Yuliarni Syafrita Bagian Ilmu Penyakit Saraf FK-Unand/RS DR M Djamil

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
H E A R T F A I L U R E. My Heart………………… Heart Failure : tjd apabila cardiac output tdk mencukupi untuk memenuhi kebutuhan metabolisme tubuh, walaupun.
Advertisements

EKG Tri Budi Laksono.
Yuliarni Syafrita Bagian Neurolog FK Unand
DEFISIENSI KOMPLEKS PYRUVAT DEHIDROGENASE dr. Ardani Galih Prakosa
PENYAKIT TROPIS & INFEKSI I
Penderita Asam Urat Lebih Banyak Lelaki
Milk Fever dan Bloat.
Oleh : Irmayanti Sirman Nim : p Kelas : B
KELOMPOK 6 B ARUHUL AMINI INTEN NUR RASADINA LICY MAYA RAMADANI M.HABIB HIDAYAT NAZARRUDIN NUR NEFRI YOGI ERSANDI WELLY ELVANDARI.
Migrain.
KELOMPOK 9 KEPERAWATAN GERONTIK.
Kebutuhan cairan dan elektrolit
Tugas Toksikologi ( Fluoride) Disusun Oleh : 1.Susanti Maya( ) 2.Dwi Aisyah( ) 3.Nur Sri Hayati( ) 4.Lisnawati( ) 5.Vinny.
Terapi Cairan Maintenance
CAIRAN TUBUH Imran Tumenggung
KETOASIDOSIS DIABETIKUM
ASUHAN KEPERAWATAN CONGENITAL ADRENAL HYPERPLASIA
DIACONT.
ASUHAN KEPERAWATAN DIABETES MELITUS
Diabetes Mellitus.
DIABETES MELLITUS “The Best Prescription is Knowledge"
TERAPI CAIRAN PADA NEONATUS DAN BAYI/ANAK
Yuliarni Syafrita Bagian Ilmu Penyakit Saraf FK-Unand/RS DR M Djamil
Perkembangan dan Konsep Dasar Pengembangan Anak Usia Dini
RESPON FISIOLOGIS GANGGUAN FUNGSI JANTUNG
KONSEP DASAR EKG
BIOFISIKA Oleh Dr. S. Hendromartono , MS.
Ninis Indriani,M.Kep., Ns.Sp.Kep.An
MALARIA.
Diabetes, Tak Hanya Soal Kadar Gula
Kelainan Perdarahan Hemophilia A Hemophilia B von Willebrand Disease
ASKEP ANAK DENGAN FEBRIS KONVULSI
Idiopatik Diabetes Mellitus (DM)
KEBUTUHAN CAIRAN DAN ELECTROLIT
ANALISIS SOAP ‘STROKE’
PENYAKIT HIPOKALEMIA.
Erlita febriani ( ) Only ivon riwu ( )
JUVENILE DIABETES By Ninis Indriani.
Sindrom Guillain–Barré
E P I L E P S I.
Polidaktili dan Brakidaktili
RSUD dr. MOHAMAD SALEH PROBOLINGGO UNIVERSITAS WIJAYA KUSUMA SURABAYA
DIABETES MELLITUS “The Best Prescription is Knowledge"
ELEKTROKARDIOGRAFI
MYASTHENIA GRAVIS.
GIZI UNTUK LANSIA TRIWIDIARTI
TUGAS PATOLOGI DIFTERI.
Carpal Tunnel Syndrome
DIABETES MELITUS GESTATIONAL
PENYAKIT RABIES.
DIABETES MELITUS Oleh Firda ayuningtyas Farhaniatullael F.S
ASUHAN KEPERAWATAN KETOASIDOSIS DIABETIKUM (KAD)
Atika Yasmine Wulandari Herlinda Puspitasari
Muhammad Rasyid Indrawan
KESEIMBANGAN & GANGGUAN ELEKTROLIT
POTENSIAL AKSI DAN POTENSIAL MEMBRAN
DIABETES MELITUS L/O/G/O.
REFERAT HERPES ZOSTER Oleh Santi Nurfitriani Pembimbing Dr. Sabrina.
Oleh : ERIKA NUR SAPFUTRI NPM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BANJARMASIN FAKULTAS KEPERAWATAN DAN ILMU KESEHATAN PROGRAM STUDI D3 KEBIDANAN BANJARMASIN,
KELOMPOK 1 Yunika Kasyaningrum indriana Rahma Meimuna Siti m Prisma
POLIOMIELITIS (PENYAKIT POLIO)
TINJAUAN MEDIS PUASA TERHADAP BEBERAPA PENYAKIT
PENYAKIT DEGENERATIF. Apa itu PENYAKIT DEGENERATIF?  Merupakan suatu penyakit yang muncul akibat proses kemunduran fungsi sel tubuh yaitu dari keadaan.
DIABETES MELLITUS : Kenali, cegah, dan kendalikan Dr. Ema Mayasari UPTD PUSKESMAS TELAGASARI.
TEKANAN DARAH TINGGI OLEH : MAHASISWA PRAKTIK PROFESI NERS STIKES KUSUMA HUSADA SURAKARTA TAHUN 2016.
Migrain Without Aura; A New Definition
EKG. ANATOMI JANTUNG PEMBULUH DARAH KORONER RCA LM LAD LCx.
Asma Bronkiale & PPOK dr. Ketut Aditya R. Puskesmas Lindi.
Bulmenurut Depkes RI (2001) menopause adalah keadaan pada seorang perempuan yang mengalami penurunan fungsi indung telur yang berakibat menurunnya produksi.
Apakah Diabetes itu ? Diabetes merupakan keadaan yang timbul karena ketidakmampuan tubuh mengolah karbohidrat/glukosa akibat kurangnya jumlah insulin.
Transcript presentasi:

Yuliarni Syafrita Bagian Ilmu Penyakit Saraf FK-Unand/RS DR M Djamil Periodik Paralisis Yuliarni Syafrita Bagian Ilmu Penyakit Saraf FK-Unand/RS DR M Djamil

Periodik paralisis Kelemahan akut anggota gerak Mengenai anak dan dewasa muda, sering serangan pertama pada usia menjelang 16 th. Serangan berulang-ulang Tidak mengenai otot-otot kranial dan otot pernafasan Gangguan pada ion kalium (hipokalemia yang tersering)

Periodik Paralisis Kelumpuhan keempat anggota gerak yang bersifat flaksid. Mutlak mengenai motorik serta timbul secara berkala Patofisiologi belum jelas tetapi secara klinis ber hubungan dengan elektrolit kalium Dikenal 3 jenis yaitu Periodik paralisis hipokalemik familial Periodik paralisis hiperkalemik Periodik paralisis normokalemik

Hipokalemi Periodik Paralisis Hipokalemi periodik paralisis (HypoKPP)  salah satu bentuk primer dari periodik paralisis , disebabkan oleh satu atau lebih mutasi pada channel ion calcium, sodium dan potasium di membran otot.

Hipokalemi periodik paralisis Serangan akut, tiba2 potasium masuk kedalam sel, sehingga kadarnya rendah diplasma, bisa mencapai kurang dari 1,5 meq/L. Sering dicetuskan oleh : istirahat setelah latihan, stres, atau makan tinggi karbohidrat Hipokalemia sering disertai hipophosphatemia dan hipomagnesemia.

Ada 2 bentuk HypoKPP : Bentuk paralitik Bentuk miopatik

Bentuk Paralitik Lebih sering Serangan secara episodik, bervariasi (fattique hingga flaksid). Serangan dicetuskan oleh turunnya kadar K di serum. Faktor pencetus utama : berkeringat, makanan tinggi CHO dan natrium, tidur dan istirahat setelah exercise Sekitar 25% jatuh ke tipe miopatik atau permanent muscle weakness (PMW)

Bentuk Miopatik Serangan tidak bervariasi Kelemahan dirasakan setelah aktivitas berlebihan (pada masa anak) dan setelah usia pertengahan jadi permanent muscle weakness (PMW). Pasien tidak pernah mengalami serangan lumpuh yang episodik

Penyakit ini diturunkan secara autosomal dominant 1/3 kasus sporadik dan tidak ada riwayat keluarga Mutasi tersering ditemukan pada channel calsium kromosom 1 Sering ditemukan juga pada hipertiroid

Hipertiroid Bagaimana mekanisme hipertiroid menyebabkan hipokalemia periodik paralisis, belum sepenuhnya diketahui. Hormon tiroid meningkatkan aktivitas Na-K-ATP ase (yg cenderung memindahkan kalium kedalam sel). Kelebihan hormon tiroid dapat menjadi predisposisi tejadinya paralisis secara episodik, akibat pengaruh epinefrin dan insulin. .

Diagnosis Riwayat kelemahan yang periodik Kadar potasium (kalium) serum yang rendah Kadar Creatine phosphokinase (CPK) meningkat saat serangan. ECG menunjukkan sinus bradikardi dan tanda2 hipokalemi (gel T datar, gel U tinggi di lead II, V2, V3, and V4, dan depresi segmen ST)

Komplikasi Kardiak Sinus bradikardi Tanda hipokalemi pada EKG (gel Udi lead II, V-2, V-3, dan V-4, gel T mendatar dan depresi segmen ST). PR dan QT interval memanjang, gel T mendatar yang berhubungan dengan menonjolnya gel U

Elektrofisiologis Amplitudo aksi potensial otot menurun disaat serangan, sering ditemukan pada hypokalemic PP. Konduksi saraf sensorik normal. Bila ditemukan gangguan konduksi saraf , perlu dipikirkan, apakah ada penyakit penyerta seperti neuropati yg berhubungan dengan tirotoxicosis.

Pencegahan dan Pengobatan Pengobatan Bila kadar K plasma sangat rendah, bisa langsung di koreksi secara intravena dengan kecepatan pemberian 10 meq/ jam Dikoreksi dengan rumus [K normal – Kpasien] x 1/3 BB

Pencegahan : Pemberian preparat KCl oral 60 – 120 meq Makanan yang mengandung K seperti Pisang, semangka, korma dll

Periodik Paralisis Hiperkalemik Bangkit selalu setelah bekerja Kelumpuhan tidak berlangsung lama Kadar kalium serum > 4,2 mEk/L Bisa diberikan asetazolamid (Diamox) dengan dosis 2 x 500 mg

Periodik Paralisis Normokalemik Sukar di diagnosis maupun di terapi Merupakan variant dari hiperkalemia Serangan kelumpuhan menyerupai jenis hipokalemik tapi berlangsung lama sekali Pemberian kalium memperburuk keadaan

TERIMA KASIH