ATHEISME DAN KOMUNISME

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PROBLEMATIK & PERSPEKTIF KETUHANAN
Advertisements

TATAP MUKA KE-15 TUGAS BELAJAR MANDIRI.
PANCASILA SEBAGAI DASAR CIVIL RELIGION
Disajikan Oleh: RUSMAN ISKANDAR NIM :
FUNGSI DAN PERAN AGAMA DALAM MASYARAKAT
Copyright © 2009 Tommy's Window. All Rights Reserved ♫ Turn on your speakers! ♫ Turn on your speakers! CLICK TO ADVANCE SLIDES.
PENGHEGEMONI ALIRAN KRITIS
Religion gabungan Ida Kristin Sianipar
PERKEMBANGAN EPISTEMOLOGI
PANCASILA 8 FILSAFAT, PANCASILA, DAN FILSAFAT PANCASILA
Menalar Tuhan Kelompok 1.
Pengantar Filsafat Pendidikan Bimbingan dan Konseling Psikologi Pendidikan dan Bimbingan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta 2011 Oleh.
Pranata Agama Dalam bahasa Arab agama disebut ad-dien yang artinya hukun atau undang undang ciptaan yang maha kuasa. Sedang dalam bahasa sansekerta, a.
BAB I IDEOLOGI PANCASILA.
AGAMA DALAM PSIKOLOGI KONTRA
KETUHANAN YANG MAHA ESA
Hubungan Sains dan Agama
MAKNA SILA-SILA PANCASILA
Filsafat Pancasila Bambang Tri Purwanto.
Pancasila sebagai sistem Filsafat
LIBERALISME (MATA KULIAH : TEOLOGIA & MISI KONTEMPORER
Konsep Ketuhanan Dalam Islam
Ketuhanan Yang Maha Esa Kemanusiaan yang adil dan....
PEMIKIRAN TOKOH – TOKOH DALAM ILMU SOSIAL
AGAMA Agama merupakan bagian yang terpenting dalam kehidupan manusia. Agama berkaitan dengan kepercayaan-kepercayaan, keyakinan-keyakinan terhadap Tuhan.
Friedrich Wilhelm Nietzsche ( )
Worldview: Cultural Explanations
FUNDAMENTALISME ISLAM
AGAMA DALAM PERUBAHAN SOSIAL
BAB 12 AKIBAT PENGARUH DARWINISME YANG MENYESATKAN
Sistem Pers.
Pancasila Sebagai Ideologi nasional (2)
Pancasila Sebagai Ideologi nasional (2)
Ideologi yang Berkembang di Dunia
PANCASILA SEBAGAI ETIKA POLITIK
Pemahaman Agama : Etimologis & Teologis
Pandangan Filsafat Sejarah Karl Marx
Oleh: Syukur Pendekatan Studi Islam IAIN SALATIGA
SEJARAH FILSAFAT HUKUM
OLEH : RIYAN FANANI ANGGANU PERMADI NIM IKOR 2017C
By: Desayu Ekla Surya, S.Sos., M.Si
S O S I O L O G I Pertemuan Pertama TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM:
Deisme Oleh : Gabriel Pinontoan | Folin Tempoh
TEOLOGI PLURALISME Oleh: Hadi Santoso ( )
Nietzsche SHELA
PETA KONSEP : TUHAN YANG MAHA ESA DAN KETUHANAN
Pancasila sebagai sistem filsafat, perbandingan filsafat pancasila dengan sistem filsafat lainnya didunia.
Materi ALAM PIKIRAN MANUSIA DAN PERKEMBANGANNYA 1 OUTLINE
Filsafat Pendidikan Perenialisme
KONSEP ETIKA DAN ETIKET
KOMUNISME.
Gaya Hidup Modern Tidak Baik.
ARTI TUHAN : Berasal dar i Tuan, menurut kamus besar bahasa Indonesia berarti : 1. Orang tempat mengabdi 2. Orang yang memberi pekerjaan 3. Orang laki-laki.
STUDI ISLAM III BAB V MASALAH ORIENTALISME
Karl Marx : Materialisme Sejarah, Negara Dan Agama
Kelompok XIV Imanda Rizkatria Utami – Vireina Asmaniar
IDEOLOGI KOMUNISME DICKY DWI SATRIA NOVIANTO
KETUHANAN YANG MAHA ESA
S O S I O L O G I Pertemuan Pertama TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM:
K O M U N I S M E AGUNG SUDARMAWAN (01) JEFRI HUSAIRI (08)
PERKEMBANGAN IDEOLOGI BESAR DUNIA
BAB 4 : IDEOLOGI DAN ALIRAN PEMIKIRAN SEMASA
PLURALISME DALAM ISLAM
HUKUM DAN TUJUAN MEMPELAJARI ILMU TAUHID
PANCASILA SEBAGAI PANDANGAN HIDUP
D. Membangun Argumen tentang Dinamika dan Tantangan Pancasila sebagai Sistem Filsafat 1. Dinamika Pancasila sebagai Sistem Filsafat a.Pada era pemerintahan.
KELUARGA - KELUARGA BERIMAN
ALIRAN MODEN Oleh: Dr Mohd Daud Awang
SOSIOLOGI POLITIK - PROPAGANDA AMERIKA SERIKAT
Kasus penyimpangan pancasila sila pertama Disusun oleh: Adi Prasetyo (K ) Agung Nugroho (K ) Alvian Novitasari (K ) Andysty Andryaningrum.
Transcript presentasi:

