3. UNEMPLOYMENT Pengertian (definisi): Unemployment adalah mereka yang tidak dipekerjakan (not employed) tetapi aktif mencari pekerjaan atau menunggu.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BAB 6. PENGANGGURAN Ekonom mempelajari pengangguran untuk mengetahui penyebabnya dan membantu kebijakan tenaga kerja, seperti: job training, etc Pada bab.
Advertisements

KEPENDUDUKAN, KETENAGAKERJAAN, KESEMPATAN KERJA DAN PENGANGGURAN
Sifat-sifat Pengangguran Alamiah
PERMINTAAN UANG & TINGKAT BUNGA EKUILIBRIUM
PASAR DALAM SISTEM PEREKONOMIAN
Unemployment & The Foundations of Aggregate Supply
Mendeskripsikan angkatan kerja, tenaga kerja dan kesempatan kerja
Unemployment CHAPTER SIX
DOSEN : LIES ROSARIA., ST., MSI
INFLASI.
 Menurut PBB, penduduk suatu negara dpt dibedakan menjadi : 1
Masalah Kependudukan dan Ketenagakerjaan
SOAL KUIS MAKRO.
Pengangguran dan Inflasi
THE EMPLOYMENT AND WAGE
Unemployment. 2 Supply and Demand Model 3 Supply - Demand Model Wage Employment Supply Demand Rp 10 5 Rp 15 E D’ S’ 37 Unemployment = 4.
SEBAGAI SUMBER DAYA DALAM
KESEMPATAN KERJA PERKOTAAN “Perkembangan Yang Sangat Merisaukan”
INFLASI dan PENGANGGURAN: Kurva Phillips
Keseimbangan Empat Sektor
KONSEP PEMBANGUNAN.
Perkembangan ilmu ekonomi makro
Teori Ekonomi Klasik dan Keynes
Hal-hal yang di terangkan:
Kondisi Ekonomi dan Keterkaitannya dengan Kegiatan Bisnis
INFLASI & PENGANGGURAN
PEREKONOMIAN TIGA SEKTOR
KESEIMBANGAN AD - AS.
Pengangguran, inflasi dan kebijakan pemerintah
KESEMPATAN KERJA PERKOTAAN “Perkembangan Yang Sangat Merisaukan”
PASAR TENAGA KERJA.
Teori Ekonomi Klasik dan Keynes
PENGANGGURAN MODUL KULIAH BAGIAN VII PENGANTAR EKONOMI MAKRO
Pertemuan 3: PENAWARAN TENAGA KERJA: Keputusan untuk Bekerja
Teori Ekonomi Klasik dan Keynes
Pengantar Teori Ekonomi Makro
Pengantar Teori Ekonomi Makro
ANGKATAN KERJA/ TENAGA KERJA
XI SOSIAL KETENAGAKERJAAN.
BAB 5 KESEIMBANGAN EKONOMI TIGA SEKTOR
LATIHAN PR PEREKONOMAN 3 SEKTOR
Bab 16 PENGANGGURAN.
KETENAGAKERJAAN DAN MASALAH TENAGA KERJA DI INDONESIA
Pengangguran.
Teori Ekonomi Klasik dan Keyness
Labor Economics Series
Unemployment Unemployment.
Teori Ekonomi Klasik dan Keynes
Teori Ekonomi Klasik dan Keynes
Inflasi Pertemuan ke-4 Teori Ekonomi Makro I.
BAB 7 Keseimbangan AD-AS
Pengangguran (Unemployment)
Permintaan, Penawaran dan Pasar
KESEIMBANGAN AD-AS.
Pengantar Teori Ekonomi Makro
Pengangguran.
INDIKATOR EKONOMI (ECONOMIC INDIKATORS) (the ultimate target)
KETENAGA KERJAAN DAN PENGANGGURAN
Masalah Ketenagakerjaan Di Indonesia
KETENAGAKERJAAN.
Pengangguran dan Inflasi
KETENAGAKERJAAN.
Pengangguran, inflasi dan kebijakan pemerintah
Materi Kuliah SEJARAH PERTUMBUHAN EKONOMI
Pertemuan 3: PENAWARAN TENAGA KERJA: Keputusan untuk Bekerja
Teori Ekonomi Klasik dan Keynes
ნუმერაციის ეროვნული სისტემის დებულება
ELASTISITAS.
Bab 3 Teori Ekonomi Klasik dan Keynesian
MAKROEKONOMI KLASIK.
Transcript presentasi:

PEREKONOMIAN INDONESIA OLEH : TIM DOSEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS INDONUSA ESA UNGGUL

3. UNEMPLOYMENT Pengertian (definisi): Unemployment adalah mereka yang tidak dipekerjakan (not employed) tetapi aktif mencari pekerjaan atau menunggu untuk bekerja kembali Jenis-Jenis Unemployment Frictional unemployment: mereka yang tidak bekerja karena ingin pindah dari satu pekerjaan ke pekerjaan lainnya Structural unemployment: mereka yang tidak bekerja karena permintaan tenaga kerja lebih rendah daripada penawaran tenaga kerja baik untuk satu jenis pekerjaan maupun pada sektor tertentu Cyclical unemloyment: mereka yang tidak bekerja karena kondisi perekonomian yang melesu menyebabkan produksi berkurang dan terjadinya pengurangan tenaga kerja (PHK) Istilah-istilah Unemployment Full employment: suatu kondisi di mana seluruh faktor produksi yang tersedia telah digunakan untuk memproduksi barang/jasa pada suatu negara Involuntary unemployment : mereka terpaksa menganggur krn permintaan lebih rendah daripada penawaran Voluntary unemloyment : mereka yg tidak bersedia berkerja pada tkt upah ynag berlaku (penganggur sukarela)

UNEMPLOYMENT (contn’d) Keterangan: Semakin tinggi upah semakin banyak penawaran tk dibanding permintaan demikian sebaliknya pada tkt upah rendah permintaan tk lebih banyak drp penawaran tk Pada tinggkat upah lebih tinggi dari keseimbangan sering terjadi excess supply atau dan pada tikt uph rendah terjadi excess demand Tenaga kerja yg tidak bersedia bekerja pada tkt upah yang berlaku disebut voluntary unemployment

UNEMPLOYMENT (cont’d) Struktur Kependudukan Jumlah Penduduk ……………………………… X Usia Kerja………………………………………… XX Angkatan Kerja………………………… XXX Bekerja………………………. xxxx Mencari Kerja……………… xxxx Bukan Angkatan Kerja………………. XXX Bukan Usia Kerja …………………………….. XX (Insert contoh dalam angka)