Oleh : Dioni Prima Pangestu (06) Stiven Oca Firmantara (32)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KIAT SUKSES BELAJAR DI PERGURUAN
Advertisements

KIAT SUKSES BELAJAR DI PERGURUAN TINGGI
Pembuatan Film Pendek Bergenre Romantisme Komedi Berjudul Tandhak
KOLUKIUM 2 JUDUL TUGAS AKHIR PEMBUATAN FILM PENDEK BERGENRE DRAMA OLAHRAGA DENGAN DRAMATISASI TEKNIK SLOW MOTION BERJUDUL ASA NAMA: MUHAMMAD GHOZWUL FIKRI.
5 langakah dalam memilih jurusan OLEH : GITA NOOR NOMZANO
BAB XI IDE BISNIS.
WHERE’S MY SOULMATE…??? Judulnya seakan-akan sang penulis sedang jatuh cinta…? Yah…begitulah keadaannya…tulisan ini terinspirasi dari suatu cerita sinetron.
Universitas EsaUnggul Nama: Indrayadi Cahya Kumala Nim: Fakultas: Ekonomi Jurusan: Manajemen.
Kendala Eksekusi Corporations Gap Organization Gap Group gap
SHAPESHIFTERS SHAPESHIFTERS : Dalam cerita, makhluk seperti vampir atau manusia serigala yang dapat berubah bentuk. Dalam kehidupan, shapeshifter mewakili.
 MY SELF .
Aku seorang REMAJA Layanan Informasi Bidang Bimbingan Pribadi
MY GOALS Kriteria Tujuan yang Baik
Nurul Khashinah
Kendala Eksekusi Corporations Gap Organization Gap Group gap
Perumusan Judul Penelitian
O xy P Q R A C B O b a A B O A B C O D A C B O p q.
PRESENTASI LISAN.
DRAMA Senada dengan film, drama adalah karangan yang berbentuk dialog/percakapan antara pemainnya. Dialog dalam drama tidak jauh berbeda dengan percakapan.
MUFTIKHATUL UMAMAH, Tas Jinjing sebagai Media Kampanye Ramah Lingkungan.
KEWIRAUSAHAAN (ENTREPREUNERSHIP)
Masalah & Topik Penelitian Kualitatif
PERTEMUAN VI LATIHAN PERSIAPAN INTERVIEW
Resensi Pertemuan 25 Matakuliah: O0054/Bahasa Indonesia Tahun: 2007.
Mengembangkan Diri (Self Development)
UNSUR-UNSUR SEBUAH RESENSI
Telaah Proposal Penelitian internal
Oleh: Isga Alda Saputri
GANGGUAN & RINTANGAN KOMUNIKASI
Jabatan Pengajian Melayu IPG Kampus Temenggong Ibrahim Johor Bahru
UNIVERSITAS MERCU BUANA
Kisah Maestro Microsoft Bill Gates and Paul Allen
BAB 12 AKIBAT PENGARUH DARWINISME YANG MENYESATKAN
Setiap orang pasti memiliki Cita-Cita seperti:
MENGAPRESIASI DRAMA ANAK
The Secret (2): Penyederhanaan Rahasia
SUPLEMEN MODUL 9 BERPIKIR POSITIF
DASAR-DASAR PENULISAN RESENSI
KETRAMPILAN INTERPERSONAL
PELATIHAN TES POTENSI AKADEMIK (TPA)
Riset Sumberdaya Manusia
Resensi buku.
Oleh : Halimah Nur Sa’adah NIM : 10/299176/SA/15297
KETRAMPILAN INTERPERSONAL
KALIMAT EFEKTIF.
LOADING……….
PELATIHAN PENULISAN SKRIPSI
B A B 10 Menentukan variabel.
ANALAISA FILM “YES MAN”
MENGAPRESIASI DRAMA ANAK
BIOGRAFI SITI NURJANAH
Mengungkapkan Ide melalui Anekdot
All About Me Sekilas Tentangku Hobi Cita-cita.
PRESENTASI KELOMPOK 7 CATERING.
REVIU FILM OLEH KELOMPOK 8.
Saya dan hobi saya Oleh : Rizky A. Tambengi.
Penyusun : Arville Andriawan XI-IPA Kalam Wira Buana XI-IPS
ASPEK PENDIDIKAN.
Drs. Dani Vardiansyah M.Si (Koordinator) + Team
DATA DIRI Cindy Fransisca
Oke anak – anak kita mulai...
Pengertian dan Unsur-Unsur Pendidikan Oleh: Kelompok 3 Heri Setiawan(11) Iin Alviana(13) Evan Putro A.W.(02)
Saya dan hobi saya Nama : Pratiwi Ahmad Nirm :
MENGGALI KREATIVITAS UNTUK JURNALISTIK
Resensi buku pengetahuan. Pengertian resensi Resensi adalah suatu penilaian terhadap sebuah karya. Karya yang dimaksud disini bisa berupa berupa buku.
PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA. Kompetensi Dasar : 3.12 Menelaah struktur dan kebahasaan teks ulasan (film, cerpen, puisi, novel,dan karya seni daerah)
KET. INTER-INTRA PERSONAL
KET. INTER-INTRA PERSONAL
MINDSET adalah POLA BERFIKIR Mindset akan mengarahkan anda kemana anda akan pergi dari tujuan hidup yang anda arahkan, baik yang anda inginkan ataupun.
Kelompok 10 Umu Nur Faizatunnisa ( ) M. Auliya Rahman ( ) Evi Susanti ( )
Transcript presentasi:

