Konsep dan Prinsip Gejala Gelombang

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
FISIKA SMA KELAS XII SEM 1
Advertisements

GELOMBANG MEKANIK Transversal Longitudinal.
GELOMBANG OLEH MEGAWATI.
Created By Hendra Agus S ( )
Fisika Umum (MA-301) Topik hari ini Getaran, Gelombang dan Bunyi.
GELOMBANG Oleh : Imam Teguh Supriyanto.
KELAS : XII SEMESTER 1 OLEH : FARIHUL AMRIS A,S.Pd
CAHAYA.
GELOMBANG MEKANIK.
Ikhlas berbagi rela memberi GELOMBANG GELOMBANG SMK Kelas XI Semester 2.
GELOMBANG MEKANIK.
GERAK GELOMBANG.
TRAVELING WAVE, STANDING WAVE, SUPERPOSISI WAVE
GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK Pertemuan 21-22
Matakuliah : K FISIKA Tahun : 2007 GELOMBANG Pertemuan
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Perhatikan gambar Disamping..!!!
CAHAYA DAN SIFATNYA IPA KELAS V SEMESTER 1.
Matakuliah : D0684 – FISIKA I
OSILASI, GELOMBANG, BUNYI
Annida Melia Zulika Fadhilatul Ulya Santika Purnama Dewi Tika Suryani FISIKA II A.
Gelombang Mekanik.
GETARAN DAN GELOMBANG
GELOMBANG MEKANIK.
Berkelas.
GELOMBANG STASIONER.
BAB 1 .GERAK GELOMBANG Gejala gelombang Apakah gelombang itu
GELOMBANG Pertemuan Mata kuliah : K0014 – FISIKA INDUSTRI
GETARAN DAN GELOMBANG
Bunyi (SOUND), Gelombang : getaran yang merambat melalui medium.
Pertemuan 5 Keseimbangan
CAHAYA.
CAHAYA Fandi Susanto.
Penjalaran gelombang, Bila dinyatakan dalam frekuensi, persamaan gelombang dituliskan sebagai : Secara umum persamaan gelombang dituliskan sebagai :
3.
GELOMBANG Anhari aqso SMA NEGERI 2 tamsel
GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
Review gelombang bunyi
Gelombang Mekanik Gelombang mekanik adalah suatu gangguan yang berjalan melalui beberapa material atau zat yang dinamakan medium untuk gelombang itu. Gelombang.
Getaran dan Gelombang ALAT YANG DIPERLUKAN TALI SLINKI PEGAS BANDUL.
Gelombang bunyi KELAS XII SEMESTER 1. Gelombang bunyi KELAS XII SEMESTER 1.
GETARAN DAN GELOMBANG Standat Kompetensi:
GELOMBANG MEKANIK.
Gejala – gejala gelombang
Getaran Gelombang Bunyi
Media Pembelajaran Interaktif
BAHAN AJAR FISIKA GELOMBANG MEKANIK Hj. Tien Kartina, S.Pd, MM
Gelombang Mekanik Gelombang mekanik adalah suatu gangguan yang berjalan melalui beberapa material atau zat yang dinamakan medium untuk gelombang itu. Gelombang.
SELAMAT DATANG DI PRESENTASI NURUL MAULIDA
GEJALA GELOMBANG Materi-materi : Dispersi gelombang
OPTIK Standar Kompetensi
GERAK GELOMBANG.
Science Center Universitas Brawijaya
GELOMBANG BAHAN AJAR FISIKA KELAS XII SEMESTER I
KONSEP OPTIK DAN PERAMBATAN CAHAYA
Akademi Farmasi Hang Tuah
MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF FISIKA KELAS XII SEMESTER 1
Dapat mendeskripsikan gejala dan ciri-ciri gelombang cahaya
Matakuliah : D0684 – FISIKA I
GELOMBANG
INTERFERENSI & POLARISASI
CAHAYA.
Getaran dan Gelombang ALAT YANG DIPERLUKAN TALI SLINKI PEGAS BANDUL.
GELOMBANG CAHAYA SMA KELAS XII SEMESTER GASAL. GELOMBANG CAHAYA SMA KELAS XII SEMESTER GASAL.
GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI
GERAK GELOMBANG.
Getaran, Gelombang dan Bunyi.
GERAK GELOMBANG.
STKIP NURUL HUDA SUKARAJA FISIKA DASAR II OLEH: THOHA FIRDAUS, M.PD.SI
Gelombang elektromagnet
Transcript presentasi:

Konsep dan Prinsip Gejala Gelombang Home Home Home Author Author Fisika xii SK/KD SK/KD Indikator Indikator Konsep dan Prinsip Gejala Gelombang Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Ida farida mutia, s.Pd Author Home Home Author Author SK/KD SK/KD Indikator Indikator Ida farida mutia, s.Pd Materi Materi Villa Bintaro Indah Blok E/X jl Sulawesi X Jombang Tangerang Selatan Evaluasi Evaluasi

1. Mendeskripsikan gejala dan ciri-ciri gelombang secara umum SK/KD Home Home Standar Kompetensi 1. Menerapkan konsep dan prinsip gejala gelombang dalam menyelesaikan masalah Author Author SK/KD SK/KD Kompetensi Dasar 1. Mendeskripsikan gejala dan ciri-ciri gelombang secara umum Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Indikator Home Home Indikator : 1. Mengidentifikasi karakteristik gelombang transfersal dan longitudinal 2. Mengidentifikasi karakteristik gelombang mekanik dan elektromagnetik 3. Mengidentifikasi persamaan gelombang berjalan dan gelombang stasioner Author Author SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Home Home 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang Gelombang adalah getaran yang merambat. Di dalam perambatannya tidak diikuti oleh berpindahnya partikel-partikel perantaranya. Pada hakekatnya gelombang merupakan rambatan energi (energi getaran) SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Gelombang menurut Arah getar Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang menurut Arah getar SK/KD SK/KD 1.Gelombang transversal. 2. Gelombang longitudinal Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Gelombang transversal Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 13 15 16 14 15 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang transversal Gelombang yang arah getarnya tegak lurus terhadap arah rambatannya. Contoh: gelombang pada tali , gelombang permukaan air, gelobang cahaya, dll. SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi Gelombang Pada Tali Gelombang Pada Cahaya

Gelombang Longitudinal Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang Longitudinal Gelombang yang arah getarnya sejajar atau berimpit dengan arah rambatannya. Contoh: gelombang bunyi dan gelombang pada pegas. SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Gelombang menurut medium perantaranya Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang menurut medium perantaranya SK/KD SK/KD Indikator Indikator 1. Gelombang Mekanik 2. Gelombang Elektromagnetik Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 13 15 16 14 15 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang MEkanik Gelombang yang didalam perambatannya memerlukan medium perantara. Hampir semua gelombang merupakan gelombang mekanik. SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi Gelombang pada Tali Gelombang pada Air

Gelombang elektromagnetik Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 15 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang elektromagnetik SK/KD SK/KD Gelombang yang didalam perambatannya tidak memerlukan medium perantara. Contoh : sinar gamma (γ), sinar X, sinar ultra violet, cahaya tampak, infra merah, gelombang radar, gelombang TV, gelombang radio Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi Gelombang Microwave Sinar Gamma Sinar X

