GRAPH Graph didefinisikan sebagai pasangan himpunan titik-titik simpul (V) dan himpunan garis atau busur (E) dinyatakan dalam bentuk G=(V,E) dimana V tidak.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Teori Graf – Matematika Diskrit
Advertisements

GRAPH.
Matematika Diskrit Dr.-Ing. Erwin Sitompul
Struktur Diskrit Suryadi MT Teori Graph Kuliah_11 Teori Graph.
TEORI GRAF.
Tugas #3 File soal UTS sudah dikirim ke alamat masing-masing.
GRAPH Kata Graph di dalam Matematika mempunyai bermacam- macam arti. Biasanya di kenal kata Graph atau Grafik Fungsi, ataupun relasi. Untuk itu kali ini.
Pertemuan 13 GRAPH IMAM SIBRO MALISI NIM :
TEORI GRAF Oleh : Yohana N, S.Kom.
Pengenalan Graph Disusun Oleh: Budi Arifitama Pertemuan 9.
TEORI GRAF.
BAB 8 GRAF.
TEORI GRAPH.
STRUKTUR DATA GRAPH dan DIGRAPH
G R A P H Graph adalah Himpunan V (Vertex) yang elemennya disebut simpul (atau point atau node atau titik) Himpunan E (Edge) yang merupakan pasangan tak.
GRAPH STRUKTUR DATA Disusun Oleh :
Dasar-Dasar Teori Graf
MATRIKS PENYAJIAN GRAPH
*copyleft*1 Ade Ariyani A Agung Taufiqurrahman Annas Firdausi Hario Adit W Kartika Anindya P Kelompok XII Implementation of Dijkstra’s Shortest Path Algorithm.
BAB 8 GRAF.
APLIKASI PENGOPTIMALAN JARINGAN LISTRIK
Pendahuluan Graf digunakan untuk merepresentasikan objek-objek diskrit dan hubungan antara objek-objek tersebut Representasi : Objek : noktah, bulatan.
Rahmady Liyantanto liyantanto.wordpress.com
BAB VIII G R A F.
Teori Graf Jhon Enstein Wairata.
Teknik Informatika - Universitas Muhammadiyah Malang (UMM)
Algoritma dan Struktur Data
Matakuliah : T0034 / Perancangan & Analisis Algoritma
Pertemuan ke 21.
TEORI GRAF.
Bina Nusantara Mata kuliah:K0144/ Matematika Diskrit Tahun: 2008 Jenis-Jenis Graph Pertemuan 17:
Matematika Diskrit Teori Graf.
GRAPH.
MATRIKS & RELASI.
Graf Berarah / DIGRAPH PART 5 DOSEN : AHMAD APANDI, ST.
MUG2A3 MATEMATIKA DISKRIT
TEORI GRAPH by Andi Dharmawan.
Teori Graph Ninuk Wiliani.
MATRIKS PENYAJIAN GRAPH
Graf Berlabel Graf Euler Graf Hamilton
Matematika Diskrit Pewarnaan Graf Heru Nugroho, S.Si., M.T.
Diagram Pohon (Tree Diagram)
PERTEMUAN KE - 3 ISMI KANIAWULAN
Mata kuliah :K0144/ Matematika Diskrit Tahun :2008
Representasi Graf Isomorfisme
Pertemuan ke 21.
BAB 7: Graf.
FITRI UTAMININGRUM, ST, MT
BAB 9: Pewarnaan Graf Matematika Diskrit DU1023 Heru Nugroho, S.Si
(MATERI PERTEMUAN KEDUA dan KETIGA) BY : ARIS GUNARYATI
Matakuliah : T0534/Struktur Data Tahun : 2005 Versi : September 2005
Oleh : Devie Rosa Anamisa
Materi 11 Teori Graf.
STRUKTUR DATA Struktur Data Graf.
STRUKTUR DATA (9) Struktur Data Graf.
Trees Directed Graph Algoritma Dijkstra
Matematika diskrit BAB IV.
Pertemuan 17 Lintasan Terpendek
Mata kuliah :K0362/ Matematika Diskrit Tahun :2008
TEORI GRAF Graf digunakan untuk merepresentasikan objek-objek diskrit dan hubungan antara objek-objek tersebut. Representasi visual dari graf adalah dengan.
Matematika Diskrit TIF (4 sks) 3/9/ /5/2010.
CCM 110, MATEMATIKA DISKRIT Pertemuan 6-7 , Teori Graph
Algoritma dan Struktur Data Lanjut
Algoritma dan Struktur Data
TEORI GRAF Graf digunakan untuk merepresentasikan objek-objek diskrit dan hubungan antara objek-objek tersebut. Representasi visual dari graf adalah dengan.
Anyquestions?.
Matematika Diskret Teori Graph Heru Cahya Rustamaji, M.T.
Graf Universitas Telkom Disusun Oleh :
Graf dan Analisa Algoritma
Graf dan Analisa Algoritma
Transcript presentasi:

