Sifat-siafat Bangun Ruang Dan Hubungan Bangun Ruang home home defenisi defenisi materi materi lanjut lanjut lanjut contoh lanjut soal contoh soal Video Video pustaka pustaka profil profil x x
Bangun ruang Bangun ruang disebut juga bangun tiga dimensi. Bangun ruang merupakan sebuah bangun yang memiliki ruang yang dibatasi oleh beberapa sisi. Jumlah dan model sisi yang membatasi bangun tersebut menentukan nama dan bentuk bangun tersebut. home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x
Rumus-rumus dari bangun ruang yaitu a. Kubus Rumus: Luas permukaan: 6 x s2 =6s2 Volume: s x s x s= s3 b. Balok Rumus: Luas permukaan: 2{(p x l)+(p x t)+(l x t)} Volume: p x l x t c. Limas Rumus: Luas permukaan: La + jumlah luas segitiga pada bidang tegak Volume : 1/3 x La x t La=luas alas t= tinggi home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x x
selanjutnya Rumus: Luas permukaan : (2 x La)+(K x t) Volume: La x t d. Prisma Rumus: Luas permukaan : (2 x La)+(K x t) Volume: La x t e. Tabung Rumus: Luas permukaan: 2 π r (r+t) Luas selimut: 2 π r t Volume : π r2 t, π= 22/7 atu 3,14 f. Kerucut Rumus: Luas permukaan: π r (r+s) Luas selimut: π r s Volume: 1/3 π r2 t g. Bola Rumus : Luas permukaan: 4 π r2 Volumee: 4/3 π r3 home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x
Selanjutnya sifat- sifat bangun ruang 1. Sifat-Sifat Kubus Bangun ruang ini memiliki sifat-sifat sebagai berikut. a. Memiliki 6 sisi yang ukuran dan modelnya sama. b. Memiliki 12 rusuk yang ukurannya sama. c. Memiliki 8 buah sudut yang sama besar (90o). d. Memiliki ukuran s x s x s 2. Sifat-Sifat Balok Bangun ruang ini memiliki sifat-sifat sebagai berikut. a. Memiliki 4 sisi berbentuk persegi panjang. b. Memiliki 2 sisi yang bentuknya sama. c. Memiliki 4 rusuk yang ukurannya sama d. Memiliki ukuran p x l x t. 3. Sifat-Sifat Tabung Bangun ruang ini memiliki sifat-sifat sebagai berikut. a. Memiliki sisi alas yang berbentuk lingkaran. b. Memiliki sisi atas yang berbentuk lingkaran. c. Memiliki sisi (selimut) yang bentuknya lengkung. home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x x
4. Sifat-Sifat Kerucut Bangun ruang ini memiliki sifat-sifat sebagai berikut. a. Memiliki sisi alas yang berbentuk lingkaran. b. Memiliki titik puncak atas. c. Memiliki sisi (selimut) yang bentuknya lengkung. 5. Sifat-Sifat Limas Segitiga Bangun ruang ini memiliki sifat-sifat sebagai berikut. a. Alas berbentuk segitiga. b. Memiliki 3 buah sisi yang berbentuk segitiga. c. Memiliki 6 buah rusuk. d. Memiliki 3 rusuk yang ukurannya sama. e. Memiliki titik puncak atas. 6. Sifat-Sifat Limas Segiempat Bangun ruang ini memiliki sifat-sifat sebagai berikut. a. Alas berbentuk segiempat. b. Memiliki 4 buah sisi yang berbentuk segitiga. c. Memiliki 8 buah rusuk. d. Memiliki 4 rusuk yang ukurannya sama. e. Memiliki titik puncak atas. home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x x
Conto bangun ruang ada 8 1. Bola 4. balok 7. tabung 2. Kubus 5. kerucut 8. prisma 3. Limas segi tiga home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x
Soal bangun ruang home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh Diberikan sebuah tabung tertutup yang memiliki jari-jari sebesar 20 cm dan tinggi 40 cm seperti gambar berikut. Tentukan: a) volume tabung pembahasan a) volume tabung V = π r2 t V = 3,14 x 20 x 20 x 40 = 50 240 cm3 2. Diberikan sebuah kerucut yang memiliki jari-jari sebesar r = 30 cm dan garis pelukis s = 50 cm seperti gambar berikut. Tentukan: a) tinggi kerucut Pembahasan a) tinggi kerucut Tinggi kerucut dicari dengan dalil atau rumus phytagoras dimana t2 = s2 − r2 t2 = 502 − 302 t2 = 1600 t = √1600 = 40 cm home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x
home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x
PUSTAKA home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video profil x
profil ISMA NORA adalah putri dari Islahuddin,S.Ag dan Rusma wati yang dilahirkan di Lubuk Gadang, pada tanggal 22 Desember 1995. setelah menamatkan pendidikan SD tahun 2007 kemudian melanjutkan pendidikan ke pesantren “ Mu’alimin Tamiang Ujung Gading” di Tamiang Ujung Gading Pasaman Barat tahun 2010. kemudian saya melanjutkan pendidikan menengah atas di MAN 1 Sidimpuan. saya melanjutkan pendidikan di Fakultas tarbiyah tahun 2013 jurusan pendidikan Matematika. home defenisi materi lanjut lanjut lanjut contoh soal Video pustaka profil x