HIV/AIDS Pengenalan HIV/AIDS.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Informasi HIV/AIDS.
Advertisements

Situasi HIV di Indonesia 2010
Surveilans Sentinel HIV (SSHIV)
PEMBEKALAN FIELD LAB SEMESTER IV
hiv / aids a. informasi umum
Mengenal Lebih Dekat HIV/AIDS
HIV / AIDS PIK-R SMANAB.
 AIDS Faktor lain yang juga mempengaruhi kualitas penduduk adalah penyakit. Penyakit yang terkait dengan reproduksi secara langsung adalah penyakit yang.
Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH
JANGAN BIARKAN AIDS & NARKOBA MERUBAH SEMUANYA Created by:
HIV/ AIDS PANJI HIDAYAT, M.Pd.
WULAN FITRIYAWATI FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS
MEMAHAMI BAHAYA HIV / AIDS Di Susun : Arif Nurhuda, S.Pd
Created By : Siti Nurlaila PRES ENT. AIDS bisa dibilang sebagai wabah penyakit yang paling mematikan didunia. Penyebarannya mungkin tak secepat.
PENANGANAN IBU HAMIL DENGAN HIV AIDS
R BAYU KUSUMAH N SISTEM IMUN. Adalah kemampuan untuk membunuh patogen atau bahan asing lain dan untuk mencegah berlanjutnya kasus penyakit akibat infeksi.
Drug Free Communty. IMS &HIV/AIDS IMS Infeksi Menular Seksual (Penyakit Kelamin)
Asuhan keperawatan pada klien dengan infeksi hiv – aids
Stadium klinis HIV/AIDS
BOOKLET HIV dan AIDS Kelompok Remaja Peduli HIV/AIDS
EPIDEMIOLOGI HIV/AIDS PADA KELOMPOK USIA PRODUKTIF
Apa Anda tau HIV/AIDS? Penyuluhan HIV/AIDS.
Tugas Prakerin (32-34) “HIV & AIDS” Disusun oleh Nama
PEKERJA SOSIAL DENGAN HIV/AIDS
D5 HIV/AIDs Tri Karyadi Erza Nurtiandari Fajar Faisal Putra
HIV/AIDS.
CITRA USADHA INDONESIA HIV life cycle……..
TB DENGAN HIV.
MATERI PROMOSI KESEHATAN “HIV/AIDS”
AKBID KHARISMA HUSADA BINJAI TA. 2015/2016
HIV/AIDS.
Ninis Indriani, M. Kep., Sp.Kep.An
HIV / AIDS Penanganan dan Pencegahan Penularan
Drugs Free Communty.
LATAR BELAKANG Kasus HIV/AIDS di Indonesia meningkat. Laporan Departemen Kesehatan pada 30 Maret 2006 : HIV/AIDS ; HIV ; AIDS (Reported.
HIV (Human imunodeficiency virus)
INFO DASAR TENTANG HIV / AIDS
Pendahuluan LEBIH dari 60 juta orang dalam 20 tahun terakhir terinfeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV). Dari jumlah itu, 20 juta orang meninggal karena.
HIV AIDS.
Acquired Immune Deficiency Syndrome
HIV/AIDS, Penyebab dan Penyebaran di Indonesia
HIV AIDS.
Loading … Finish.
Mengumpulkan Informasi Tentang Masalah
By : JULIAS PINEM Nim :
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS
AKADEMI ANALIS KESEHATAN NASIONAL SURAKARTA
“Strategi KIE HIV-AIDS” terkait PPIA
“Penyakit Menular Seksual”
ORGAN REPRODUKSI PADA MANUSIA.
IMS YANG DISEBABKAN OLEH VIRUS
HIV/AIDS DAN SISTEM IMUN TUBUH
PRODI S1 KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN UDINUS
HIV/AIDS HIV dan AIDS... HIV: Human Immunodeficiency Virus, adalah virus yang menyerang dan bertahap merusak sistem.
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS Apakah HIV itu ?
Mengenal Lebih Dekat HIV/AIDS
PERLU DIKETAHUI BUKAN UNTUK DIJAUHI
HIV AIDS
Mencegah Pengo batan Gejala HIV &AIDSHIVAIDS Hubungan seks Orang Terinfeksi HIV Menulari Orang Sehat Jarum Suntik Persalinan Transfusi Darah Absen Setia.
HIV/AIDS Penularan HIV/AIDS.
Oleh: I Wayan ajun Prianata 11E10564
MATEMATIKA BIOLOGI. Pendekatan Biomatematika untuk HIV dan AIDS.
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS Apakah HIV itu ?
Apa sih HIV itu?? Acquired Immunodeficiency Syndrome atau Acquired Immune Deficiency Syndrome (disingkat AIDS) adalah sekumpulan gejala dan infeksi (atau:
Penatalaksanaan Infeksi Menular Seksual PERAN KADER DALAM KOLABORASI TB HIV.
Pengertian Infeksi HIV pada anak terutama disebabkan penularan dari ibunya. Dengan kata lain infeksi HIV pada anak terjadi akibat penularan selama masa.
PENYULUHAN HIV AIDS dr.Muhammad yusuf Nurkiswa m.rizal Pkm BANDA SAKTI.
Hepatitis Teresa Ejahdan. HATI Dimana letak Hati?
Transcript presentasi:

HIV/AIDS Pengenalan HIV/AIDS

Pengertian HIV HIV (Human Immuno-deficiency Virus) adalah virus yang menyerang kekebalan tubuh manusia dan menimbulkan penyakit AIDS (Acquired Immuno Deficiency Syndrome). Kerusakan pada sistem kekebalan tubuh menyebabkan ODHA (Orang Dengan HIV/AIDS) amat rentan akan macam-macam penyakit.

Epidemiologi Tahun 1979, di Afrika pertama kali dilaporkan kasus Sarkoma Kaposi yang menyerang Orang Afrika, dan ilmuwan belum menyadari AIDS. Tahun 1982, Diketahui Penularan diluar jalur seksual yaitu kontak darah. Tahun 1986, ICTV (International Committee on Taxonomy of Virus) memutuskan penyebab AIDS adalah HIV. Tahun 1987, AIDS pertama kali ditemukan di Bali akibat Touris Asing. Tahun 2010, AIDS sudah menyebar ke 33 Provinsi dan lebih dari 300 kabupaten.

Virus HIV Virus HIV menyerang limfosit. Disebut juga Sel T-4 atau Sel T-Helper atau Sel CD-4. HIV Tergolong kelompok retrovirus yang berkemampuan mereplikasi (copi paste) Virus HIV adalah Silent Killer (Pembunuh Diam-diam) Menyerang berbagai macam ras dari berbagai usia, mulai dari usia produktif, bayi sampai yang tua. Memiliki dampak besar diberbagai bidang kehidupan.

Tempat Virus HIV HIV ini terdapat dalam sebagian cairan tubuh, yaitu: Darah Air Mani Cairan Vagina Air Susu Ibu (ASI)

Perkembangan HIV menjadi AIDS Setelah tertular virus HIV, penderita akan mengalami perkembangan untuk menjadi penyakit AIDS. Berikut adalah tahapannya. Periode Jendela (3-6 bulan) HIV Positif (3-20 Tahun setelah Periode Jendela) AIDS (1-2 Tahun setelah HIV Positif)

Gejala Klinis AIDS Gejala Utama Gejala Minor Demam Berkepanjangan lebih dari 1-3 bulan Diare Kronis lebih dari 1 bulan dan berulang atau terus menerus Penurunan Berat Badan lebih dari 10% dalam 3 bulan Gejala Minor Batuk Kronis lebih dari 1 bulan Infeksi pada mulut dan tenggorokan karena Candida albicans Pembengkakan Kelenjar Getah Bening Munculnya Herpes zorter berulang

FAKTA-NYA HIV Belum ada obatnya AIDS bukan semata-mata masalah kesehatan saja AIDS mempunyai dampak besar dan cepat/lambat menyentuh semua aspek kehidupan.

Pencegahan HIV Abstinent : Tidak Berhubungan Seks Be Faithful : Setia terhadap pasangan Consistent : konsisten menggunakan alat pelindung Don’t : Jangan menggunakan jarum suntik tidak steril Education : Embuskan informasi HIV/ADIS

Cegah Bersama Tekad Bersama Tanggungjawab Bersama