Manajemen Keuangan Mispiyanti, S.E., M.Ak., Ak.
Banyak keuntungan perusahaan tidak pernah sampai ketangan pemegang saham baik berupa dividen atau pun nilai saham yang lebih tinggi. Mengapa??
PENGAMBILAN KEPUTUSAN Berapa nilai suatu sekuritas? Bagaimana perusahaan memperoleh dana untuk membiayai operasi perusahaan? PENILAIAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN
keuangan akuntansi HISTORY FUTURE
Sudut pandang pihak ketiga PASAR FINANSIAL Sudut pandang pihak ketiga PERUSAHAAN Keputusan investasi Keputusan pendanaan Kebijakan deviden Pertukaran Rp & aktiva finansial INVESTASI Rp Aktiva DUNIA Sudut pandang investor Sudut pandang pihak ketiga PERANTARA FINANSIAL Sudut pandang pihak ketiga
KARIR DI BIDANG KEUANGAN Manajer keuangan Treasurer Hubungan perbankan Manajemen kas Manajemen kredit Pembayaran dividen Asuransi Manajemen dana pensiun Controller Penyusunan laporan keuangan Internal auditing Akuntansi Penggajian Pencatatan Penyusunan anggaran Pembayaran pajak
TUJUAN MANAJEMEN KEUANGAN PERUSAHAAN Bukankah manajemen keuangan juga mempunyai kepentingan-kepentingan pribadi yg berbeda dari tujuan memaksimumkan kemakmuran pemegang saham??? Memaksimumkan kemakmuran pemegang saham ≠ Memaksimumkan keuntungan (profit) perusahaan Memaksimumkan kemakmuran pemegang saham ≠ Memaksimumkan earning per share (EPS)
Prinsip-prinsip keuangan Self Interest behavior Risk aversion Diversification Two sided transactions Incremental benefit Signaling Capital market efficiency Risk return trade off Option Time value of money
EVOLUSI TEORI KEUANGAN Konsep pasar modal sempurna (perfect capital market) Analisis arus kas yang didiskonto (discounted cash flows analysisi) Teori struktur modal dari modigliani dan miller (capital structure theory) Teori dividen dari modigliani dan miller (dividen theory) Teori portofolio dan capital asset pricing model (CAPM) Teori penentuan harga option (option pricing theory) Hipotesisi pasar efisien Teori keagenan (Agency theory) Teori informasi tidak simetris (asymmetric information theory)
Uji Pemahaman Apa yang dimaksud dengan nilai perusahaan, dan bagaimana menaksirnya? Apakah meningkatkan laba per lembar saham sama dengan meningkatkan nilai perusahaan? Mengapa? Apa yang dimaksud dengan agency problems? Dan bagaimana dampaknya bagi pengambilan keputusan keuangan?
Pertemuan 2 Pasar Keuangan