HIPERURISEMIA DR.SURYANTI
HIPERURISEMIA DEFINISI PENYEBAB PURIN, PIRIMIDIN, DAN BIOMEDICAL IMPORTANCES GEJALA KLINIK TERAPHY
DEFINISI HIPERURISEMIA : HIPER + URI + EMI SUATU KEADAAN DIMANA KADAR ASAM URAT TINGGI DI DALAM DARAH 360 µmol/L (6 mg/dL) UNTUK WANITA DAN 400 µmol/L (6.8 mg/dL) UNTUK PRIA TIDAK SAMA DENGAN GOUT
PENYEBAB ASAM URAT ADALAH END PRODUCT METABOLISME DARI PURIN SECARA FISIOLOGIS, ASAM URAT YANG DIPRODUKSI AKAN DIEKSKRESIKAN MELALUI GINJAL KADAR ASAM URAT DALAM DARAH AKAN MENINGKAT : PRODUKSI MENINGKAT EKSKRESI BERKURANG CAMPURAN
PURIN??????
PURIN, PIRIMIDIN, & BIOMEDICAL IMPORTANCE PURIN DAN PIRIMIDIN ADALAH SENYAWA CARBON HETEROSIKLIK DENGAN KANDUNGAN ATOM NITROGEN DI DALAMNYA
BIOMEDICAL IMPORTANCE UNIT PENYUSUN MATERI GENETIK (NUKLEOTIDA) KOMPONEN CO – ENZYM DONOR GUGUS PHOSPHORYL ( ATP ,GTP) , GULA ( UDP – G), DAN LIPID ( CDP- ASILGLISEROL )
NUKLEOTIDA NUKLEOTIDA = NUKLEOSIDA + PHOSPHAT NUKLEOSIDA = PURIN / PIMIDIN + GULA RIBOSA ( RNA ) ATAU DEOKSIRIBOSA (DNA ) NUKLEOTIDA – NUKLEOTIDA : DNA / RNA = MATERI GENETIK
PURIN : ADENIN, GUANIN PIRIMIDIN : SITOSIN, TIMIDIN ( DNA ), URIDIN (RNA )
DNA DOUBLE HELIX , PURIN – PIRIMIDIN ADENIN – TIMIDIN, GUANIN - SITOSIN
STRUKTUR KIMIA ASAM URAT ASAM URAT ( URIC ACID ) PRODUK AKHIR METABOLISME PURIN PADA TUBUH MANUSIA STRUKTUR KIMIA ASAM URAT
KADAR ASAM URAT DALAM DARAH MENINGKAT : PRODUKSI MENINGKAT : INTAKE PURIN BERLEBIHAN, KOMPLIKASI SOLID ORGAN TRANSPLANTASI, TUMOR LYSIS SINDROME EKSRESI MENURUN : OBAT ANTIURIKOSURIK ( PYRAZINAMID , ETHAMBUTOL , DIURETIK , ASAM SALISILAT, ASAM NIKOTINAT, SITOTOKSIK AGEN ) TIPE CAMPURAN : ALKOHOLISME T.U BIR
GOLONGAN MAKANAN MENURUT KANDUNGAN PURIN Golongan A ( 150 - 1000 mg purin/ 100g ) : Hati, ginjal, otak, jantung, paru, lain-lain jerohan, udang, remis, kerang, sardin, herring, ekstrak daging, ragi (tape), alkohol, makanan dalam kaleng Golongan B ( 50 - 100 mg purin/ 100g ) : Ikan yang tidak termasuk gol.A, daging sapi, kacang-kacangan kering, kembang kol, bayam, asparagus, buncis, jamur, daun singkong, daun pepaya, kangkung Golongan C ( < 50mg purin/ 100g ) : Keju, susu, telur, sayuran lain, buah-buahan Bahan makanan yang diperbolehkan : Semua bahan makanan sumber karbohidrat, kecuali havermout (dalam jumlah terbatas) Semua jenis buah-buahan Semua jenis minuman, kecuali yang mengandung alkohol Semua macam bumbu
Gout Kondisi yang diakibatkan pengendapan kristal asam urat pada sendi Ditandai peningkatan asam urat dalam darah & peradangan sendi berulang (artritis) Terbanyak menyerang usia dekadi 4-6 (Pria : 9x dibanding wanita)
Kristal Urat Monosodium Dipengaruhi oleh Turunnya kelarutan asam urat Suhu, pH rendah Gangguan pada sendi dan jar. ikat Trauma / injury Reabsorpsi air supersaturasi Kurang gerak sendi (mis. saat tidur)
Terapi Mengatasi serangan akut dengan segera Obat: analgetik, colcichine, kortikosteroid Program pengobatan untuk mencegah serangan berulang Obat: analgetik, colcichine dosis rendah Mengelola hiperurisemia (menurunkan kadar as.urat) & mencegah komplikasi lain Obat-obat penurun asam urat Lifestyle
Terima Kasih