Gelombang menurut amplitudo dan fase Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang menurut amplitudo dan fase SK/KD SK/KD Gelombang berjalan Gelombang diam (stasioner)/berdiri Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Gelombang Berjalan&istilah Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang Berjalan&istilah Gelombang berjalan adalah gelombang yang amplitudo dan fasenya sama di setiap titik yang dilalui gelombang. Periode gelombang (T) adalah waktu yang diperlukan oleh gelombang untuk menempuh satu panjang gelombang penuh. Panjang gelombang (λ) adalah jarak antara 2 puncak berurutan/2 dasar berurutan. Frekuensi gelombang (f) adalah banyaknya gelombang yang terjadi tiap satuan waktu. Cepat rambat gelombang (v) adalah jarak yang ditempuh gelombang tiap satuan waktu. SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Persamaan Gelombang v = λ.f Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Persamaan Gelombang v = λ.f Keterangan : T = periode ( s ) f = frekuensi ( Hz ) λ = panjang gelombang ( m ) v = cepat rambat gelombang ( m/s ) Contoh Soal 1 : Sebuah gelombang pada permukaan air dihasilkan dari suatu getaran yang frekuensinya 30 Hz. Jika jarak antara puncak dan lembah gelombang yang berturutan adalah 50 cm, hitunglah cepat rambat gelombang tersebut! Penyelesaian : Dik: f = 30 Hz , ½ λ = 50 cm ­­­­­ à λ = 100 cm = 1 m Dit : v = ..? Jawab : v = λ.f = 1.30 = 30 m/s SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Gelombang KECEPATAN BUNYI Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang KECEPATAN BUNYI SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Persamaan Umum Gelombang Berjalan : Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Persamaan Umum Gelombang Berjalan : Kecepatan getaran partikel di titik P : Percepatan getaran partikel di titik P : Sudut fase, Fase dan Beda fase SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Animasi Gel. Berjalan Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 15 17 18 19 20 21 22 23 24 Animasi Gel. Berjalan 25 26 27 28 29 Author Author ..\..\FLASH-FISIKA\GELOMBANG\gel-berjalan.swf SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Gelombang diam (stasioner) Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 13 15 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Gelombang diam (stasioner) Gelombang yang amplitudo dan fasenya berubah (tidak sama) di setiap titik yang dilalui gelombang. SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi Pada Ujung Bebas Pada Ujung Terikat

