GLIKOSIDA FENOL
Definisi fenol Fenolik merupakan senyawa yang banyak ditemukan pada tumbuhan. Fenolik memiliki cincin aromatik dengan satu atau lebih gugus hidroksi (OH-) dan gugus-gugus lain penyertanya. Senyawa ini diberi nama berdasarkan nama senyawa induknya, fenol. Senyawa fenol kebanyakan memiliki gugus hidroksi lebih dari satu sehingga disebut sebagai polifenol.
Pengertian Uva Ursi Uva ursi adalah daun kering dari Arctostaphylos uva ursi (Famili Ericaceae). Tanaman ini merupakan semak yang selalu hijau merupakan tanaman asli dari Eropa, Asia, Amerika Serikat dan Kanada. Contoh: Hesperidin dalam buah jeruk juga dapat digolongkan sebagai glikosida fenol.
Penggolongan Glikosida Fenolik 1. Senyawa fenol sederhana 2. Lignan, Neolignan, Lignin 3. Stilbena 4. Naftokinon 5. Antrakinon 6. Flavonoid 7. Antosian 8. Tanin 9. Kumarin 10.Kromon & Xanton
Glikosida Fenolik Sederhana
Ciri-ciri Daun Urva Ursi Daun uva ursi berwarna hijau sampai hijau coklat, dengan panjang 2-3 cm, berbentuk bulat terlur memanjang dan menyempit ke arah tangkai dengan tangkai yang sangat pendek. Permukaan daun licin, dengan agak mengkilat pada bagian atas, pada permukaan bawah berwarn alebih muda ditandai dengan gambaran jala vena yang berwarna lebih tua. Daun ini tidak berbau, namun terasa sepat dan agak pahit.
Isi Kandungan Daun Uva Ursi Glikosida arbutin Metilarbutin 67% Tanin Asam gala Asam elagat Ursane Derivat Flavon/quersetin
Sifat Fisika Glikosida Fenolik Jika dilarutkan kedalam air akan membentuk koloid dan memiliki rasa asam dan sepat Jika dicampur dengan alkaloid dan glatin akan terjadi endapan Tidak dapat mengkristal Mengendapkan protein dari larutannya dan bersenyawa dengan protein tersebut sehingga tidak di pengaruhi oleh enzim protiolitik
Sifat Kimia Glikosida Fenolik Merupakan senyawa kompleks dalam bentuk campuran polifenol yang sukar dipisahkan sehingga sukar mengkristal Tanin dapat diidentifikasikan dengan kromotografi Senyawa fenol dari tanin mempunyai aksi adstrigensia,antiseptic dan memberi pewarna
Efek Farmakologi Glikosida Fenolik Sebagai : Diuretikum Antioksidan Astringensia Antiseptik pada saluran kencing Uretritis Anti inflamasi Antipiretik Analgesic Antimutagenik
TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA