Dosen Pembimbing : Yasmi Afrizal. S.Kom.M.Kom APLIKASI PERAnGKAT LUNAK PENILAIAN JABATAN FUNGSIONAL SUB BAGIAN ANALIS KEPEGAWAIAN PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH (BKD) PROVINSI JAWA BARAT SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi syarat kelulusan pada Program Studi Strata Satu Jurusan Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Disusun oleh : Egasurya pratama 10507268 Dosen Pembimbing : Yasmi Afrizal. S.Kom.M.Kom Dosen Penguji 1 : Wahyuni S.Si., MT Dosen Penguji 2 Marliana Budhiningtyas S.Si, M.Si PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA BANDUNG 2012
Outline Persentation Latar Belakang Penelitian Identifikasi dan Rumusan Masalah Maksud dan Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Batasan Masalah Metode Pendekatan dan Pengembangan Sistem Pemodelan Sistem yang Berjalan Evaluasi Sistem Yang Berjalan Perancangan Sistem Pemodelan Sistem yang Diusulkan Demo Program Kesimpulan Dan Saran
Latar belakang Penelitian Perkembangan Teknologi Informasi Badan Kepegawaian Daerah merupakan Badan Pemerintahan yang berhubungan dengan bidang Kepegawaian. Seperti halnya Badan Pemerintahan yang lain, BKD Provinsi Jawa Barat dihadapkan pada tantangan persaingan global dalam memanfaatkan kemajuan teknologi komunikasi dan informasi. Pengolahan data masih dalam bentuk arsip Pada Badan Kepegawaian Daerah setiap bidang kerja selalu memiliki dokumen pengarsipan, termasuk juga seperti dalam perihal formulir Daftar Usul Penetapan Angka Kredit Jabatan Fungsional Analis Kepegawaian oleh Bidang Pengadaan dan Informasi Kepegawaian, yang dikerjakan oleh Sub Bidang Sistem Informasi Kepegawaian.
IDENTIFIKASI MASALAH Pembuatan daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian untuk proses penilaian jabatan fungsional analis kepegawaian masih menggunakan Microsft Word. Belum efektifnya proses pembuatan daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian untuk proses penilaian jabatan fungsional analis kepegawaian yang harus disampaikan secara manual karena belum terkomputerisasi. Proses Pembuatan formulir daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian untuk penilaian jabatan fungsional analis kepegawaian yang selalu berulang-ulang.
RUMUSAN MASALAH Bagaimana merancang sistem yang sedang berjalan pada saat pembuatan daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian. Bagaimana perancangan aplikasi perangkat lunak penetapan angka kredit yang diusulkan untuk analis kepegawaian Bagaimana membangun perangkat lunak yang diusulkan untuk mengatasi masalah yang dihadapi Badan Kepegawaian Daerah dalam upaya mengefektifkan proses penilaian daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian.
Maksud dan tujuan peneliian Maksud dari Penelitian ini adalah untuk membangun aplikasi perangkat lunak penilaian jabatan fungsional analis kepegawaian tentang daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Jawa Barat guna pengefektifan serta pengefisienan proses penilaian jabatan fungsional analis kepegawaian. Tujuan Penelitian Menghasilkan perancangan sistem yang sedang berjalan pada saat pembuatan daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian. Menghasilkan perancangan aplikasi perangkat lunak penetapan angka kredit yang diusulkan untuk analis kepegawaian untuk proses penilaian jabatan fungsional analis kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD). Menghasilkan perangkat lunak yang diusulkan untuk mengatasi masalah yang dihadapi Badan Kepegawaian Daerah.
