PENGANTAR UMUM KROMATOGRAFI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
METODE KROMATOGRAFI Khromatografi : suatu cara pemisahan dua atau lebih senyawa dalam campuran, yang dimaksudkan untuk pemurnian, identifikasi atau penetapan.
Advertisements

KONSEP MATERI DAN PERUBAHANNYA
Darul Hamdi Destya Nilawati Dini Asyifa Nadia Chrisayu Nathasa.
KROMATOGRAFI.
Kelompok 5 Desta Saputri ( ) Diah Nur’aini ( ) Dita Apriani ( )
Kromatografi Gas-Cair (Gas-Liquid Chromatography)
Mikhania C.E., S.Farm, M.Si, Apt
Teori Kromatografi Modern
Sensitivitas & Selektivitas
Kromatografi.
Kromatografi Lapis Tipis (KLT)
KROMATOGRAFI KOLOM.
KROMATOGRAFI.
UJI KESESUAIAN SISTEM (SYSTEM SUITABILITY TEST)
SUPRIANTO, S.Si., M.Si, Apt. Kromatografi Cair Kinerja Tinggi
KROMATOGRAFI Asal Nama Kromatografi
KROMATOGRAFI PRINSIP DASAR:
GAS CHROMATOGRAPHY Blok Diagram Gas Chromatography : Pemasukan Contoh
GC & HPLC.
Kromatografi Lapis Tipis = Thin Layer Chromatography
K R O M A T O G R A F I.
K R O M A T O G R A F I.
KROMATOGRAFI KOLOM Rezqi Handayani, S.Farm.,M.P.H., Apt
Fase diam (dalam kolom)
AFLATOKSIN dan BAHAN PENGAWET
Kimia Analit Ke-7 KROMATOGRAFI Oleh Prof. Dr. Ir
PENGANTAR KROMATOGRAFI
ILMU KIMIADASAR.
KROMATOGRAFI KOLOM.
DESTILASI.
KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS
KROMATOGRAFI Pustaka :
INSTRUMEN KIMIA FARMASI
KROMATOGRAFI GAS Bagian Mata Kuliah Kromatografi
Mekanisme Pemisahan pada Kromatografi Cair
KROMATOGRAFI STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR DEFINISI KROMATOGRAFI
Kromatografi Gas-Cair (Gas-Liquid Chromatography)
KROMATOGRAFI GAS Prof. Dr. Harmita, Apt..
KELOMPOK 1 KROMATOGRAFI GAS.
KROMATOGRAFI KERTAS [KKt] Paper Chromatography Hakekatnya KKt adalah kromatografi lapis tipis menggunakan kertas Whatman no 1. Fase gerak: seperti halnya.
Performa pemisahan Oleh: Purwadi, M.Si.
KIMIA INSTRUMEN GAS CHROMATOGRAPHY (GC)
AFLATOKSIN dan BAHAN PENGAWET
High Performance Liquid Chromatography
HPLC-ICP-MS HPLC-MIP-MS
Program Studi Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura
KROMATOGRAFI KERTAS [KKt]
PENELITIAN PENYISIHAN WARNA PADA LIMBAH CAIR SASIRANGAN DENGAN ADSORPSI KARBON AKTIF DALAM FIXED-BED COLUMN.
Visualisasi dan Identifikasi
UJI PESTISIDA FOSFAT-ORGANIK DALAM AIR
DESTILASI.
Ahmad Farih Azmi, S.Kep., Ns, M.Si. Pengantar Kimia Farmasi.
ANALISIS INSTRUMENT.
PRINSIP DASAR ANALISIS KIMIA SECARA KROMATOGRAFI
Kelompok 9 Ardian Dhani K P Bonaventura Raka BS P Claritta Aliefiandra S P Deni Puspitasari P Desi Aditya P
Created by Nick Buker 12/18/08
Klt (Kromatografi lapis tipis)
Rezqi Handayani, S.Farm.,M.P.H., Apt
Rezqi Handayani, S.Farm.,M.P.H., Apt
Kelompok 3 Analisis Intrumentasi Teori Analisis Hasil GC
Oleh: Jenny Novina Sitepu – Liza Mutia
METODOLOGI PEMISAHAN (KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS) KELOMPOK 4: FITRATUL AINI NOVA JUWITA RAMADHANI SAFITRI.
HPLC (High Performance Liquid Chromatography)
GAS CHROMATOGRAPHY (GC)
Identifikasi Senyawa Aktif Minyak Jarak Pagar Jatropha curcas Sebagai Larvasida Nabati Vektor Demam Berdarah Dengue MENGGUNAKAN GC.
KROMATOGRAFI GAS.
Gas Cromatograph Satriani Dwi Marlita Septi Presenta Dewi
Di susun oleh : 1. Izdihar Ulfah 2. Dina Okta Fiana 3. Ria Kartika Sari 4. Winda Meidiana 5. Yusuf ade 6. Nurul arifin.
GAS CHROMATOGRAPHY Presented by: SAMRIANI H
Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT) High Performance Liquid Chromatography (HPLC)
Transcript presentasi:

PENGANTAR UMUM KROMATOGRAFI DWIARSO R.

DEFINISI KROMATOGRAFI Pemisahan campuran senyawa dalam suatu sampel berdasarkan perbedaan interaksi sampel dengan fasa diam dan fasa gerak. Fasa diam dapat berupa padatan atau cairan yang diletakkan pada permukaan fasa pendukung Fasa gerak dapat berupa gas atau cairan

UMUM Kegunaan : memisahkan dan mengidentifikasi senyawa dalam campuran. Jenis-jenisnya: paper, thin layer, gas-liquid. Semua teknik kromatografi mendasarkan pada prinsip partisi/afinitas/interaksi dua fasa untuk memisahkan campuran zat. Fasa : Stationary phase & mobile phase. Senyawa dengan afinitas terkuat pada mobile phase akan bergerak lebih cepat atau lebih jauh.

Komponen penting dalam teknik kromatografi: Fasa diam : support + stationary phase material Fas gerak : solvent (or carrier gas)

KROMATOGRAFI KOLOM

KOLOM PREPARATIF Sebuah perangkat untuk memisahkan campuan senyawa menggunakan kolom ukuran makro.

KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS

Thin Layer Chromatography - t.l.c. Terbentuk sederet spot /noda. Senyawa berwarna dan tak berwarna Kualitatif : membandingkan sampel dengan standar/referensi. Mengukur nilai Rf.

Pemisahan dan identifikasi KLT

KROMATOGRAFI GAS

Gas - Liquid Chromatography (GLC) Sample dimasukkan dgn syringe. Column memisahkan komponen. (dipanaskan dlm oven) Detector memonitor senyawa yang keluar dari kolom. Recorder memplotkan signal dan membentuk kromatogram

GLC..................................cont’d Apa yang terjadi di dalamnya? Senyawa yang memiliki high affinity terhadapa fasa gerak akan keluar lebih dulu (most volatile). Kromatogram mencatat respon detektor yg diplot terhadap waktu. Puncak-2 yang terpisah menunjukkan komponen individu. Retention time – merupakan karakteristik senyawa pada kondisi yang berlaku.

GLC.................cont’d Faktor-faktor yang menentukan waktu retensi: Panjang kolom Material fasa diam Jenis fasa gerak Laju alir fasa gerak Suhu kolom

KROMATOGRAM

Interpretasi

Info penting : Dapat dipakai untuk kalibrasi – senyawa standar ditambahkan dan kondisi operasional dijaga konstan, maka waktu retensi/posisi senyawa standar dapat diketahui. Menunjukkan jumlah senyawa – area di bawah puncak. Proporsi relatif - sebagai bentuk analisis kuantitatif.