK DAN ARAH PENGEMBANGAN AGRIBISNIS: Kambing dan Domba
Tata Cara Penyembelihan Hewan Ternak,Akikah,Dan Kurban
والعق في اللغة: القطع، ومنه عق الوالدين؛ أي قطع صلتهما
Ketentuan Penyembelihan
Media Pembelajaran Interaktif PAI
PENGERTIAN ZAKAT DAN CARA PEMBAGIANNYA
Manajemen Usaha PERUNGGASAN.
Zakat Fitrah Pelajaran 10 Kompetensi Dasar Mengetahui kewajiban zakat
ZAKAT.
Ciri Aliran Sesat Oleh Nanang Kohar, SH.
DASAR KOMPUTER Sonia Bunga Amanda
L/O/G/O  Miftahul Muniroh ( )  M. Farkhan ( ) Kelompok 2:
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
SELEKSI Alam Buatan ?.
berbagi ilmu mengenai Memilih Ternak
Eko Al Fajar Eko Al Fajar Profil: (Th Lulus 1998) (Th Lulus 2001)
IBADAH PUASA Masuk.
BAB IV Ma’ruf yuniarno, M.A..
Potensi dan Prospek Domba di Indonesia
MACAM-MACAM NAJIS Saat ini, banyak ummat Islam yang tidak mengerti dan tidak tahu akan ajaran agamanya. Bayangkan bagaimana jadinya generasi Islam beberapa.
Puasa ramadhan Pengertian puasa ialah menahan makan dan minum serta segala sesutu yang membatalkan puasa sejak terbit fajar hingga terbenamnya matahari.
Present: Sinergi Foundation
Present: Sinergi Foundation
Zakat By. Sinergi Foundation.
Kelompok 2 Anne Dylan Deinar Jethro Revaldo Vincent
Agama Islam By.
1.WAKTU PELAKSANAAN LDKS Tahun Pelajaran 2012/2013 perkiraan dilaksanakan pada : Bulan November 2012 atau Bulan Januari 2013, melihat kondisi cuaca. 2.TEMPAT.
Andalus Corporation Pte Ltd
Nishfu Sya’ban Dan Puasa 6
MAKANAN HARAM DAN HALAL
ASSALAMUALAIKUM WR. WB.
Andalus Corporation Pte Ltd
HERRY SYAFRIAL, S.Pd., M.A. Tahun Akademik
HERRY SYAFRIAL, S.Pd. Tahun Akademik
Oleh: H. Asep Mulyadi, S.Ag., M.Sy., MM HUKUM HAJI DAN UMROH SK/ KD Materi 1 9/27/2019.
BAB 2: JENIS HARTA YANG WAJIB DIKELUARKAN ZAKAT
Transcript presentasi:

5. Memahami hukum Islam tentang penyembelihan hewan Kompetensi Dasar A. Standar Kompetensi 5. Memahami hukum Islam tentang penyembelihan hewan Kompetensi Dasar 5.2. Menjelaskan ketentuan aqiqah dan kurban Tujuan Pembelajaran 1. Menjelaskan pengertian aqiqah dan kurban 2. Menjelaskan syarat-syarat aqiqah dan kurban 3. Menyebutkan dalil naqli terkait dengan aqiqah dan kurban

PENYEMBELIHAN HEWAN AQIQAH DAN KURBAN

AQIQAH KURBAN PENGERTIAN Secara bahasa : Bulu atau rambut anak yang baru lahir Secara istilah: menyembelih hewan tertentu sehubungan dengan kelahiran anak, sesuai dengan ketentuan syara. Waktu pelaksanaan aqiqah pada hari ke-7, ke- 14 atau ke 21 setelah kelahiran PENGERTIAN Secara bahasa: udhiyah artinya menyembelih hewan pada pagi hari Secara istilah: beribadah kepada Allah dengan cara menyembelih hewan tertentu pada Hari Raya Iedul Adha dan Hari Tasyrik ( tgl 11,12,13 Dzulhijjah) sesuai dengan ketentuan syara

Syarat-syrat aqiqah Untuk anak laki-laki 2 ekor kambing, untuk anak perempuan 1 ekor kambing Kambing yg disembelih harus sehat, tidak kurus dan tidak cacat Kambing tsb harus berumur 1 tahun lebih atau pernah tanggal giginya Tidak dalam keadaan mengandung Dalam pembagiannya dimasak terlebih dahulu Pada saat aqiqah hendaknya anak dipotong rambutnya dan diberi nama yang baik 1

Syarat-syarat kurban Orang yang berkurban hendaknya merdeka Hewan yang disembelih diperoleh dengan cara yang halal Kurban harus binatang ternak seperti unta, sapi, kerbau, kambing atau domba Hewan kurban harus sehat dan tidak cacat Hewan kurban telah cukup umur yaitu unta 1 th atau lebih, sapi atau kerbau 2 th, domba 1 th dan kambing 2 th atau sudah tanggal giginya Orang yang berkurban hendaknya merdeka Hewan disembelih pada hari raya idul adha atau hari tasyrik Daging hewan kurban dibagi 3 1/3 untuk yang berkurban, 1/3 disedekahkan dan 1/3 dihadiahkan kepada orang lain Daging kurban dibagikan secara mentah

Dalil naqli aqiqah Dalil naqli kurban “ anak yang lahir itu tergadai dengan aqiqahnya sampai disembelih hewan sebagai tebusan aqiqah tersebut pada hari ke tujuh (dari kelahirannya), dicukur rambutnya dan diberi nama”.(HR. Tirmidzi) “maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu dan berkurbanlah” (QS. Al- Kautsar ayat 2)  

SEKIAN TERIMA KASIH

Zahra zaky