Kegunaan penelitian Kegunaan Praktis Kegunaan Akademis Dari segi ilmiah, penelitian ini diharapkan dapat menambah khasanah ilmu pengetahuan dibidang TI dan dapat digunakan sebagai bahan acuan dibidang penelitian yang sejenis. PNS dan Pejabat penilai dari Sub.bagian Analis Kepegawaian dapat melakukan penghitungan nilai dengan cepat dan akurat. PNS dan pejabat penilai dari Sub.bagian Analis Kepegawaian dapat mengetahui penilaian dari beberapa tahapan yang sudah ditentukan oleh Permenpan No per14m.pan62008 tentang perubahan atas permenpan no per36m.pan112005 tentang jabatan fungsional analis kepegawaian dan angka kreditnya. Sumber daya yang terlibat didalamnya, khususnya PNS dapat mengetahui dengan mudah hasil/jumlah poin atau angka kredit yang sudah dimiliki seorang PNS yang telah mengisi DUPAK. Kegunaan Akademis Sebagai pengembangan ilmu pengetahuan dibidang aplikasi berbasis Web pada instansi/perusahaan. Bagi penulis yang masih belajar, serta dijadikan Skripsi. Bagi penulis yang lain, yang dapat dijadikan acuan jika terkait dalam peneltian yang sama.
Batasan masalah Aplikasi perangkat lunak terdapat pada Bidang Pengadaan dan Informasi Kepegawaian, Sub Bidang Sistem Informasi Kepegawaian divisi Subag.Analis Kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah. Aplikasi yang dibangun hanya dapat digunakan pada divisi Analis Kepegawaian Badan Kepegawaian Daerah. Pengujian data : Menampilkan hasil atau jumlah dari penghitungan point jabatan fungsional di Badan Kepegawaian Daerah. Aplikasi digunakan saat karyawan akan melakukan pengisian daftar usul penetapan angka kredit analis kepegawaian (berdasar golongan), untuk kemudian dilakukan proses penilaian jabatan fungsional analis kepegawaian oleh administrator sebagai pejabat penilai yang ditunjuk oleh BKD. Dalam Aplikasi ini Pegawai yang hendak mengajukan kenaikan jabatan fungsional Analis Kepegawaian dapat naik pada Jabatan Fungsional Tingkat Terampil, Golongan Ruang IIc dan IId (Analis Kepegawaian Pelaksana), Golongan Ruang IIIa dan IIIb (Analis Kepegawaian Pelaksana Lanjutan), dan Golongan Ruang IIIc dan IIId (Analis Kepegawaian Penyelia).
Metode pendekatan dan pengembangan METODE PENDEKATAN SISTEM TERSTRUKTUR METODE PENGEMBANGAN (PROTOTYPING) Metode pendekatan dan pengembangan METODE PENDEKATAN SISTEM TERSTRUKTUR METODE PENGEMBANGAN (PROTOTYPING)
PEMODELAN SISTEM YANG BERJALAN Flowmap Prosedur Penilaian Jabatan Fungsional dan Kenaikan Jabatan Fungsional yang Sedang Berjalan 1. Persyaratan pengajuan pengisian DUPAK pegawai: Nama, NIP, ttl, jeniskel, pangkat, golongan, TMT, jabatan, masakerjagol, unitkerja. 2. A1 : Arsip Pegawai 3. A2 : Arsip Laporan Kepegawaian 4. A3 : Arsip BKN 5. DUPAK : Daftar Usul Penetapan Angka Kredit 6. SKKJFAK : Surat Keputusan Kenaikan Jabatan Fungsional Analis Kepegawaian
PEMODELAN SISTEM YANG BERJALAN Flowmap Prosedur Penilaian Jabatan Fungsional dan Kenaikan Jabatan Fungsional yang Sedang Berjalan 1. Persyaratan pengajuan pengisian DUPAK pegawai: Nama, NIP, ttl, jeniskel, pangkat, golongan, TMT, jabatan, masakerjagol, unitkerja. 2. A1 : Arsip Pegawai 3. A2 : Arsip Laporan Kepegawaian 4. A3 : Arsip BKN 5. DUPAK : Daftar Usul Penetapan Angka Kredit 6. SKKJFAK : Surat Keputusan Kenaikan Jabatan Fungsional Analis Kepegawaian
Diagram Konteks yang berjalan PEMODELAN SISTEM YANG BERJALAN Diagram Konteks yang berjalan
DATA FLOW DIAGRAM LEVEL 1 yang berjalan PEMODELAN SISTEM YANG BERJALAN DATA FLOW DIAGRAM LEVEL 1 yang berjalan
EVALUASI SISTEM YANG BERJALAN No. Masalah Entitas Rencana Pemecahan 1. Pengelolaan Daftar Usul Penetapan angka kredit, dan kenaikan jabatan fungsional analis kepegawaian masih menggunakan sistem manual dalam bentuk dokumen arsip. Subbag.Analis Kepegawaian Dibuat sistem pengolahan Daftar Usul Penetapan Angka Kredit, dan kenaikan jabatan fungsional analis kepegawaian secara otomatis. 2. Pencarian dan perubahan Daftar Usul Penilaian Angka kredit dan Data Daftar Kenaikan Jabatan Fungsional Analis Kepegawaian memerlukan waktu yang cukup lama. Membangun sistem informasi yang memberikan kemudahan dalam pencarian dan perubahan Daftar Usul Penilaian Angka Kredit dan Data Daftar Kenaikan Jabatan Fungsional Analis Kepegawaian. 3. Sering terjadi kesalahan dalam penghitungan penetapan angka kredit dan daftar usulan penetapan angka kredit. Membuat sistem informasi yang membuat penghitungan penetapan angka kredit dan daftar usul angka kredit secara tepat dan cepat.
