Teknis Aplikasi Pendataan Emis Semester Ganjil TP. 2017/2018 OLEH : ARRI SUGIANTORO SOSIALISASI VERIFIKASI DAN VALIDASI DATA EDUCATION MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM (EMIS) TAHUN 2017
Untuk login akun EMIS lembaga / daftar akun baru bisa melalui link dibawah ini : emispendis.kemenag.go.id/emis_sdm/
1. Masuk pada laman web https://emispendis. kemenag. go 1. Masuk pada laman web https://emispendis.kemenag.go.id/emis_sdm/main.php pada web browser
2. Klik Menu DAFTAR (pojok kiri bawah)
Lengkapi form data sebagai berikut : Profil Operator EMIS Email : Isi alamat email yang akan digunakan sebagai username. Email yang digunakan adalah email instansi/lembaga aktif, tidak diperbolehkan menggunakan email pribadi. Pasword : Isikan password yang dikehendaki Ulangi Password : isikan password sebagaimana yang diisi pada kolom sebelumnya Jabatan : Pilihlah salah satu jenis jabatan yang sesuai. Untuk Operator EMIS Pilih jabatan Operator
NIP/Nopeg : Isikan NIP jika PNS, Jika Non PNS, maka isikan tanda ( - ) atau Pegid Atau NUPTK
Pangkat/ Golongan : Pilihlah salah satu jenis golongan (jika PNS), Jika tidak maka pilih yang bertanda (--)
Nama Lengkap : Isikan nama lengkap sesuai dengan SK atau surat tugas anda Tempat Lahir : Isikan data tempat lahir anda Tanggal Lahir : isikan tanggal lahir anda dengan format tanggal(dd)/bulan(bb)/tahun(yyyy) Nomor HP : Isikan no. HP anda Tempat Tinggal Alamat : isikan nama jalan, Desa/Kelurahan dan RT/RW tempat tinggal anda Provinsi : Pilih salah satu provinsi yang sesuai Kabupaten : Pilih salah satu kabupaten yang sesuai Kecamatan : Pilih salah satu kecamatan yang sesuai
Kategori Akses : Pilih salah satu pilihan yang sesuai Tempat Tugas Kategori Akses : Pilih salah satu pilihan yang sesuai Untuk operator lembaga pilih Lembaga Pendidikan/PTK
Hak Akses : Pilih salah satu pilihan yang sesuai Untuk operator lembaga pilih jenis lembaga yang sesuai
Untuk operator kabupaten pilih jenis operator yang sesuai
Identitas : Untuk operator lembaga masukkan Nomor statistik lembaga bersangkutan Untuk operator kabupaten masukkan NIK/NIP atau Identitas yang lain (NUPTK/PegId) Tempat Tugas : Isikan nama instansi tempat tugas atau nama lembaga Alamat Kantor : Isikan alamat instansi atau lembaga Provinsi : Pilih salah satu provinsi yang sesuai Kabupaten : Pilih salah satu kabupaten yang sesuai Kecamatan : Pilih salah satu kecamatan yang sesuai Telepon : Isikan nomor telepon instansi atau lembaga. Jika tidak ada Isikan dengan no.HP Status Pegawai : Pilih salah satu pilihan yang sesuai
4. Unggah file SK atau surat tugas sebagai operator EMIS dengan format 4. Unggah file SK atau surat tugas sebagai operator EMIS dengan format .pdf dan ukuran Maksimal 200 KB
Klik SIMPAN. Jika sudah selesai, tinggal menunggu konfirmasi pengaktifan akun oleh operator EMIS Kabupaten/Kota atau Kanwil Catatan : Bagi operator EMIS lembaga harus melakukan pendaftaran ulang dikarenakan akun EMIS SDM yang lama telah dihapus oleh Sistem di pusat. Untuk menu Reset Password digunakan bagi operator yang lupa password dengan catatan email yang dibuat akun EMIS juga Aktif, sehingga ketika direset maka password baru akan dikirimkan pada email tersebut. (Lebih baik koordinasi dulu dengan operator kabupaten) Bagi Operator EMIS Kabupaten Kota dalam proses APPROVE (pengaktifan akun) lembaga diharapkan memperhatikan hal-hal sebagai berikut : Nama operator yang didaftarkan sudah sesuai dengan nama pada file SK atau surat tugas yang diupload Pastikan pilihan pada Kategori Akses dan Hak Akses sudah sesuai Pastikan seluruh data profil telah terisi dengan baik dan benar
emispendis.kemenag.go.id/emis_madrasah/
Step Update Ganjil 2017/2018 Prinsip Dasar: Menggunakan Database Hasil Pendataan 2016/2017 Semester Genap. Tidak ada lagi “menggunakan” form excel. Aplikasi berbentuk WEB BASE online.
Step Update Ganjil 2017/2018 Update Data Siswa : Siswa Lulusan (Lulusan TA 2016/2017). Update Rombel dan Nomor Absen untuk Siswa yang Aktif Belajar. Update Siswa Mutasi/Siswa Baru.
Update Data Siswa
Update Data Siswa Aktif
Update Data Siswa Aktif (Detil)
Update Data Siswa ( Data Level Sebelumnya )
Update Data Siswa (Inklusi)
Update Data Siswa (Tempat Tinggal)
Update Data Siswa (Tempat Tinggal)
Update Data Siswa (Info Ortu)
Update Data Siswa (Tempat Tinggal Ortu)
Update Data Siswa (Status Mutasi/Kelulusan)
Target Utama Update Data Detil Siswa Semester Ganjil TP. 2017/2018 Prinsip Dasar: Memenuhi Kebutuhan Calon Peserta UN. Memenuhi Kebutuhan VervalPD (NISN). Memenuhi Kebutuhan Simulasi UNBK. Memenuhi Kebutuhan Data Internal Kemenag(BOS, PIP, dll). Catatan: 1. Status Jenjang Kelas akan dinaikan satu tingkat (termasuk Lulusan).
Catatan Revisi saat launching resmi aplikasi Status Jenjang Kelas akan dinaikan satu tingkat (termasuk Lulusan). Operator Cukup mengelompokkan Rombel siswa ybs. Mengedit Lulusan jika memang siswa ybs tdk lulus. Untuk proses mutasi pindah ada masuk akan dikeluarkan semacam kode khusus atau token yg nanti hrs diinfokan ke lembaga tujuan siswa saat ini beraktivitas.
Update Data Kelembagaan: Step Update Ganjil 2017/2018 Update Data Kelembagaan: Cek dan Update keakuratan data Kelembagaan meliputi identitas, dokumen operasional, sarpras, ekskul, dll.
Profil Lembaga
Profil Lembaga (Lokasi)
Profil Lembaga (Kontak)
Profil Lembaga (Jarak)
Profil Lembaga (Dokumen) Catatan: File Dokumen Akan disambungkan dengan file Hasil Verval SP
Profil Lembaga (Akreditasi) Catatan: File Dokumen Akan disambungkan dengan file Hasil Verval SP
Profil Lembaga (KKM)
Profil Lembaga (Kamad)
Profil Lembaga (BOS)
Profil Lembaga (DIPA) Khusus Lembaga Negeri
Profil Lembaga (NSM Perubahan)