Java Class Library.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pengenalan Pemrograman Berorientasi Obyek OOP berputar pada konsep dari obyek yang merupakan elemen dasar dari program Anda. Ketika kita membandingkan.
Advertisements

Pemrograman Berorientasi Objek (Project)
Pemrograman JAVA (TIB09)
Bekerja dengan Java class library
OOP berputar pada konsep dari obyek yang merupakan elemen dasar dari program Anda. Ketika kita membandingkan dengan dunia nyata, kita dapat menemukan.
Membuat class sendiri.
Introduction to Object in BlueJ
Kelas & Objek.
FUNGSI Deklarasi dan Definisi fungsi Void dan Non-void Fungsi main.
KONSEP OBJECT ORIENTED PROGRAMING (OOP)
Functions/Fungsi As’ad Djamalilleil
OOP Java 04 Array & String.
Pemrograman Berorientasi Objek
POLIMORFISM Ery Setiyawan Jullev A.
Overriding, Overloading, Polymorphism
POLIMORFISME 2 Imam Fahrur Rozi 01.
Encapsulation, Inheritance, polymorphism, dan interface
MINGGU 5 Java Programming (MKB614C)
Variabel, Method & Constructor Oleh : Nur Hayatin, S.ST Teknik Informatika – UMM 2011.
As’ad Djamalilleil Function (method) As’ad Djamalilleil
FUNGSI.
METHOD Object Oriented Programming with JAVA 2011/2012.
STRUKTUR DATA (5) Pointer dan Function
PROSEDUR.
Diberikan pada Kuliah Sela Teknik Informatika - Universitas Muhammadiyah Malang Tahun 2011.
07 Advanced Class Features
Bekerja dengan Java class library
STRUKTUR DATA Pointer dan Function
Algoritma & Pemrograman 1
Object Oriented Programming with JAVA 2011/2012
Method, Array dan String
OOP Java 06 Polymorphism.
Class and Object Matakuliah : XXXX / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming II Pertemuan : 2 Tahun : 2008 Versi : 1/0.
METHOD, ARRAY DAN STRING
OOP Java Minggu 2b Dasar OOP. Class (1) Deklarasi class : [ *] class { [ *] } Cat : [] = optional, * = repeat 0-N.
Algoritma &Pemrograman 1
03 Elemen Dasar Bahasa Java
Procedure.
Kelas A dapat memiliki referensi ke obyek dari kelas- kelas lain sebagai anggota. Kadang-kadang disebut sebagai hubungan “has-a”. Sebagai contoh, sebuah.
MEMBUAT KELAS SENDIRI Dewi Sartika, M.Kom.
Perancangan dan Pemrograman Web
Outline: Class Objek Konstruktor Destruktor Overloading dan Tipe value
POLYMORPHISM (KEBANYAKRUPAAN)
METHODS Mr. Yasri Object Oriented Program.
Objek-Oriented Programming (OOP)
Method & Constructor METHOD.
POLYMORPHISM (KEBANYAKRUPAAN)
FUNGSI.
Pertemuan 4 Class, object & Variable
Kelas & Objek.
MEMBUAT CLASS SENDIRI 2.
Algoritma &Pemrograman 1
Kelas & Objek.
Advanced Class Features 1
QUIS Algoritma Pemrograman I
Pendahuluan PBO.
Objects in Java U Abd. Rohim, MT mailto:
Algoritma & Pemrograman 1
Algoritma &Pemrograman 1
Class, Object & Method Pertemuan ke-3.
Praktikum 02 konstruksi class
Matakuliah : M0074/PROGRAMMING II Tahun : 2005 Versi : 1/0
Konsep Bahasa Pemrograman I Konsep OOP
Oleh : Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom.
Pertemuan 1 Class dan Objek.
Pengenalan Pemrograman 1
DPH1C4 Pemrograman berorientasi Obyek
DPH1C4 Pemrograman berorientasi Obyek
FONDASI PEMROGRAMAN & STRUKTUR DATA #3 - 1
Bahasa Pemrograman (Pemrograman Visual)
Transcript presentasi:

