Asuhan Keperawatan pada Pasien dengan Kanker Nasofaringeal

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Arimbi,Sp.P Ilumu Penyakit dalam FK UWK- Surabaya.
Advertisements

K EPERAWATAN M EDIKAL B EDAH A SUHAN K EPERAWATAN K ARSINOMA L ARING Kelompok 15: Aufar Anthasyari Hermi.
Askep Keganasan Kulit Melani Kartika Sari.
PENCEGAHAN KANKER LEHER RAHIM & KANKER PAYUDARA.
Disusun oleh: Isni Fitria (13) Qory Deswara (21)
HIPERTIROID Ana Fitriani ANA FITRIANI ( )
Biology Presentation Kanker Mulut.
ASKEP OTITIS MEDIA SEROSA
Karsinoma Nasofaring.
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GANGGUAN OKSIGENASI
ASUHAN KEPERAWATAN BAYI PREMATUR DAN BBLR
PNEUMONIA.
ASUHAN KEPERAWATAN KOMA MIKSEDEMA
CA. MAMMAE OLEH : NI WAYAN KASIH
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 10.
APA ITU KANKER ? Suatu pertumbuhan dari sel-sel tubuh /organ yang tidak memenuhi kaidah-kaidah yang telah ditentukan untuk sel-sel tersebut.
Akibat Gangguan Sirkulasi Perifer dan Akibat Kelainan Darah
TUGAS ILMU PENYAKIT UMUM Kelompok :  Hilda Baitiyah  Lindayanti  Mona Oktavia  Winda Pusva Lina.
Hepatitis Fatty Liver.
Asuhan keperawatan pada klien dengan infeksi hiv – aids
ASKEP PADA KEGANASAN SISTEM PERNAFASAN
KANKER PARU-PARU xi ipa 2
Penyakit Kelainan genetik
ASUHAN KEPERAWATAN MELANOMA MALIGNA
PROSES KEPERAWATAN MENU UTAMA
NASOFARINGOSKOPI UNTUK DETEKSI DINI KARSINOMA NASOFARING
Epidemiologi Penyakit Kanker Payudara (Ca Mammae)
KANKER PAYUDARA OLIVIA PUTRI GUMANTI III B.
FIBRIO ADENOMA. Asuhan kebidan pada ibu dengan gangguan sistim reproduksi BY: VANITRA IRMA
Kanker payudara,prosedure pemeriksaan,deteksi dini
Fibrio adenoma Kista Sarcoma Filodes sarcoma
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
ASKEP KLIEN DENGAN MASTOIDITIS
PATOFISIOLOGI SEMESTER IV -14.
Epidemiologi Penyakit Kanker Payudara (Ca Mammae)
Polip Polip hidung adalah pertumbuhan jaringan pada saluran pernapasan hidung atau pada sinus. Polip adalah jaringan yang lembut, tidak terasa sakit.
Askep Pada Pasien Alzheimer
KARSINOMA NASOFARING.
Yophi Nugraha S.Kep.,Ners.,M.Kes
MERILIZA WATI S NIM: TINGKAT III B.
FIBRIO ADENOMA KISTA SACROMA FILODES SARCOMA
PEMERIKSAAN PENUNJANG AREA BEDAH Tintin Sukartini, SKp, M.Kes, Dr. Kep.
Fibroadenoma mammae, sarcoma filodes dan sarcoma
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 10.
FIBRO ADENOMA Sisrina nota rita
Apsari tri respati ( ) Siti Fatimah ( )
Nama kelompok : 1. Berliana Nugraheni 2. Beatrico Lyo 3
ASKEP EFUSI PLEURA KELOMPOK 7. ANALISA DATA NO.DATAMASALAH 1. DS : Klien mengatakan sesak DO : Klien terlihat kelelahan, RR=35x permenit, terdapat cuping.
ALZHEIMER Aloysia Martha Dessy Nadia Ermelinda Soares Grace Ludji Leo
ASUHAN KEPERAWATAN ANAK DENGAN TUBERCULOSIS MILLER
MUHAMMAD ABDILLAHTULKHAER
Kelompok 3 PARU - PARU.
ASUHAN KEPERAWATAN ANAK DIFTERI
Karsinoma Gaster.
ASUHAN KEPERAWATAN ANAK DENGAN LABIOPALATOSKISIS
Askep pada pasien ca cervix
Bahaya penyakit kanker nasofaring
Dr.Samuel Marco Kanker Leher Rahim dr.Samuel Marco
Asuhan Keperawatan Pasien dengan PPOK
ANATOMI FISIOLOGI KANKER PAYUDARA DISUSUN OLEH : ANGGI LESTARI
CLEFT PALATE AND/OR LIP
NURSING CARE OF CLIENT with L U N G C A N C E R
MENGENAL, MENCEGAH & MENGOBATI KANKER PAYUDARA DIAWAL PAGI
PROSEDUR MEMBEBASKAN JALAN NAPAS
LEBIH BAIK MENCEGAH DARIPADA MENGOBATI dr. Puspa Rosfadilla, M.Ked (Paru), Sp.P.
Cor pulmonale NOVITA HARDIANTY. Apa itu Cor Pulmonale? O Kor pulmonale didefenisikan sebagai suatu disfungsi dari ventrikel kanan yang dihubungkan dengan.
Leukemia Meiloid Akut (LMA) PROFESI NERS PSIK FK KEDOKTERAN UNHAS.
Kelompok V.  Riwayat Kesehatan masa lalu Secara khusus kita akan bertanya tentang masalah yang terjadi sebelumnya  Anemia, Gangguan perdarahan Melakukan.
KANKER PROSTAT ( CARCINOMA PROSTAT ) oleh : dr. Febriyon Syuhanda KLINIK SANSANI.
Kehamilan di sertai penyakit rubella dan hepatitis
Transcript presentasi:

Asuhan Keperawatan pada Pasien dengan Kanker Nasofaringeal

Kanker NasoFaring dapat terjadi pada setiap usia, namun sangat jarang dijumpai penderita di bawah usia 20 tahun dan usia terbanyak antara 45 – 54 tahun. Laki-laki lebih banyak dari wanita dengan perbandingan antara 2 – 3 : 1.

PENGERTIAN Karsinoma nasofaring (KNF) adalah tumor ganas yang tumbuh didaerah nasofaring dengan predileksi di fosa Rossenmuller dan atap nasofaring

ETIOLOGI Genetik Infeksi Virus Eipstein-Barr Faktor lingkungan

Patofisiologi

Manifestasi Klinis Gejala pada telinga (akibat sumbatan tuba eustachi)  rasa penuh pada telinga, telinga berdengung, gangguan pendengaran Gejala pada hidung  epistaksis, pilek kronis Gejala lanjut  pembesaran kelenjar limfe di leher Gejala metastase  diplopia, mati rasa pada wajah, gangguan pendengaran dan penciuman

Pemeriksaan Penunjang Ct scan kepala dan leher Pemeriksaan serologi IgA anti EA dan IgA anti VCA Biopsi

Terapi Radioterapi Diseksi leher Tetrasiklin Interferon Kemoterapi Seroterapi Vaksin dan anti virus

Komplikasi Hipotiroidisme Fibrosis leher Trismus Kelainan gigi Retardasi pertumbuhan Osteonekrosis dari mandibula

Diagnosa Keperawatan Bersihan jalan napas tidak efektif Pola napas tidak efektif Nutrisi kurang dari kebutuhan Gangguan persepsi sensori

Intervensi Nafas dalam Fisioterapi dada Orientasikan dengan lingkungan sekitar Diet lunak Kolaborasi : NGT Kolaborasi : oksigen

Terima Kasih…