PERKEMBANGAN PDAM KAB. BANJARNEGARA TAHUN 2013 – 2017 DAN RENCANA KERJA TAHUN 2018
WILAYAH PELAYANAN PDAM Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Banjarnegara berkedudukan dan berkantor Pusat di Ibu Kota Kabupaten dengan membawahi 4 Wilayah Pelayanan sebagai berikut: 1 . Wilayah I : 1. Unit IKK. Susukan 2. Unit IKK Purwareja Klampok 2 . Wilayah II : 1. Unit IKK Mandiraja 2. Unit IKK Purwonegoro 3 . Wilayah III : 1. Unit IKK Wanadadi 2. Unit IKK Punggelan 4 . Wilayah IV : 1. Unit IKK Karangkobar 2. Unit IKK Pejawaran 3. Unit IKK Wanayasa 4. Unit IKK Kalibening Catatan : Untuk Wilayah Kecamatan Banjarmangu, Bawang, dan sebagian Wilayah Kecamatan Madukara masuk dalam wilayah pelayanan kota Banjarnegara.
PETA WILAYAH PELAYANAN IKK KALIBENING IKK WANAYASA IKK PUNGGELAN IKK WANADADI IKK PEJAWARAN IKK PURWONEGORO IKK KARANGKOBAR IKK MANDIRAJA IKK BANJARMANGU IKK KLAMPOK IKK SUSUKAN KOTA BANJARNEGARA IKK BAWANG Kec. Yang sudah terlayani Kec. Yang belum terlayani
KONDISI SUMBER DAYA MANUSIA PDAM BANJARNEGARA TH 2013-2017 PEMANGKU JABATAN 2013 2014 2015 2016 2017 Direktur 1 Kabag 2 Ka.Sub Bag 7 Koordinator Wil 4 Pelaksana 72 66 60 55 Jumlah 85 79 74 69 Keterangan : Th 2013 – 2015 Kabag Teknik merangkap sebagai penjabat Direktur
STRUKTUR ORGANISASI PDAM KABUPATEN BANJARNEGARA TH 2017 4 BUPATI BUDHI SARWONO DEWAN PENGAWAS Drs.SETIAWAN,M.Hum. Drs.TITHO AGUS W .M.Si TEGUH HANDOKO,S.Sos. DIREKTUR SUSWATI,BE KABAG ADM& KEUANGAN EDHY TAUFIK,B.Sc. KABAG .TEKNIK RUSMANTO KA.SUB.BAG. HUB. LANG SLAMET HARYANTO KA.SUB.BAG.. KEUANGAN SLAMET MUJIARTO KA.SUB.BAG. UMUM & KEPEG SLAMET RIYANTO KA.SUB.BAG.. PERALATAN HADI SUSANTO KA.SUB.BAG.. PERENCANAAN SUTOPO KA.SUB.BAG.. DISTRIBUSI M.JUMALI KA.SUB.BAG.. PRODUKSI JAJAT TRIYONO 1. IWAN .S 2. ROHMI 3. RUSMANTO B 4. SARWONO 1. SIDIK FATONI 2.TARSO 3.SARYO 4.ACH.ZAENUDIN 5.SAEFULOH 6.SUKRISNO 7.BUDI MARTONO 8.PURWANTO 9.HARIYANTO 10.SUKARNI 11.SUHARTONO 12.SRI HARSONO HERU 13.BASIR RATNA WIJAYANTI SLAMET WIDOYO HERU NURYANTO SR.NUGRAENI PURWANTI SUGIARTI WIWIT WAWANG DWI ARIF SETYA ADI SURACHMAN WAHURI MISLAM KOORDINATOR WIL I SUHARJONO KOORDINATOR WIL II WAHYUDIN B.Sc KOORDINATOR WIL III RASDIANTORO KOORDINATOR WIL IV EKO BUDIHARTO SETYA HARSONO IMAM SUWONDO SURIPTO SUPONO PRICHANTO SAKIM BUDIONO MUHAROM BAMBANG WIDAYANTO MARSONGKO NURJANAH BASIRUN DARYOTO MISTER ENY TRIWIDIYATI USODO AMRULOH SUBARKAH AMIN FADILAH DONI SATRIA
KONDISI PDAM DARI TH 2013-2017 N0 URAIAN TH 2013 TH 2014 TH 2015 Cakupan Pelayanan 20,35 % 21,71 % 22,47% 37,29 % 37,44 % 2 Kapasitas terpakai 112 lt/det 114 lt/det 111 lt/det 109 lt/det 108 lt/det 3 Idle kapasitas 16 lt/det 12 lt/det 15 lt/det 19 lt/det 21 lt/det 4 Kehilangan Air 36,59% 36,56 % 32,54% 32,20 % 32,16 % 5 Jumlah Pelanggan 8.966 9.089 9.171 8.718 8.613 6 Tarif dasar (Rp) 1.100/m3 1.760/m3 2.090/m3 7 Tarif air rata2 (Rp) 2.017/m3 2.066/m3 2.888/m3 4.270/m3 4.362 /m3 8 Harga produksi air (Rp) 1.944/m3 1.972/m3 2.469/m3 3.291/m3 3.385 /m3
PERMASALAHAN PDAM CAKUPAN PELAYANAN MASIH RENDAH. Masyarakat masih mudah mendapatkan air tanah. Adanya kompetitor air bersih yang masuk ke wilayah pelayanan PDAM (Pamsimas,SAB). Jaringan pipa terbatas.
