Analisis Kritis terhadap Management Information System dari Institusi Mikrofinansial India Terpilih Abhishek Behl & Manju Singh Rizacky Hendratama 1206246295
Apa itu MIS? DEFINISI TUJUAN MIS (Management Information System) adalah database terkomputerisasi dari informasi-informasi perusahaan yang terorganisir dan diprogram sedemikian rupa hingga menghasilkan laporan untuk seluruh level manajemen TUJUAN Memberikan umpan balik bagi para manajer sehubungan dengan performa kerja dan bisnis mereka sehingga para manajer dapat memonitor perusahaan secara keseluruhan http://www.inc.com/encyclopedia/management-information-systems-mis.html
MIS di Bisnis Mikrofinansial Layanan yang menyediakan bantuan finansial bagi seorang individu atau klien yang memenuhi syarat, baik secara langsung ataupun melalui suatu mekanisme kelompok (Definisi oleh Undang-Undang Layanan Mikrofinansial India) Peran MIS di Mikrofinansial: Pengelolaan data mentah dari nasabah dan bisnis yang berjalan menjadi suatu data yang berarti bagi institusi mikrofinasial yang dapat dijadikan referensi dalam suatu pengambilan keputusan
Urgensi Kehadiran Institusi Mikrofinansial di India 80% Populasi India yang tuna aksara berada di bawah garis kemiskinan Bank mengalami kesulitan mencairkan dana pinjaman ke rakyat miskin di India Layanan mikrofinansial mampu memberikan dukungan finansial dengan skema pelunasan yang sesuai bagi rakyat miskin
Tujuan Penelitian Memahami kondisi MIS yang digunakan oleh MFI (Microfinance Institution) Mempelajari keanekaragaman software dan hubungannya dengan spesifikasi pasar mikrofinansial Mempelajari hubungan antara faktor pendorong MIS yang digunakan oleh MFI
Metodologi Penelitian Dilakukan perbandingan performa 5 software MIS untuk sektor mikrofinansial. Data perbandingan diperoleh melalui survey dan wawancara lalu diolah secara statistik dengan bantuan software Matrix MF Resolve Omni Enterprise Microfinance Solution MFASYS Southtech Ascend Banking
Data Olahan Perbandingan Performa Software (1)
Data Olahan Perbandingan Performa Software (2)
Kesimpulan Pemilihan software MIS yang tepat bagi suatu institusi mikrofinansial sangat bergantung pada karakteristik bisnis institusi yang bersangkutan. Faktor utama yang harus dipertimbangkan: Biaya investasi Ketersediaan support dan pelayanan dari developer software Southtech Ascend dan Omni menjadi solusi yang terbaik bila dilihat dari perbandingan biaya investasi dan layanan yang diberikannya
Daftar Pustaka Behl, Abhishek dan Manju Singh. Critical Analysis of Management Information System of Selected Indian Microfinance Institution. 2014. Elsevier. Procedia – Social and Behavioral Sciences 133: 20–27.
Terima Kasih