Keterkaitan Islam dan Kesehatan Lingkungan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TOLERANSI DALAM BERAGAMA
Advertisements

LARANGAN BERBUAT KERUSAKAN DI MUKA BUMI
Click to edit Master text styles –Second level Third level –Fourth level »Fifth level BAB VI MANAJEMEN BISNIS ISLAMI ekonomi.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM II
MENJAGA KELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP (AL-QURAN)
Manusia dan Agama.
Antara dunia dan akhirat
BAGAIMANA SORANG PENGAJAR (Galileo Galilei) Anda tidak dapat mengajari orang apapun juga; anda hanya dapat membantu dirinya untuk menemukannya sendiri.
Pertemuan Kedua Manusia dan Agama
Profesionalisme dalam Pandangan Islam
LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH
Pendidikan Agama Islam
AL-ISLAM KEMUHAMMADIYAHAN
KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA
PENDIDIKAN KARAKTER FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.
Konsep kerukunan dalam islam
 Abdul Ghofur  Setiawan Gusmadi  Tedi Hendrawan  Afniati Fitriah Duru  Indra arif bismantoro
DALIL-DALIL SYARA’ (Sumber-Sumber Hukum Islam)
Manusia dan Agama.
Makanan dan minuman dalam islam
Bismillaahirrohmaanirrohiim
Ma’rifatul Insan Kompetensi Dasar : Mengetahui asal usul manusia
AL – QUR’AN HADITS MAKANAN HALAL
 Kata sains adalah terminologi bahasa Inggris “science” yang berarti pengetahuan ilmiah. Sedangkan dalam bahasa Arab kata “ilmu” berarti pengetahuan.
ALAM dan LINGKUNGAN HIDUP
Drs. HASYIM, MM MANAJEMEN SYARIAH DOSEN MODUL ‘12 Manajemen Syariah 1
KRITERIA MAKANAN DAN MINUMAN HALAL DALAM ISLAM
Untuk menjelaskan tentang penyu yang terancam punah
EUTHANASIA DALAM PERSPEKTIF AGAMA ISLAM
PENDUDUK,INDUSTRIALISASI
Pendidikan Anak Usia Remaja dalam Perspektif Pendidikan Islam
بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم
Materi I AQIDAH Oleh: Ahmad Arif Rifan, SHI., MSI.
KONSEP HUKUM ALAM Manusia, Ekosistem, harmonisasi dengan alam dan lingkungan kehidupan Oleh: Hafizh Budiman Irfan Aktori Abdillah.
Kontribusi Agama dalam Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Riset
TAFSIR SURAT AL-DZARIYAT 56
MAU JADI APA BUMI TANPA ISLAM ? ESSAY
IMUNISASI MR.
WIRAUSAHA DALAM ISLAM DASAR-DASAR WIRAUSAHA DALAM ISLAM
PEGADAIAN SYARI’AH PENGERTIAN
ISLAMIC FUNDAMENTALS ON PATIENT MANAGEMENT
أَلَمْ تَعْلَمْ أَنَّ اللهَ يَعْلَمُ مَافِي السَّمَآءِ وَاْلأَرْضِ إِنَّ ذَلِكَ فِي كِتَابٍ إِنَّ ذَلِكَ عَلَى اللهِ يَسِيرٌ {الحج : 70}
KELESTARIAN LINGKUNGAN HIDUP
HALALKAH ROTI YANG ANDA PRODUKSI?
HAKIKAT MANUSIA MENURUT ISLAM
PENDIDIKAN ISLAM. a. Pengertian Pendidikan Islam.
Taufik Akbar TTL : Pekanbaru, 14 Januari 1986
PENDUDUK,INDUSTRIALISASI
Kompetensi Dasar Membaca dan memahami ayat-ayat tentang anjuran bertoleransi Membaca dan memahami ayat – ayat tentang Etos Kerja Menu Back Next.
Al Baqorah: 30 Ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada para Malaikat: "Sesungguhnya Aku hendak menjadikan seorang khalifah di muka bumi." Mereka berkata:
Penyakit Diabetes melitus (kencing manis)
Konservasi Air Untuk Keserjahteraan Hidup
Sumber: Q-S73_Al-Muzzammil
Manajemen sumber daya manuSIA
TOLERANSI SEBAGAI ALAT PEMERSATU BANGSA
UQDATUL KUBRO Dari mana saya? Mau apa saya? Mau kemana saya?
Eksplorasi ayat-ayat al-qur’an dengan ilmu
HAKIKAT MANUSIA MENURUT ISLAM
SAMPAH UNTUK KEMASLAHATAN UMMAT
PENDUDUK,INDUSTRIALISASI
PENDUDUK,INDUSTRIALISASI
BAB 5: MAKANAN YANG HALAL DAN HARAM MENURUT ISLAM.
Al - Baqarah 183. Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa,
PENDUDUK,INDUSTRIALISASI
039. Dan sesuatu riba (tambahan) yang kamu berikan agar dia bertambah pada harta manusia, maka riba itu tidak menambah pada sisi Allah. Dan apa yang kamu.
PENDUDUK,INDUSTRIALISASI
PENDUDUK,INDUSTRIALISASI
KONSEP DASAR GIZI DAN KESEHATAN. Sesungguhnya, Dia hanya mengharamkan atasmu bangkai, darah, daging babi dan daging hewan yang disembelih dengan (menyebut.
Makanan Halal يَا أَيُّهَا النَّاسُ كُلُوا مِمَّا فِي الْأَرْضِ حَلَالًا طَيِّبًا وَلَا تَتَّبِعُوخُطُوَاتِ الشَّيْطَانِ ۚ إِنَّهُ لَكُمْ عَدُوٌّ مُبِينٌ
Sesi 12: Praktikum Penilaian Status Gizi Tidak Langsung
Transcript presentasi:

Keterkaitan Islam dan Kesehatan Lingkungan Dua hal pokok yang menjadi dasar pandangan Islam dalam issu yang terkait dengan kesehatan lingkungan: Islam menyadari bahwa telah dan akan terjadi kerusakan lingkungan bumi ini Islam memandang manusia sebagai penyebab utama kerusakan dan sekaligus pencegah terjadinya kerusakan tersebut.

Lingkungan “Telah tampak kerusakan di darat dan di laut disebabkan karena perbuatan tangan manusia; Allah menghendaki agar mereka merasakan sebagian dari (akibat) perbuatan mereka, agar mereka kembali (kejalan yang benar). Katakanlah (Muhammad), “Bepergianlah di bumi lalu lihatlah bagaimana kesudahan orang-orang dahulu. Kebanyakan dari mereka adalah orang-orang yang mempersekutukan (Allah).” (Q.S. Ar Rum (30) : 41-42)

Penjelasan Dari ayat yang tersebut, dapat disimpulkan bahwa sesungguhnya setiap manusia di bumi ini diwajibkan untuk menjaga lingkungan hidup mereka. Karena harus ada timbal – balik positif diantara keduanya

Sanitasi (makanan) “Hai sekalian manusia, makanlah yang halal lagi baik dari apa yang terdapat di bumi, dan janganlah kamu mengikuti langkah-langkah syaitan; karena sesungguhnya syaitan itu adalah musuh yang nyata bagimu.”(QS.Al Baqarah.168)

Penjelasan Setidaknya ada 2 kriteria makanan yang boleh di makan yaitu yang halal dan baik. Kedua syarat tersebut harus terpenuhi, tidak hanya syarat halal saja atau makanan yang baik saja. Makanan yang halal dan baik untuk seseorang, belum tentu makanan tersebut baik untuk orang lain.