Akuntansi Persediaan FPPT.com
PENGERTIAN MATERI KLASIFIKASI PERSEDIAAN SISTEM PENCATATAN
PENGERTIAN Persediaan adalah harta perusahaan yang menempati posisi yang cukup penting dalam suatu perusahaan, baik perusahaan dagang maupun perusahaan manufaktur.
KLASIFIKASI PSAK NO. 14 TAHUN 2007 Persediaan meliputi barang yang dibeli dan disimpan untuk dijual kembali, misalnya barang dagang dibeli oleh pengecer untuk dijual kembali, atau pengadaan tanah dan properti lainnya untuk dijual kembali.
KLASIFIKASI Menurut Jenis Perusahaan Perusahaan Manufaktur persediaan bahan baku persediaan produk dalam proses persediaan bahan penolong
Lanjutan..... Perusahaan Dagang Persediaan barang dagangan Lain-lain persediaan
METODE IDENTIFIKASI KHUSUS SISTEM PENCATATAN PERPETUAL PERIODIK FIFO LIFO AVERAGE METODE IDENTIFIKASI KHUSUS FIFO LIFO RT. SEDERHANA RT. TERTIMBANG
VIDEO VIDEO II