Irnin Agustina D. A, M.Pd. 081226814828 am_nien@yahoo.co.id FISIKA MODERN Irnin Agustina D. A, M.Pd. 081226814828 am_nien@yahoo.co.id.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Standar Kompetensi: Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator
Advertisements

Staf Pengajar Fisika Departemen Fisika, FMIPA, IPB
Standar Kompetensi : 9 Kompetensi Dasar 9.3. INDIKATOR
TUMBUKAN.
Kumpulan Soal 10. Kemagnetan Dan Fisika Modern
Teori relativistik khusus.
Relativitas Einstein FISIKA SMA Kelas XII SMA NEGERI 1 SUMBAWA BESAR.
Teori Relativitas Khusus
TE0RI RELATIVITAS KHUSUS
FISIKA MODERN By Edi Purnama ( ).
Departemen Fisika, FMIPA, IPB
By : Dea zharfanisa Indah Athirah Nina Rahayu XII IPA +
GERAK GELOMBANG.
# MOMENTUM DAN MASSA RELATIVISTIK
Teori Relativitas.
Paradoks kembar.
3. KINEMATIKA Kinematika adalah ilmu yang membahas
FISIKA MODERN oleh Lalu Sahrul Hudha
Teori Relativitas.
3. KINEMATIKA Kinematika adalah ilmu yang membahas
Pertemuan Cahaya Pembiasan dan Dasar-Dasar Optik Geometri
Kinematika STAF PENGAJAR FISIKA IPB.
RELATIVITAS KHUSUS FISIKA SMA KELAS XII SEMESTER GENAP
Teori relativitas einstein
3.5.1 Gerak Relatif Satu Dimensi
Evrita Lusiana Utari, S.T, M.T
KEKEKALAN ENERGI Pertemuan 11-12
Hubungan Energi dan Momentum Relativistik
Kesetaraan Massa dan Energi
Momentum Relativistik
Postulat Einstein : Relativitas Einstein Pembuktian pada postulat ke-2
Kesetaraan Massa dan Energi
Relativitas Massa April 2014
Relativitas Panjang x2’ x2 x1 x1’
Postulat Einstein : Relativitas Einstein Pembuktian pada postulat ke-2
TEORI RELATIVITAS MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA RELATIVITAS HUBUNGAN MASSA
Relativitas Waktu
FISIKA DASAR Ir. LATAR MUHAMMAD ARIEF, MSc. KONTRAK PERKULIAHAN.
Berkelas.
Berkelas.
FISIKA MODERN Staf Pengajar Fisika Departemen Fisika, FMIPA, Unila 1.
Teori Relativitas PHYSICS SMK PERGURUAN CIKINI.
Teori Relativitas.
G e r a k.
y ASin   2 ft Modul 10 Fisika Dasar II I. GELOMBANG
KINEMATIKA.
Matakuliah : K0614 / FISIKA Tahun : 2006
Eko Nursulistiyo SK dan KD Semester 2 kelas XII SMA
INTERFERENSI Irnin Agustina D.A., M.Pd
RELATIVITAS Oleh Ugi Sugiarti, S.Si
TEORI RELATIVITAS.
TEORI RELATIVITAS By SURATNO, S.Pd. ( ).
TUGAS FISIKA XII IPA2 FISIKA KUANTUM TEORI ATOM FISIKA INTI
Research Based Learning
Akademi Farmasi Hang Tuah
FISIKA MODERN By Amir Supriyanto.
RELATIVITAS Created By : Group 2 Dianira G. Maengkom Fernanda Roel
Rina Mirdayanti, S.Si., M.Si
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
(Relativitas Gerak Klasik)
Departemen Fisika, FMIPA, IPB
Peta Konsep. Peta Konsep B. Penerapan Integral Tak Tentu.
FISIKA MODERN By Edi Purnama ( ).
Peta Konsep. Peta Konsep B. Penerapan Integral Tak Tentu.
TEORI RELATIVITAS KHUSUS
FISIKA Bidang Keahlian Teknologi dan Rekayasa MEDIA MENGAJAR UNTUK SMK/MAK KELAS X.
FISIKA DASAR Sari Marlina, S.Hut., M.Si.
KINEMATIKA.
Teori Relativitas Khusus Fisika Kelas XII Gusti Afifah, S.Pd
STKIP NURUL HUDA SUKARAJA FISIKA DASAR II OLEH: THOHA FIRDAUS, M.PD.SI
Transcript presentasi:

Irnin Agustina D. A, M.Pd. 081226814828 am_nien@yahoo.co.id FISIKA MODERN Irnin Agustina D. A, M.Pd. 081226814828 am_nien@yahoo.co.id

MANFAAT KULIAH Memberikan pemahaman tentang fenomena alam yang tidak dapat dijelaskan melalui fisika klasik Fenomena alam yang berkaitan dengan kecepatan yang sangat tinggi Fenomena alam yang berkaitan dengan kelakuan cahaya dan partikel yang sangat kecil (ukuran mikron dan yang lebih kecil dari itu)

TUJUAN INSTRUKSIONAL Setelah mengikuti kuliah ini mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan berbagai fenomena alam (yang berkaitan dengan kecepatan yang sangat tinggi dan fenomena alam yang berkaitan dengan sifat cahaya dan partikel dengan ukuran sangat kecil) melalui teori fisika modern

POSTULAT RELATIVITAS KHUSUS Secara klasik: vB = vBA + vA vBA B A vA o Berlaku juga untuk penjalaran gelombang mekanik yang menjalar dalam medium yang bergerak: w = u + v v : kecepatan gelombang dalam medium u : kecepatan medium terhadap pengamat w : kecepatan gel. terhadap pengamat

Percobaan Michelson-Morley Cermin Setengah cermin Sumber cahaya Layar Cermin u Kedatangan kedua pulsa cahaya di layar bersamaan!!!

POSTULAT RELATIVITAS KHUSUS Hasil percobaan Michelson-Morley tidak dapat dijelaskan melalui Fisika Klasik. Maka Einstein mengemukakan dua postulat relativitas khusus: Prinsip relativitas: hukum fisika dapat dinyatakan dalam persamaan yang berbentuk sama dalam semua kerangka inersial, yaitu kerangka-kerangka yang bergerak dengan kecepatan tetap sama lain Kelajuan cahaya dalam ruang hampa sama besar untuk semua pengamat dan tidak tergantung pada gerak pengamat

Konsekuensi dari Postulat Relativitas Khusus Pemuaian waktu: selang waktu yang diamati oleh pengamat yang bergerak terhadap kejadian lebih besar dibandingkan yang diamati pengamat yang diam terhadap kejadian Pengerutan panjang: panjang benda yang diamati oleh pengamat yang bergerak terhadap benda tsb lebih kecil dibandingkan yang diamati oleh orang yang diam terhadap benda tersebut Contoh Soal: Berapakah kelajuan pesawat angkasa bergerak relatif terhadap bumi supaya 2 detik dalam pesawat sama dengan sehari di bumi? Jawab: v = 0,99 c

Kesetaraan Massa dengan Energi Massa relativistik: benda yang bergerak mempunyai massa yang lebih besar dibandingkan jika dia diam Kesetaraan massa-energi:

TUGAS 1 Soal 1: Jarak antara dua titik A dan B di permukaan bumi adalah 600 km. Sebuah pesawat super cepat bergerak dengan kelajuan 0,8 c melintasi kedua titik tersebut. (a) Tentukan jarak A ke B menurut pilot pesawat. Tentukan waktu yang diperlukan pesawat untuk melintasi kedua titik tersebut (b) menurut orang di bumi dan (c) menurut pilot pesawat. Soal 2: Tentukan energi total yang terkandung dalam sebongkah batu yang massa diamnya 1 kg jika dia bergerak dengan kelajuan 0,6 c