ATHEISME DAN KOMUNISME Kelompok IX : Fingkan Ellita – 151101010810 Viana Ayu Arsella - 151101010787

STUDI ISLAM III C. Lahirnya gerakan New Atheisme Pergerakan terbaru gerakan atheisme adalah munculnya gerakan yang disebut dengan New Atheisme (Atheisme Baru). Nama tersebut muncul pada abad-21 oleh penulis atheis. Gerakan tersebut mendeklarasikan bahwa keimanan terhadap tuhan harus ditolak karena alasan moral dan menimbulkan banyak kejahatan. Bagi mereka, moralitas tidak harus memiliki keimnanan terhadap tuhan

Pergerakan atheisme sering dikatikan dengan perilisan buku yang lari s terjual di Amerika. Buku-buku tersebut berisi tentang kritikan bagi agama-agama seperti Islam, Kristen dan Yahudi dengan judul-judul yang menuju pada paham atheisme. Contoh buku-buku tersebut seperti; The End of Faith: Religion, Terror, and the Future of Reason (Sam Harris : 2004); The God Delusion, dan masih banyak lagi.

D. Perkembanga Atheisme di Indonesia Seiring perkembangan atheisme yang semakin lu-as, perkembangan ateispun sudah mulai memasuki Indonesia. beberapa berita dalam maupun luar negeri telah mengangkat perihal ateisme di Indonesia. Seperti situs berita Prancis Agence France- Prese yang memberitakan bahwa Karl Karnadi mahasiswa Indonesia yang tinggal di Jerman mengakses situs wikipedia untuk menerjemahkan tulisan-tulisan ateis ternama di dunia.

Dapat digambarkan bahwa masuknya pemikiran ateis dari Barat ke Indonesia, yaitu melalui internet. Dimana, dengan internet penganut paham ateisme dapat menyembunyikan identitasnya dan dengan mudah mengetahui perkembangan ateis di Barat.

E. Atheisme dan Komunisme Paham atheisme dan komunisme saling berkaitan, karena kedua paham tersebut memiliki ideologi yang sama yaitu keyakinan anti Tuhan. Ideologi komunisme digagas oleh Karl Marx dengan konsep dialektika materialis yang merupakan sintesis dari konsep Hegel materialisme Feuerbach. Ia berpendapat bahwa segala bentuk kondisi aspek kehidupan adalah hasil peradaban manusia, bahkan negara dan agama pun merupakan buatan manusia.