Java Class Library

Objektif Menjelaskan beberapa konsep OOP Membedakan antara class dengan objek Membedakan variabel instan dan variabel class Memahami method Mengidentifikasi jangkauan variabel Mengubah tipe data Membandingkan objek

Objek Sesuatu yang dikarakterisasi oleh atribut dan tingkah lakunya (behaviour) Objek Atribut Tingkah laku Mobil Merk Warna Maju Mundur Tombol Height Width Caption Move

Class Struktur dasar untuk mendefinisikan objek Terdiri dari 2 tipe member : Fields/attributes/properties/variables Functions / Methods Sebuah objek adalah sebuah instan (instance) dari suatu class Class : Mobil Instan : Mobil A Instan : Mobil B Variable No. Plat Warna Manufaktur B 1861 ERG Biru Suzuki B 1253 GD Silver Toyota Method Maju Mundur Berhenti

Class Class : Tombol Instan : Tombol A Instan : Tombol B Variable Height Width Caption 10 50 OK Cancel Method Move Cancel

Instantiasi Class Menciptakan sebuah instan dari suatu class Menggunakan operator new Contoh : String str = new String(“Hello World”); Object obj = new Object(); Catatan : Khusus String, instantiasi dapat dilakukan sbb : String str = “Hello World”;

Variabel Instance vs Variabel Class Variabel yang dimiliki oleh instance Nilainya bisa berbeda untuk setiap instance Variabel Class Variabel yang dimiliki oleh class (shared) Disebut juga static member variable (variabel statis) Nilainya sama untuk semua instance

Method Sub program yang dapat dipanggil dari program utama atau dari method lainnya untuk menjalankan fungsi yang spesifik Fungsi yang mendefinisikan tingkah laku dari suatu objek Dapat berupa : Instance method Class method (static method)

Karakteristik Method Dapat mengembalikan satu nilai atau tidak sama sekali Dapat memiliki beberapa parameter yang dibutuhkan atau tidak ada parameter sama sekali. Setelah method selesai dieksekusi, dia akan kembali pada method yang memanggilnya

Class method (static method) Memanggil Method Instance method nameofinstance.nameofmethod(parameter) Class method (static method) nameofclass.nameofmethod(parameter)

Contoh Method dalam class String : String str1 = "Hello"; char x = str1.charAt(0); //will return the character H //simpan pada variabel x String str2 = "hello"; //return boolean boolean result = str2.equalsIgnoreCase( str1 );

Passing Variable to Method Pass by value Method membuat sebuah salinan dari nilai variable yang dikirimkan ke method. Method tidak dapat secara langsung memodifikasi nilai variabel pengirimnya meskipun parameter salinannya sudah dimodifikasi nilainya di dalam method

Passing Variable to Method

Passing Variable to Method Pass by reference Method menyalin alamat memori dari variabel yang dilewatkan pada method. Method dapat memodifikasi variabel asli dengan menggunakan alamat memori tersebut Nama variabel yang digunakan dalam method berbeda dengan variabel aslinya

Passing Variable to Method

Lingkup Variabel Jangkauan variable i adalah A. Jangkauan variable j adalah B. Jangkauan variable k adalah C. Jangkauan variable m adalah D. Jangkauan variable n adalah E.

Casting & Converting Objects Tipe casting Implisit Casting Dari tipe yang lebih rendah ke tipe yang lebih tinggi Explicit Casting Dari tipe yang lebih tinggi ke tipe yang lebih rendah Casting dapat dilakukan terhadap : Data primitif  data primitif yang lain Objek (instance)  objek yang lain Objek  data primitif Data primitif  objek Menggunakan Wrapper Class

Comparing Objects Menggunakan operator == Menggunakan method (khusus String)

Menentukan Class dari suatu Objek Menggunakan method getClass() Menggunakan operator instanceof