5.Pengembangan Budaya dan Seni dalam PAI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD) PPT
Advertisements

Metodologi Pembelajaran
PERKEMBANGAN ANAK DAN PEMBELAJARAN DI TAMAN KANAK-KANAK
Standar Kompetensi Kelompok Mata Pelajaran
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
WING W PANDOE DASAR-DASAR SENI.
& Batas-batas Pendidikan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
DEPARTEMEN PENDIDIKAN
LIMA PILAR BELAJAR GUNA MEWUJUDKAN TUJUAN PENDIDIKAN NASIONAL
PENDIDIKAN SENI BUDAYA DAN KETERAMPILAN
Pendidikan Karakter di SMP oleh Eko Widodo
HAKIKAT PEMBELAJARAN IPS
PENGEMBANGAN KURIKULUM PAUD
Pengantar Pendidikan Kelas A.
Dosen: Unang Wahidin, M.Pd.I
NILAI KEJUANGAN PANGSAR SOEDIRMAN
Desiminasi implementasi KURIKULUM 2013
konsep dasar pendidikan seni rupa  Ki Hajar Dewantara seorang tokoh pendidikan Nasional membuat definisi seni sebagai berikut: “Seni adalah perbuatan.
KURIKULUM 2013 DAN PROFESIONALISASI BIMBINGAN DAN KONSELING
& Batas-batas Pendidikan
PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN PERTEMUAN I
MANUSIA DAN KEINDAHAN Ilmu Budaya Dasar Karina Jayanti., S.I.Kom.
HAKEKAT, CIRI dan KOMPONEN BELAJAR MENGAJAR
PENGERTIAN KURIKULUM Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman.
BAB III MANUSIA DAN CINTA KASIH
IMPLEMENTASI PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP DI SEKOLAH
2.1.A ANALISIS DOKUMEN: SKL, KI-KD, SILABUS, DAN TEMATIK TERPADU
Pembelajaran ips di sd.
5.Arti Penting Pengembangan Budaya dan Seni dalam PAI
Kurikulum IPS dan Seni.
PROGRAM PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER (PPK)
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
KONSEP DAN HAKIKAT PEMBELAJARAN IPS
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM PAI
PENGANTAR.
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD) PPT
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
PROBLEM & TANTANGAN PENGEMBANGAN BUDAYA DAN SENI
APLIKASI PENELITIAN PADA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
APRESIASI dan SENI RUPA
Pengembangan Kurikulum dalam Penulisan
Pendekatan dalam melakukan apresiasi
DEPARTEMEN PENDIDIKAN
PENDIDIKAN MERUPAKAN KEBUTUHAN VITAL MANUSIA
KURIKULUM Pengertian Kurikulum 1. Kurikulum sebagai rencana belajar.
HAKIKAT BELAJAR & PEMBELAJARAN
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD) PPT
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 23 TAHUN 2006 Tentang
Pendekatan seni budaya
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD) PPT
Persiapan Guru sebagai Fasilitator dalam Memberikan
STRATEGI PEMBELAJARAN BERORIENTASI PADA AKTIVITAS SISWA (PBAS)
PENGANTAR PENDIDIKAN KARAKTER
HAKEKAT, CIRI dan KOMPONEN BELAJAR MENGAJAR
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
Kecerdasan Majemuk.
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD) PPT
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
BAB 1 PENGANTAR ISBD IIS DEWI LESTARI, M.Pd.
IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PENDIDIKAN AGAMA BUDDHA
Arti Pendidikan George F Kneller, dalam bukunya: Foundations of Education Arti luas: suatu tindakan atau pengalaman yang mempunyai pengaruh yang berhubungan.
KEPRIBADIAN, KONSEP & CITRA DIRI
Bidang Pendidikan Agama Islam Kantor Wilayah Kementerian Agama
Transcript presentasi:

5.Pengembangan Budaya dan Seni dalam PAI

Ramesh Garta dari Kakatiya University mengatakan: ”Bangsa yang menggusur pendidikan seni dari kurikulum sekolahnya akan menghasilkan generasi yang berbudaya kekerasan di masa depan karena kehilangan kepekaan untuk membedakan nuansa baik dan indah dengan buruk dan tidak indah”.