Demonstrasi Gelombang diam (stasioner) Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 15 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Demonstrasi Gelombang diam (stasioner) SK/KD SK/KD Indikator Indikator Demontrasi Gelombang Ujung terikat Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Superposisi SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Sifat-sifat gelombang Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Sifat-sifat gelombang SK/KD SK/KD Pemantulan ( Refleksi ) Pembiasan ( Refraksi ) Pelenturan ( Difraksi ) Perpaduan ( Interferensi ) Dispersi Polarisasi Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Pemantulan ( Refleksi ) Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Pemantulan ( Refleksi ) Pada setiap pemantulan gelombang akan berlaku Sudut datang = sudut pantul Gelombang datang, garis normal,gelombang pantul terletak pada satu bidang datar. Contoh : Gelombang bunyi yang memantul sempurna pada ruangan yang besar sehingga menimbulkan gaung dan gema. SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Pemantulan ujung bebas & terikat Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Pemantulan ujung bebas & terikat SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Pembiasan ( Refraksi ) Peristiwa pembelokan gelombang Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Pembiasan ( Refraksi ) Peristiwa pembelokan gelombang Jika dalam perambatannya sebuah gelombang melewati bidang batas dua medium maka arah gelombang datang tersebut mengalami pembelokan SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Hukum Snellius sin i = V1 = n2 sin r V2 n1 Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Hukum Snellius Berdasarkan hukum Snellius, Jika gelombang datang dari medium lebih rapat ke medium kurang rapat maka gelombang akan dibiaskan mendekati garis normal.Juga sebaliknya. Didalam gelombang akan berlaku persamaan, sebagai berikut : sin i = V1 = n2 sin r V2 n1 Ket : i = sudut datang r = sudut bias n = indeks bias V1 = kecepatan gelombang datang V2 = kecepatan gelombang bias SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Pelenturan ( Difraksi ) Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Pelenturan ( Difraksi ) SK/KD SK/KD Lenturan gelombang dapat terjadi j ika gelombang gelombang sampai pada suatu penghalang yang berupa celah sempit difraksi1.flv [www.keepvid.com].flv difraksi4b.flv [www.keepvid.com].flv Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Perpaduan ( Interferensi ) Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Perpaduan ( Interferensi ) Interferensi adalah perpaduan antara dua buah gelombang atau lebih pad suatu tempat pada saat yang bersamaan. Contoh : Bunyi bersamaan pada band music akan tetap terdengar jenis instrumen yang dimainkan. SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Contoh interferensi Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Contoh interferensi SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author SK/KD SK/KD Dispersi Arti : Penyebaran bentuk gelombang ketika merambat melalui suatu medium Bisa terlihat pada gelombang cahaya putih yang merambat melalui prisma kaca sehingga membentuk spektrum warna pelangi Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Polarisasi SK/KD SK/KD Arti : Peristiwa terserapnya sebagian arah getar gelombang sehingga hanya tinggal memiliki satu arah saja Hanya terjadi pada gelombang transversal Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Contoh Polarisasi Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Contoh Polarisasi SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Bahan-BAHAN gelombang bunyi Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author SK/KD SK/KD Bahan-BAHAN gelombang bunyi Indikator Indikator FIS-Ringkasan\11-gelombang-bunyi.pdf Gelombang Suara [www.keepvid.com].flv pemantulan gelombang pada dawai - ujung bebas.flv [www.keepvid.com].flv pemantulan gelombang pada dawai - ujung terikat.flv [www.keepvid.com].flv Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Efek doppler Peristiwa perubahan frekwensi akibat gerakan sumber bunyi Home Home 1 1 2 2 3 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 8 9 9 10 10 11 12 13 11 14 12 15 13 16 14 17 15 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 Author Author Efek doppler SK/KD SK/KD Peristiwa perubahan frekwensi akibat gerakan sumber bunyi Doppler effect - listener in motion [www.keepvid.com].flv Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Evaluasi 1 Gelombang Berjalan Home Home 1 2 3 4 5 Evaluasi 1 Gelombang Berjalan Author Author Salah satu ujung seutas kawat digetarkan harmonik oleh tangkai sehingga getaran tersebut merambat ke kanan sepanjang kawat dengan cepat rambat 10 m/s. Ujung kawat mula2 digetarkan ke atas dengan frekuensi 5 Hz dan amplitudo 0,01m. Tentukan A. Persamaan Umum gelombang B. simpangan, kecepatan, dan percepatan partikel di titik x = 0,25 m pada saat ujung kawat telah bergetar 0,1 s SK/KD SK/KD Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Evaluasi 2 Gelombang Stasioner Home Home 1 2 3 4 5 Evaluasi 2 Gelombang Stasioner Author Author SK/KD SK/KD Suatu Gelombang stasioner dirumuskan sebagai y = 0,4 sin (∏x) cos (∏t/2) Tentukan jenis pantulan ujungnya! Hitunglah panjang gelombangnya! Hitunglah cepat rambat gelombangnya! Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Evaluasi 3 Macam Gelombang Home Home 1 2 3 4 5 Evaluasi 3 Macam Gelombang Author Author SK/KD SK/KD Sebutkan pembagian gelombang berdasarkan cara merambat dan mediumnya, jelaskan perbedaannya? Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Evaluasi 4 Sifat gelombang Home Home 1 2 3 4 5 Evaluasi 4 Sifat gelombang Author Author SK/KD SK/KD Sebutkan sifat-sifat gelombang yang kalian ketahui, Jelaskan ! Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi

Evaluasi 5 efek doppler Sebuah mobil ambulan bergerak dengan Home Home 1 2 3 4 5 Evaluasi 5 efek doppler Author Author SK/KD SK/KD Sebuah mobil ambulan bergerak dengan kecepatan 36 Km/jam ke arah seorang anak yang berdiri di pinggir jalan.Mobil tersebut membunyikan sirine dengan frekuensi 3300 Hz dan cepat rambat bunyi di udara 340 m/s. Tentukan frekuensi sirine yang didengar oleh anak tersebut saat mobil bergerak mendekatinya ? Indikator Indikator Materi Materi Evaluasi Evaluasi