2. BIAYA OPERASIONAL TINGGI Biaya Operasional tinggi karena sebagian besar sistem menggunakan perpompaan dan pengolahan. Biaya Pemeliharaan panel dan pompa tinggi. Tambahi gambar visualisasi perbaikan pompa 3. KEHILANGAN AIR MASIH TINGGI Water meter di pelanggan banyak yang sudah tidak akurat. Masih banyak Jaringan pipa yang sudah melebihi usia teknis (diatas 20 th).
4. DISTRIBUSI AIR BELUM 24 JAM Sebagian sistem yang ada menggunakan pompa (Mekanik). Sering terjadi gangguan pada sumber air baku sehingga berpengaruh pada Operasional dan pelayanan. Pengaliran air ke pelanggan rata-rata antara 19-21 jam/hari.
KENDALA AIR BAKU BANJIR DAN SAMPAH MUSIM HUJAN INTAKE SIGALUH
MUSIM KEMARAU AIR BAKU MENYUSUT
UPAYA PENANGANAN SAAT MUSIM KEMARAU INTAKE SIGALUH PEMBUATAN SUDETAN DARI SUNGAI KE INTAKE PADA TH 2013
PERBAIKAN POMPA
UJI COBA PERBAIKAN POMPA
INTAKE BANTUAN DARI PEMERINTAH PUSAT Dibangun pada Th 2016 dan Dioperasikan bulan Pebruari 2017
INSTALASI PENGOLAHAN AIR LAMA
INSTALASI PENGOLAHAN AIR (IPA) BARU
PENGGANTIAN PIPA JDU KALIBENDA
IKK BAWANG KEJADIAN TANAH LONGSOR TH 2014
IKK SUSUKAN SERINGNYA PIPA PUTUS AKIBAT TANAH LONGSOR PENANGANAN PENYAMBUNGAN PIPA
IKK PUNGGELAN PIPA PUTUS AKIBAT TANAH LONGSOR PENANGANAN PENYAMBUNGAN PIPA
IKK WANAYASA PEMBUATAN TROWONG PIPA
INTERKONEKSI WANAYASA-KARANGKOBAR
KONDISI SEKARANG MASA LALU
KINERJA PDAM 2013-2016 NO INDIKATOR 2013 2014 2015 2016 I. ASPEK KEUANGAN 0,425 0,755 0.755 II. ASPEK PELAYANAN 0,450 0,475 0.475 III. ASPEK OPERASI 1.070 IV. ASPEK SDM 0,360 0.480 JUMLAH 2.23 2.31 2.66 2.78 Penilaian Tk Kesehatan Krg Sehat KETERANGAN No Kriteria Nilai SUMBER DATA: Audit Kinerja BPKP 1 Sehat > 2.8 2 Kurang Sehat 2.2 s/d 28 3 Sakit < 2.2
Sumber data : Audit kinerja BPKP
PROGRAM PDAM TH 2018 Penambahan air baku dengan sistem gravitasi. Pembuatan DED untuk Kali Ori. Persyaratan untuk memperoleh program pemerintah pusat berupa pembangunan Intake dan Installasi Pengolahan Air (IPA) Kap.100 lt/det. Pengambilan air baku dari Kali Ori dengan sistem Gravitasi akan menurunkan biaya Operasional (Biaya listrik dan bahan kimia). 2. Peningkatan Jumlah Sambungan Rumah. Program sambungan murah untuk masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Program sambungan Gebyar Merdeka bulan Agustus. 3. Penggantian Water Meter Pelanggan. Water meter sudah melebihi usia teknis Pemakaian dibawah 10 m3
Perluasan jaringan. IKK Susukan dengan panjang pipa 1600m target 230 Sambungan IKK Klampok dengan panjang pipa 600m target 70 Sambungan Perum Regency lokasi Jln Panjaitan target 30 Sambungan. Perum Samara Bawang target 120 Sambungan. Perum Depo Pelita Desa Kalibenda target 350 Sambungan. 5. Penggantian Water Meter pelanggan sebanyak 1000 Unit. Dengan Investasi sebesar Rp.350.000.000,- Meningkatkan pendapatan Rp.20.000.000,-/bulan 6. Pemasangan Water Meter Induk. Untuk mengetahui air yang di Distribusikan. Menghitung kehilangan air terhadap air yang di Rekening.
PENUTUP Demikian Sekilas gambaran kondisi PDAM Kabupaten Banjarnegara sampai dengan tahun 2017. Kami mohon doa dan dukungan segenap masyarakat Banjarnegara sekaligus saran dan kritik agar kami dapat memberikan pelayanan yang lebih baik
TERIMA KASIH..