Metode pembelajaran Cooperative script

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Teknik Sukses dan Kerjasama
Advertisements

PEMBELAJARAN INOVATIF
SI, SKL dan Materi Sulit Bahasa Inggris
MODEL PENDEKATAN BERNUANSA KONSTRUKTIF
Keterampilan Dasar Mengajar
Benny A. Pribadi METODEPEMBELAJARAN Benny A. Pribadi
Paket 9 Mata Kuliah Pembelajaran Tematik
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Metode Pembelajaran (Ceramah, Ekspositori, Demonstrasi, Drill dan Latihan, Tanya Jawab) Kelompok 6 : Febi Putri Rahmadini Fuji Rahayu Wulandari.
Fajar Ari Nugroho. Adalah metode melatih audien menghadapi masalah pribadi/kelompok melalui pemecahan bersama.
Metode Pembelajaran Cooperative Learning
PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PAI
SMP NEGERI 37 SURABAYA Disusun Oleh: Septi Nelasari
STRATEGI DAN METODE PEMBELAJARAN DI PERGURUAN TINGGI
KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
DASAR-DASAR KOMUNIKASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
Puji Priyono Dinas P dan K Kendal
Metode Pemecahan Masalah
STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF
Metode Pembelajaran Berbicara
STRUKTUR KURIKULUM 2013 Pendekatan Saintifik.
Pembelajaran KOOPERATIF dan Pembelajaran KOLABORATIF
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Keterampilan Membelajarkan Kelompok Kecil
MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA INTERAKTIF
Model Model Pembelajaran Efektif
Strategi Pembelajaran Ekspositori
Penerapan model pembelajaran
Unik Ambar Wati STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF DI SD Unik Ambar Wati
Literasi Visual dan Desain Pesan
UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW BERBANTU MEDIA GAMBAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 04 JAMBANGAN.
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
(GROUP INVESTIGATION)
Exemple: Model Pembelajaran
METODE TANYA JAWAB.
PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH
Problem Based Learning
Modul 9 : Mengaplikasikan Lembar Kerja Modul 10 : Mengembangkan Pendekatan Abad 21 Modul 11 : Merencanakan dan Melaksanakan Rencana Kerja Anda.
Keterampilan Dasar Mengajar
Pengertian Strategi Pembelajaran pkn Dick dan carey mengatakan “strategi pembelajaran adalah komponen umum dari suatu materi pembelajaran yang akan digunakan.
Modul 1 : Mengembangkan Kecakapan
MODEL PEMBELAJARAN “Model Pembelajaran” adalah kerangka konseptual yang menggambarkan prosedur yang terorganisir secara sistemik dalam mengorganisasikan.
Pengembangan RPP.
Keterampilan Dasar Mengajar
Model problem based learning
MACAM-MACAM MODEL PEMBELAJARAN INTERAKTIF
DASAR-DASAR KOMUNIKASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
Model Pembelajaran Kooperatif
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM (STAI)
PEMBELAJARAN KOOPERATIF. Pengertian Konsep Dasar 1.Manusia memiliki derajat potensi, latar belakang historis, serta harapan masa depan yang berbeda-beda.
“UPAYA PENINGKATAN KOMPETENSI MENGAJAR MENUJU GURU PROFESIONAL”
STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF
SISTEM PEMERINTAhan KOTA, KABUPATEN & PROVINSI
Assalammuallaikum Wr. Wb.
PENINGKATAN PEMAHAMAN HASIL BELAJAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DI SMP PADA KONSEP PENCERNAAN MAKANAN MAKALAH OLEH Muhammad Irwandie ACD 113.
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE (COOPERATIVE LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
KISI-KISI MATERI SPB.
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
SI, SKL dan Materi Sulit Bahasa Inggris
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH (PROBLEM BASED LEARNING)
KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
Oleh : Muhammad Abu Rizal “Upaya Meningkatkan Keaktifan Belajar Matematika dengan Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe NHT (Numbered Head Together)
H. M. JUPRI RIYADI Kepala Dinas Pendidikan. Keterampilan dasar mengajar yaitu keterampilan yang bersifat mendasar atau umum yang harus dikuasai oleh setiap.
Model Pembelajaran” adalah kerangka konseptual yang menggambarkan prosedur yang terorganisir secara sistemik dalam mengorganisasikan pengalaman belajar.
TELA’AH KURIKULUM. A.Metode Tanya Jawab Metode tanya jawab adalah suatu cara penyampaian pelajaran oleh guru dengan jalan mengajukan pertanyaan dan murid.
MAKALAH MENDENGARKAN : KETERAMPILAN MENERIMA NIM : OLEH EDI WIYONO PROGRAM STUDI S2 PGSD.
Transcript presentasi:

Metode pembelajaran Cooperative script Nur Ihsani Rahmawati (14144600186) Madinatul Munawaroh (14144600187) Abdul Kasim Lahiji (14144600208) Riana Asti F (14144600213) M. Hafizh Al Hanif (14144600215) A5-14

MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT Pengertian metode adalah cara kerja yang sistematis untuk mencapai suatu maksud tujuan. Cooperative berasal dari kata Cooperate yang artinya bekerja sama, bantu-membantu, gotong royong. Model pembelajaran Cooperative Script adalah model belajar dimana siswa bekerja berpasangan dan secara lisan mengikhtisarkan bagian-bagian dari materi yang dipelajarinya dalam ruangan kelas. NEXTSlide 3

LANJUTAN… Model pembelajaran Cooperative Script merupakan penyampaian materi ajar yang diawali dengan pemberian wacana atau ringkasan materi ajar kepada siswa yang kemudian diberikan kesempatan kepada siswa untuk membacanya sejenak dan memberikan/memasukkan ide-ide atau gagasan-gagasan baru kedalam materi ajar yang diberikan guru, lalu siswa diarahkan untuk menunjukkan ide-ide pokok yang kurang lengkap dalam meteri yang ada secara bergantian sesama pasangan masing-masing.

PRINSIP MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT 1. Siswa memiliki tanggung jawab terhadap siswa lain dalam kelompoknya, disamping tanggung jawab terhadap diri sendiri dalam mempelajari materi yang dihadapi. 2. Siswa harus berpandangan bahwa mereka semuanya memiliki tujuan yang sama . 3. Siswa harus berbagi tugas dan berbagi tanggung jawab, sama besarnya diantara para anggota kelompok. 4. Siswa akan diberi suatu evaluasi atau penghargaan yang akan ikut berpengaruh terhadap evaluasi seluruh anggota kelompok. 5. Siswa berbagi kepemimpinan, sementara mereka memperoleh ketrampilan bekerja sama selama belajar. 6. Siswa akan diminta mempertanggung jawabkan secara individual materi yang dipelajari dalam kelompok kooperatif.

KELEBIHAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT 1.  Mengajarkan siswa untuk percaya kepada guru dan lebih percaya lagi pada kemampuan sendiri untuk berpikir, mencari informasi dari sumber lain dan belajara dari siswa lain. 2.  Mendorong siswa untuk mengungkapkan idenya secara verbal dan membandingkan dengan ide temannya. Ini secara  khusus bermakna ketika dalam proses pemecahan masalah. 3. Membantu siswa belajar menghormati siswa yang pintar dan siwa yang kurang pintar dan menerima perbedaan yang ada. 4. Merupakan suatu strategi yang efektif bagi siswa untuk mencapai hasil akademik  dan sosial termasuk meningkatkan prestasi, percaya diri dan hubungan interpersonal positif antara satu siswa dengan siswa yang lain. 5. Banyak menyediakan kesempatan kepada siswa untuk membandingkan jawabannya dan menilai ketepatan jawaban.

6. Mendorong siswa yang kurang pintar untuk tetap berbuat Lanjutan.. 6. Mendorong siswa yang kurang pintar untuk tetap berbuat 7. Interaksi yang terjadi selama pembelajaran Cooperative Script membantu memotivasi siswa dan mendorong pemikirannya. 8. Dapat meningkatkan atau mengembangkan keterampilan berdiskusi. 9. Memudahkan siswa melakukan interaksi social 10. Siswa lebih menghargai ide orang lain. 11. Dapat meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa

KEKURANGAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT 1.  Beberapa siswa mungkin pada awalnya takut untuk mengeluarkan ide, takut dinilai teman dalam kelompoknya. 2.  Tidak semua siswa mampu menerapkan Model pembelajaran Cooperative Script . Sehingga banyak tersita waktu untuk menjelaskan mengenai model pembelajaran ini. 3.  Penggunaan Model pembelajaran Cooperative Script harus sangat rinci melaporkan setiap penampilan siswa dan tiap tugas siswa, dan banyak menghabiskan waktu untuk menghitung hasil prestasi kelompok.

4. Sulit membentuk kelompok yang solid yang dapat bekerja sama dengan baik. 5. Penilaian terhadap murid sebagai individual menjadi sulit karena tersembunyi di dalam kelompok. 6. Hanya digunakan untuk mata pelajaran tertentu. 7. Hanya dilakukan dua orang (tidak melibatkan seluruh kelas sehingga koreksi hanya sebatas pada dua orang tersebut.  

LANGKAH-LANGKAH MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT 1. Guru membagi siswa untuk berpasangan. 2. Guru membagiakan wacana/materi tiap siswa untuk dibaca dan membuat ringkasan. 3. Guru dan siswa menetapkan siapa yang pertama berperan sebagai pembicara dan siapa yang berperan sebagai pendengar. 4. Pembicara membacakan ringkasannya selengkap mungkin dengan memasukkan ide-ide pokok dalam ringkasannya, sementara pendengar : a. Menyimak/mengoreksi/melengkapi ide-ide pokok yang kurang lengkap. b.Membantu mengingat/menghafal ide/ide pokok dengan menghubungkan materi sebelumnya atau dengan materi lainnya.

5. Bertukar peran, semula berperan sebagai 5. Bertukar peran, semula berperan sebagai pembicara ditukar menjadi pendengar dan sebaliknya. Kemudian lakukan seperti kegiatan tersebut kembali. 6. Merumuskan kesimpulan bersama-sama siswa dan guru. 7. Penutup.

THANK YOU