Ideologi komunisme memiliki problem akut pada masalah teologi, karena menyebabkan pengikutnya tidak percaya tuhan bahkan anti tuhan dan menjadi agresif pada kelompok agama. Di Indonesia komunisme telah menjadi musuh utama bagi negara maupun agama. Karena pahamnya yang anti-tuhan yang bertentangan dengan sila pertama yakni Ketuhanan yang maha esa, dan rakyat Indonesia yang mayoritas umat beragama.

Ateisme dan Komunisme Menurut Salisu Shehu, worldview Barat sekuler ini bisa tampil dalam tiga bentuk, yaitu worldview humanis, agnostik, atau ateis. Pada worldview ini, kepercayaan terhadap keberadaan tuhan tidak terlalu diperhatikan. Kalaupun keberadaan tuhan disadari, tetap saja tidak dianggap memiliki signifikansi terhadap kehidupan. Lebih jauh, keberadaan tuhan dapat dianggap sebagai mitos, yang benar-benar nyata hanyalah materi. Worldview ini menganggap manusia bisa mengetahui alam cukup dengan mengandalkan dan mempercayai intelek dan inderanya saja.

Saintisme adalah kepercayaan bahwa sains, khususnya sains alam adalah bagian paling berharga dari pembelajaran manusia, sangat berharga karena otoritatif, atau serius, atau bermanfaat. Saintisme bersikukuh agama kini tidak lagi dibutuhkan tidak memberi manfaat. Kalaupun ada manfaatnya jauh lebih kecil daripada bahaya yang ditimbulkannya.

A. Definisi dan Klasifikasi Ateisme Beberapa filosof mengemukakan, di antaranya: Michael Martin, “Jika anda mencari ateisme dalam sebuah kamus anda akan menemukan ateisme didefinisikan sebagai kepercayaan tidak adanya tuhan.” Kristen Daniel J. Hill dan Randal D. Rauser, “Ateisme adalah keyakinan bahwa Tuhan tidak ada.” Julian Baggini, “Ini (ateisme, pen) adalah keyakinan bahwa tidak ada Tuhan atau dewa-dewa.”

Dalam bahasa Yunani, “a” berarti “tanpa” atau “tidak”, dan “theos” berarti “Tuhan”. Seorang ateis adalah seseorang tanpa kepercayaan mengenai adanya Tuhan, bukan seseorang yang mempercayai bahwa Tuhan tidak ada.

Kerry Walters mengklasifikasikan dan menjabarkan macam macam ketidakpercayaan kepada tuhan: Agnostik Adalah sikap menunda untuk percaya karena menganggap tidak mungkin ada dasar yang cukup, baik untuk menerima ataupun menolak, keimanan kepada tuhan, atau menganggap argumentasi di keduanya, kaum ateis dan beriman, sama-sama kuat.

2. Ateisme Ateisme dibagi menjadi dua tipe: Ateisme positif, yaitu ketidakpercayaan kepada tuh an dengan argumentasi. Ateisme negatif, yaitu tidak memiliki kepercayaan akan adanya Tuhan.

Ateisme positif dan negatif dibagi dua kelompok, yaitu ateisme militan dan ateisme moderat: Ateisme militan Ia menganggap keimanan kepada Tuhan tidak sekedar salah tetapi juga berbahaya dan merusak. b) Ateisme moderat Ateisme moderat setuju bahwa keimanan kepada Tuhan tidak berdasar, namun tidak melihat hal yang berbahaya di dalamya.

B. Dampak Ateisme Penolakan terhadap agama dan keberadaan tuhan disinyalir memiliki dampak serius bagi eksistensi moralitas manusia. Alasannya karena keberadaan tuhan merupakan satu-satunya pijakan objektif bagi moralitas dan agama. Ateisme berkaitan dengan tingkat kebahagiaan seseorang. Laporan Jurnal American Psycologist menunjukkan bahwa agama dan kepercayaan terhadap Tuhan yang berkolerasi dengan peningkatan kesehatan individu, kebahagiaan, dan harapan hidup. Orang yang ateis cenderung pulih lebih lambat setelah mengalami perceraian, pemecatan, sakit parah, atau ditinggal mati seseorang.

TERIMAKASIH