GRAPH Graph didefinisikan sebagai pasangan himpunan titik-titik simpul (V) dan himpunan garis atau busur (E) dinyatakan dalam bentuk G=(V,E) dimana V tidak boleh kosong dan garis menghubungkan dua buah titik simpul. V = { v1, v2, v3, v4, v5, . . ., vn } E = { e1, e2, e3, e4, e5, . . ., en } Dimana: v  V disebut vertex / node / titik (vertice) e  E disebut garis (edge) / busur (arc), menghubungkan dua buah vertex v1 v2 v3 v4 v5 v6 e1 e2 e3 e4 e5 e6 e7 e8 e9 e10 Contoh: v2 e2 v3 e3 e1 v1 e8 e7 e4 V = { v1, v2, v3, v4, v5, v6 } e10 v4 E = { e1, e2, e3, e4, e5, e6, e7, e8, e9, e10 } e9 e6 v5 v6 e5

Walk: perjalanan dari satu titik ke titik lainnya melintasi titik dan garis. Titik dan garis dapat dilalui lebih dari satu kali. v2 e2 v3 e1 v1 e3 Contoh: e7 e8 e4 v1, e1, v2, e7, v5, e8, v2, e7, v5, e6, v4, e5, v4 v4 Loop: perjalanan dari satu titik ke titik yang sama melalui garis yang menghu-bungkan titik itu sendiri. v5 e6 e5 Contoh: v4, e5, v4 dan v3, e3, v3 Trail: perjalanan dari satu titik ke titik lainnya melintasi titik dan garis tetapi garis hanya boleh dilalui satu kali sedangkan titik dapat dilalui berulang kali. Contoh: v1, e1, v2, e7, v5, e8, v2, e2, v3, e3, v3 Path (lintasan): perjalanan dari satu titik ke titik lainnya melintasi titik dan garis tetapi titik dan garis hanya boleh dilalui satu kali, kecuali titik awal dan titik akhir (terminal) Contoh: v5, e6, v4, e4, v3, e2, v2, e1, v1 Circuit: merupakan sebuah path tetapi garis yang dilalui merupakan lintasan tertutup. Dengan kata lain lintasan berawal dan berakhir pada titik yang sama. Contoh: v5, e6, v4, e4, v3, e2, v2, e7, v5

Graph Sederhana (Simple Graph) JENIS GRAPH Graph Sederhana (Simple Graph) Graph yang tidak memiliki loops atau garis paralel Contoh: v1 e1 e2 v2 v4 v3 2. Graph Lengkap (Complete Graph) Graph sederhana yang setiap titiknya memiliki garis ke semua titik lainnya e2 v2 v3 e1 v1 e3 v4 e4 e5 v5 e6 e7 Contoh:

3. Graph Tidak Sederhana (Unsimple Graph) Graph yang memiliki loops atau garis paralel atau kedua-duanya Contoh: v1 v2 v3 v4 v5 v6 e1 e2 e3 e4 e6 e7 e8 e9 e10 v1 v2 v3 v4 e1 e2 e3 e6 e5 e4 e7 4. Graph Berarah (Directed Graph atau Digraph) Graph yang garis-garisnya memiliki arah. Contoh: v1 v2 v3 v4 e1 e2 e3 e6 e5 e4 Contoh Path (lintasan): v1, e6, v4, e5, v2, e2, v3

5. Graph Terhubung (Connected Graph) Graph dengan sifat setiap dua titik (vertex) terdapat garis/busur yang menghubungkannya. Contoh: v1 v3 v4 v2 v5 e3 e4 e1 e2 e5 v6 v1 v2 v3 v4 e1 e2 e6 e5 e4 e7 v1 e1 e2 v2 v4 v3 (Bukan) (Bukan) Graph terhubung tidak berarah dan tidak mengandung circuit disebut Pohon.