seni budaya adalah dasar terbentuknya kepribadian manusia seni budaya adalah dasar terbentuknya kepribadian manusia. Dari seni budaya dapat terbentuk identitas seseorang, identitas suatu masyarakat dan identitas suatu bangsa

Peran pendidikan seni budaya dan ketrampilan Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan memiliki peranan dalam pembentukan pribadi peserta didik yang harmonis dengan memperhatikan kebutuhan perkembangan anak dalam mencapai multikecerdasan yang terdiri atas kecerdasan intrapersonal, interpersonal, visual spasial, musikal, linguistik,logik matematik, naturalis serta kecerdasan adversitas, kecerdasan kreativitas, kecerdasan spiritual dan moral, dan kecerdasan emosional. www.themegallery.com

Muhammad ’Athiyyah al- Abrosyi menyatakan bahwa, mengajarkan seni khususnya syair dan puisi sangatlah berguna untuk pembentukan akhlaq dan perilaku anak didik. Apalagi apabila tema syair dan puisi yang dipilih berkaitan langsung dengan tema akhlaqul karimah. Anak didik dapat merasakan pengaruh keindahan dari isi maupun bunyi dari sajak syair atau puisi yang dibaca dan dihafalkannya. Dalam jiwa mereka akan tertanam rasa seni yang indah dan secara instinktif hati mereka tertarik dengan kelembutan sajak dan musikalisasi dalam syair ataupun puisi.

Seni = pengembangan Gharizah Sebagai rasa indah, maka seni adalah termasuk anasir instink, atau gharizah (Arab), naluri (Indonesia) dari unsur-unsur lainnya –yang merupakan pembawaan dasar manusia. Gharizah tersebut menurut M. Quraisy Shihab semula berupa potensi/kekuatan/energi yang tersembunyi yang dapat diaktualisasikan dalam kehidupan manusia.

Aktualisasi Potensi Sebagaimana Allah memberi akal pada manusia yang harus dikembangkan oleh manusia itu sendiri, maka potensi instink juga harus dikembangkan. Merupakan tindakan yang salah apabila instink dihilangkan, melainkan energi itu harus disalurkan pada saluran yang benar agar memberi manfaat pada manusia. Sebaliknya apabila tidak disalurkan, bisa mendapat mudharat.

Fungsi Pendidikan Pendidikan merupakan upaya manusia untuk mengaktualisasikan energi instink pada saluran yang benar. Instink yang tidak terdidik akan melahirkan tindakan yang merusak dan merugikan. Instink seni dapat diaktualisasikan melalui pendidikan formal.

Pendidikan = proses pembudayaan pendidikan tidak dapat terlepas dari seni budaya dan hanya dapat terlaksana dalam suatu masyarakat yang memegang nilai-nilai budaya. tiga unsur penting seni budaya yaitu sebagai suatu tata kehidupan (order), sebagai suatu proses, dan mempunyai sutu visi tertentu (goals), maka pendidikan dalam rumusan tersebut adalah sebenarnya proses pembudayaan. tidak ada suatu proses pendidikan tanpa seni budaya dan tanpa masyarakat, tidak ada seni budaya dalam pengertian suatu proses tanpa pendidikan, proses seni budaya dan pendidikan hanya dapat terjadi di dalam hubungan antar manusia di dalam suatu masyarakat tertentu.

Budaya = Pembentukan sikap Lembaga pendidikan Islam – sebagai wahana pengembangan kepribadian siswa seharusnya dapat memberi keseimbangan aspek logika/kognitif dengan aspek estetika/etika (menyeimbangkan otak kiri dan otak kanan). materi pendidikan agama dan materi pendidikan humaniora yang memberi kontribusi pada ranah afektif seharusnya memiliki perbandingan porsi yang proporsional. Pendidikan Agama Islam tidak hanya memusat pada pengetahuan yang skriptualistis.

Pentingnya Kecerdasan Emosi Manusia tidak mampu mengungkapkan pengalaman secara mandiri dengan akal murni saja. Emosi mempunyai kepekaan terhadap kenyataan yang tidak ditemui oleh akal. Emosi mengatasi akal. Apresiasi terhadap seni dengan baik, akan menjadikan peka terhadap nilai-nilai kemanusiaan, sensitif terhadap ketidakbenaran, malu berbuat kasar. Menjadikan manusia lebih bijaksana, mencintai hidup, dekat hubungan dengan sesama makhluk dan Khalik.