PERANCANGAN SISTEM Meningkatkan efektifitas (kecepatan dan keakuratan informasi yang dihasilkan) dan efisiensi (mengurangi biaya operasional) dalam pengolahan administrasi. 2. Memperoleh keakuratan data yang dapat dipertanggungjawabkan. Memperkecil peluang dari kerusakan ataupun kehilangan data. Penyesuaian terhadap perkembangan jaman dengan penerapan teknologi informasi.
Diagram konteks sistem yang diusulkan PEMODELAN SISTEM YANG diusulkan Diagram konteks sistem yang diusulkan
Data flow diagram yang diusulkan PEMODELAN SISTEM YANG diusulkan Data flow diagram yang diusulkan
PEMODELAN SISTEM YANG diusulkan Tabel relasi
kesimpulan Pada Sistem Informasi Penilaian Jabatan Fungsional Bagian Analis Kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah yang berjalan pada SubBagian Analis Kepegawaian terdapat beberapa masalah, dimana seluruh proses yang menyangkut pengisian DUPAK (Daftar Usul Penetapan Angka Kredit), penilaian DUPAK, hingga pemberian penetapan SK kenaikan Jabatan Fungsional Analis Kepegawaian masih dilakukan secara manual dimana setiap kegiatan masih diproses menggunakan aplikasi bawaan Microsoft seperti Microsoft Word dan Excel, sehingga menyebabkan ketidakefisienan dalam ketelitian, waktu, biaya dan tempat penyimpanan (Storage). Diharapkan dengan adanya aplikasi perangkat lunak penilaian jabatan fungsional bagian analis kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah yang diusulkan, jelas bahwa tidak ada lagi kendala dalam permasalahan waktu dan storage (tempat penyimpanan). Dimana sistem ini bisa bekerja secara realtime tanpa ada batas waktu Diharapkan ketika aplikasi ini diimplementasikan dapat mempermudah subbagian Analis Kepegawaian dan Pejabat Penilai DUPAK dalam proses; pendaftaran dan pengajuan DUPAK, penilaian, pemberian Surat Permohonan, pemberian Surat Keputusan dari BKN dan membuat laporan-laporan. Sehingga secara garis besarnya sistem ini dapat membantu dan meningkatkan kinerja user di bagian subBagian Analis Kepegawaian, Pejabat Penilai, BKD, dan BKN dalam memproses data-data pengajuan DUPAK, data isi DUPAK dan penilaian/validasi data DUPAK hingga mendapat Surat Pengangkatan Jabatan Fungsional. Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan oleh perancang dan user di subbagian Analis Kepegawaian dan Pejabat Penilai bahwa aplikasi perangkat lunak penilaian jabatan fungsional bagian analis kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah dapat berjalan dengan baik dan memberikan output sesuai fungsinya masing-masing.
saran Selanjutnya untuk tahap yang akan datang sistem informasi ini juga akan dikembangkan menjadi aplikasi web yang tidak hanya terdapat pada subBagian Analis Kepegawaian, tetapi juga pada subBagian lainnya yang terdapat pada Badan Kepegawaian Daerah.
_ _ _ Terima Kasih