Oleh : Dioni Prima Pangestu (06) Stiven Oca Firmantara (32) Kambing Jantan Oleh : Dioni Prima Pangestu (06) Stiven Oca Firmantara (32)

Ulasan Film “Kambing Jantan” Judul : Kambing Jantan Sutradara : Rudi Soedjarwo Tanggal Rilis : 5 Maret 2009 Genre : Komedi

Pendahuluan Film ini di angkat dari sebuah blog dan buku dari blogger terkenal Radtya Dika. Raditya Dika adalah seorang mulitimedia yang membuat karya film dengan menyelipkan unsur humor di setiap filmnya. Dan medium yang dia pakai adalah buku, blog, stand up comedy.

Pemeran Film Kambing Jantan

Evaluasi Dalam film “Kambing Jantan” ini Raditya Dika berperan sebagai Dika, yaitu pelajar yang dari SD, SMP, SMA memiliki hobi yang berbeda. Selepas SMA, Dika yang juga di panggil kambing, harus melanjutkan pendidikan di Adelaide, Australia,mengambil jurusan keuangan yang tidak sesuai minatnya. Maka di mulailah perjalanan Dika mencari jati dirinya. Ketika dia menjalani kuliah di Australia, muncul masalah dengan Kebo ( Herfiza Novianti), pacarnya, karena harus menjalani hubungan jarak jauh yang menyebabkan pengeluaran keuangan sangat besar, komunikasi yang terganggu dan kehidupan kuliah yang semakin lama membuat mereka berbeda.

Problem lainnya seperti bagaimana Dika mengalami kesulitan dalam belajar dan kemunculan Sally Dickson, dosen bule yang lebih mirip tentara wanita, menambah dilema Dika dalam menyelesaikan masalah – masalahnya, yaitu kebutuhan keuangan dan sekolahnya. Pertemuannya dengan seorang team SD, Ine ( Sarah Shafitri ), yang mebaca blognya Dika yang berjudul “ Kambing Jantan”, membuka pikiran Dika bahwa dia bisa saja jadi penulis komedi. Sedangkan, persahabatannya dengan Harianto ( Edric Tjandra ), anak Kediri yang juga berhubungan jarak jauh dengan pacarnya, menambah keyakinan Dika untuk terus menentukan hidup seperti apa yang dia mau.

Dia lebih memilih untuk menjadi penulis komedi daripada melanjutkan kuliahnya di Australia. Dan hubungannya dengan Kebo berakhir putus karena kesalah pahaman Kebo terhadap Ine yang memotivasi Dika menjadi penulis komedi. Pada akhirnya Dika berhasil menjadi penulis terkenal yang sukses.

Interpretasi Film ini tergolong bagus karena menyelipkan motivasi dalam film bergenre komedi atau humor. Seperti saat Dika menyadari bahwa kuliah jurusan keuangan bukanlah pilihannya, melainkan sebagai penulis komedi adalah pilihannya. Disitulah Dika menemukan jati dirinya. Kelemahan dari film ini adalah ada beberapa kejadian yang tidak masuk akal. Seperti saat Dika dan Kebo bertelponan di tempat yang sama tetapi sebenarnya Dika ada di Australia dan Kebo di Indonesia.

Ringkasan Dibalik kelemahan film ini, patut di acungi jempol, karena mampu membuat tawa atas humornya. Di samping itu film ini mampu memadukan antara humor, motivasi dan percintaan dengan bagus.

TERIMA KASIH