5 LEARNING HOW TO LEARN LEARNING HOW TO LIVE PILAR PEMBELAJARAN YANG DIREKOMENDSIKAN UNESCO 5 LEARNING HOW TO THINK LEARNING HOW TO DO LEARNING TO BE LEARNING HOW TO LEARN LEARNING HOW TO LIVE TO GETHER PILAR MANA SAJA YG DAPAT DIKEMBANGKAN MELALUI SENI BUDAYA?

LEARNING SKILLS THINKING SKILLS LIVING SKILLS LEARNING COMPETENCY DAPAT MENGEMBANGKAN DAN MEMBANGUN TIGA PILAR KETERAMPILAN : KETERAMPILAN MENGEMBANGKAN DAN MENGOLA PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN SERTA KEMAMPUAN DALAM MENJALANI BELAJAR SEPANJANG HAYAT LEARNING SKILLS KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS, KREATIF DAN INOVATIF UNTUK MENGHASILKAN KEPUTUSAN DAN PEMECAHAN MASALAH SECARA OPTIMAL THINKING SKILLS LIVING SKILLS KETERAMPILAN HIDUP YANG MENCAKUP KEMATANGAN EMOSI DAN SOSIAL YANG BERMUARA PADA DAYA JUANG, TANGGUNGJAWAB DAN KEPEKAAN SOSIAL YANG TINGGI >>> al.dicapai dg pengembangan seni budaya

Sifat pendidikan seni budaya dan ketrampilan Pendidikan Seni Budaya dan Keterampilan memiliki sifat multilingual, multidimensional, dan multikultural. Multilingual bermakna pengembangan kemampuan mengekspresikan diri secara kreatif dengan berbagai cara dan media seperti bahasa rupa, bunyi, gerak, peran dan berbagai perpaduannya. Multidimensional bermakna pengembangan beragam kompetensi meliputi konsepsi (pengetahuan, pemahaman, analisis, evaluasi), apresiasi, dan kreasi dengan cara memadukan secara harmonis unsur estetika, logika, kinestetika, dan etika. Sifat multikultural mengandung makna pendidikan seni menumbuhkembangkan kesadaran dan kemampuan apresiasi terhadap beragam budaya Nusantara dan Mancanegara. Hal ini merupakan wujud pembentukan sikap demokratis yang memungkinkan seseorang hidup secara beradab serta toleran dalam masyarakat dan budaya yang majemuk. www.themegallery.com

Seni dalam intelektualitas dan spriritualitas kesenian bisa diposisikan sebagai penguat dalam sistem peribadatan itu. Atau, dalam pengembangan intelektualitas dan spiritualitas. Dalam konteks ini, kesenian bisa memasuki wilayah akhlak karena akhlak tidak hanya diartikan etika atau moral saja, tapi suatu keadaan hati yang baik sehingga mempengaruhi perilaku ke arah yang lebih baik. Dan kesenian bisa mendidik melalui kalbu.

LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN SBI DALAM PAI??? Pendidikan yang memekarkan rasa; pendidikan etis dan pendidikan estetis (Ki Hadjar Dewantara) –pendidikan etis mengembangkan bermacam-macam perasaan anak (rasa religius, rasa sosial, rasa pribadi,dll) - pendidikan estetis untuk menghaluskan perasaan melalui penumbuhan rasa indah

Contoh Konkrit Langkah Pengembangan SBI dalam PAI Internalisasi nilai-nilai etis dan estetis melalui dolanan; jamuran--- jithungan---betengan---- (gabungan permainan, seni suara, gerak, gambar) Manfaat a.l: Seni yg ditangkap telinga; disimpan dalam kalbu sebagai pembentuk watak Seni gerak sangat berfaedah bagi penumbuhan karsa anak Seni yang ditangkap mata akan merangsang pertumbuhan syaraf otak yang baik untuk kecerdasan pikir

????????? Berikan satu contoh/ilustrasi disertai analisa yang logis bahwa melalui apresiasi terhadap seni budaya dapat memberi manfaat terhadap pembentukan sikap dan perilaku