R.I.S.E.T KHALAYAK Monika S.Y., S.Sos., M.Si..

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KONSEP DASAR MEDIA RELATIONS
Advertisements

Kegiatan PR FACT FINDING PLANNING COMMUNICATING EVALUATING.
Developing Media Campaign
Media Relation Media Massa.
Penelitian Komunikasi
KONSEP DASAR PENELITIAN
KAMPANYE UNTUK PEMASARAN POLITIK 1
KOMUNIKASI & PERILAKU KONSUMEN
STRATEGI DAN BIDANG AKTIVITAS PR Syifa SA. Strategi & Bidang Aktivitas PR 1. Internal Relations 2. Employee Relations 3. Community Relations 4. Investor.
Corporate reputation Monika SY, S.Sos., M.Si..
Riset Khalayak: Suatu Pengantar
RISET AUDIENCE (DALAM KIE KESEHATAN)
Komponen dan strategi komunikasi. komponen komunikasi 1. komunikator 2. Pesan 3. Media 4. Komunikan 5. Efek (pengaruh)
Advertising Research Halomoan Harahap.
PENGANTAR RISET AUDIENS
METODE PENELITIAN KOMUNIKASI MASSA
Manajemen Periklanan.
Matakuliah : O Penulisan Naskah Radio dan Televisi
CRITICAL REVIEW IKLAN NUTRILON ROYAL 3 “LIFE IS AN ADVENTURE
DESAIN DAN METODE RISET PEMASARAN
Pengumpulan Data Pertemuan 7
PUBLISITAS DAN PERIKLANAN
CREATIVE STRATEGY Introduksi Sesi 01
STRATEGI KREATIF IKLAN
Bidang Riset Periklanan
Riset Sebagai Dasar Kampanye
PENGERTIAN DAN TUJUAN PERIKLANAN
OPERASIONALISASI KONSEP
RISET PR JENIS PENELITIAN PR.
Dasar-Dasar Komunikasi Lecture 2 MODEL-MODEL KOMUNIKASI
5 BAB III: METODOLODI PENELITIAN
Pengertian Global advertising adalah lintas komunikasi pemasaran budaya yang direncanakan dan melibatkan orang dalam iklan. Hal ini menuntut penyebaran.
MODUL 2 · RISET KONSUMEN PENDAHULUAN Bidang riset konsumen
Merancang Penelitian PR
Merancang penelitian public relations
Masalah dan PR WRiting Solusi jangka pendek
Manajemen PR EVALUASI HASIL.
Publicity and Corporate Advertising
MEDIA & MARKET PEOPLE’S INSIGHT
Jenis-jenis Iklan Cetak dan Fungsinya
Proses Penulisan bagi PR
PENULISAN ADVERTORIAL
Riset Khalayak: Media Monitoring
Advanced Learning Geography 1
Citra & Opini Publik (7) Materi E- Learning.
Mengevaluasi efektivitas tulisan
PENGGUNAAN MEDIA PERIKLANAN
Monika Sri Yuliarti, S.Sos., M.Si
Media dan Opini Publik Rofiuddin
Survei Pengertian Penelitian survei merupakan penelitian yang ingin mengetahui keadaan aktual suatu masyarakat dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian.
Riset Khalayak: Survey Penduduk (Resident Survey)
PERIKLANAN BANK.
Konvergensi Media dan Trend Media Massa Saat Ini Pertemuan 25 & 26
Komunikasi Publik dan Massa
STRATEGI KREATIF IKLAN
Kampanye Public Relations
METODE PENELITIAN KOMUNIKASI
BAB II - MATA KULIAH METODOLOGI PENELITIAN KOMUNIKASI KUANTITATIF
Perencanaan program-program PR
Pengembangan Strategi Komunikasi
CYBER PUBLIC RELATIONS
METODE PENELITIAN SOSIAL PERTEMUAN 10 DAN 11
RANCANGAN ADVOKASI.
STRATEGI KAMPANYE DAN REPUTASI HUMAS
Pengertian dan Ruang Lingkup
disusun oleh: Nona Liviana
MANAJEMEN PEMASARAN INTERNASIONAL
Iklan Slogan Poster
Citra & Opini Publik LENIE OKVIANA, S.I.kom.,M.M.
Merencanakan Riset Terhadap sebuah Merek
Transcript presentasi:

R.I.S.E.T KHALAYAK Monika S.Y., S.Sos., M.Si.

Previously on Riset Khalayak PR research Resident survey Media monitoring

Today’s lecture Reception analysis: Analisis penerimaan

RECEPTION ANALYSIS Reception: penerimaan Reception analysis biasanya disebut sebagai analisis penerimaan pesan. Reception analysis sering dipakai dalam PR melakukan studi evaluasi terhadap pesan-pesan pencitraan yang disampaikan, baik melalui media massa, maupun melalui komunikasi publik. Selain studi evaluasi, reception analysis juga bisa digunakan untuk studi eksperimen

Evaluasi PR melalui reception analysis menggunakan berbagai macam teknik pengumpulan data, seperti kuesioner (angket), observasi, interview, dll

Evaluasi yg dilakukan bergantung pada tujuan, manfaat dan nilai dari sebuah program.

Contoh reception analysis Survei kepada khalayak terhadap terpaan iklan aqua Survei khalayak terhadap pesan program talkshow UNS pada program UNS Menyapa TA TV, atau Academic Corner Metro TV Interview pada khalayak terhadap program sosialisasi safety riding Kepolisian RI Eksperimen untuk melihat penerimaan target market terhadap citra beberapa konsep produk yang akan diluncurkan

Ingat Bahwa reception analysis yg dilakukan oleh PR lebih pada riset yang bersifat komunikasi, yaitu, bagaimana usaha komunikasi yang akan/sudah dilakukan oleh perusahaan kepada khalayak telah berhasil menyampaikan pesan perusahaan seperti yang diharapkan