7/15/2013 STRUKTUR SEL KAYU KAYU KERAS 1
7/15/2013 KAYU LUNAK Trakeid Kayu Akhir Saluran Resin/Getah Trakeid Kayu Awal Sel Jari-jari SEL-SEL LONGITUDINAL 2
7/15/ SEL PEMBULUH Hanya terdapat pada kayu daun lebar Berbentuk ruas-ruas buluh tersusun secara vertikal Pd penampang melintang seperti lubang-lubang : Pori-pori kayu Fungsi : saluran air dan zat hara Penghubung antar sel pembuluh pada arah longitudinal/vertikal : Bidang Perforasi Penghubung antar sel pembuluh pada arah radial : NOKTAH Pori-pori pd awal musim tumbuh/kayu awal diameternya lebih besar dan dinding lebih tipis SISTEM ALIRAN PD PEMBULUH Bidang Perforasi Noktah (pit) 3
7/15/2013 PADA PENAMPANG (x) Mikroskopis x Makroskopis 1-10x PADA PENAMPANG (t) 4
7/15/2013 PADA PENAMPANG (r) Pembuluh Sebaran : Tunggal Pembuluh/pori-pori berdiri sendiri-sendiri 5
7/15/ Berganda radial apabila 2 pori/lebih bersinggungan dlm arah radial dg grs singgung yg lurus Baris Radial apabila pori-pori letaknya berderet dlm arah radial 6
7/15/2013 Berbaris/Baris miring pori-pori letaknya berderet-deret dlm arah miring (membentuk sudut < 90 o ) terhadap jari-jari Pori Baris tangensial KAYU ELM apabila pori-pori letaknya berderet-deret dlm arah kurang lebih tegaklurus jari-jari 7
7/15/2013 SUSUNAN PORI Tata Lingkar Tata Lingkar Semu Baur PORI-PORI DIFUSE (BAUR) 8
7/15/ SEL SERABUT & SEL TRAKEID Sel serabut merupakan sel kayu daun yang bentuknya panjang dan langsing, lebih panjang dari sel-sel yang lain, Sel serabut lebih banyak berfungsi sebagai kekuatan dari pada untuk pengangkutan (> 60%) Sel trakeid merupakan sel kayu jarum yang bentuknya panjang dan dinding yang tebal, dengan volume 90 persen dari total Sel trakeid berfungsi ganda, sebagai kekuatan dan pengangkutan Proporsi SEL SERABUT-TRAKEID Sel serabut pada kayu daun dengan volume 50 persen dari total Volume sel trakeid lebih kurang 90 persen dari volume sel kayu jarum Sel serabut dan trakeid secara bersama-sama disebut serat kayu (wood fibers) 9
7/15/2013 Sel Trakeid Kayu Lunak SEL PARENKIM KAYU Dalam kayu terdapat sel-2 yang berguna untuk menyimpan cadangan makanan disebut sistem parenkim dalam kayu Sel-sel parenkim masih hidup selama berada dalam kayu gubal dan umumnya hidup lebih lama dari sel-sel lain Bentuk sel parenkim pendek dan berdinding tipis karena tidak berfungsi sebagai pengangkutan 10
7/15/2013 PARENKIM KAYU Parenkim kayu terdiri atas parenkim jari-jari, parenkim epitel dan parenkim longitudinal (beruas), berfungsi sbg penyimpan cadangan makanan Parenkim jari-jari merupakan sel penyusun jari-jari, oleh karena itu arahnya tegaklurus pada sumbu pohon (horisontal) Parenkim epitel adalah yang mengelilingi saluran resin/ getah, dengan arah vertikal atau horisontal tergantung pada arah saluran resin Parenkim longitudinal arahnya sejajar sumbu pohon (vertikal), dalam kayu daun bersambung dalam bentuk untaian sehingga tampak sebagai parenkim beruas Pada penampang melintang batang, penyebaran parenkim mempunyai nilai yang tinggi dalam identifikasi kayu secara makroskopis dan mikroskopis 11
7/15/2013 Penyebaran Parenkim A.Parenkim apotrakeal : parenkim yang tidak berhubungan dengan pembuluh 1. Apotrakeal baur adalah sel-sel parenkim tunggal yang tersebar secara tak teratur di antara sel-sel serabut 2. Baur berkelompok ; parenkim yang berkelompok dlm garis-2 tangensial yang pendek dari satu jari-2 ke jari-2 berikutnya Apotrakeal baur adalah sel-sel parenkim tunggal yang tersebar secara tak teratur di antara sel-sel serabut 12
7/15/2013 Baur berkelompok ; parenkim yang berkelompok dlm garis-2 tangensial yang pendek dari satu jari-2 ke jari-2 berikutnya B. Parenkim paratrakeal : parenkim yang berhubungan dengan pembuluh 1.paratrakeal jarang ; parenkim paratrakeal dengan jumlah terbatas yang menempel pada pembuluh. 2.paratrakeal vasisentrik : parenkim paratrakeal yang membentuk selubung sekeliling 13
7/15/ Paratrakeal abaksial/unilateral : parenkim paratrakeal yang terbatas pada sisi radial pembuluh 4.Paratrakeal bersayap (aliform) : parenkim yang membentuk selubung sekeliling pembuluh dan memiliki sayap (alae), contoh : kempas, merbau 5.paratrakeal konfluen ; parenkim vasisentrik atau aliform yang saling berhubungan satu sama lain ke arah tangensial, contoh : sonokeling, kempas 14
7/15/2013 C.Parenkim marginal ; parenkim yang membentuk pita dengan lebar satu sel atau lebih pada batas riap tumbuh 1.parenkim inisial, jika terletak pada permulaan riap tumbuh, contoh jati 2.parenkim terminal, jika terletak pada akhir riap tumbuh, contoh ; cempaka, mahoni, medang inisialinisial terminal SEL JARI-JARI Parenkim jari-jari merupakan sel penyusun jari-jari, oleh karena itu arahnya tegaklurus pada sumbu pohon (horisontal) Mrp jaringan yg seolah-olah berasal dari kulit ke hati Arah tegaklurus sumbu pohon Pada penampang melintang tampak spt garis-garis Pada penamp. radial tampak seperti pita memanjang yg arahnya tegaklurus arah serat Pada penam. tangensial tampak spt lensa bikonveks, bisa diketahui ukuran jari-jari. 15
7/15/2013 Jari-jari (Penampang x) Jari-jari Kayu LunakKayu Keras Jari-jari (Parenkim Radial) 16
17 7/15/2013 Perbedaan Jari-jari Jari-jari pada kayu lunak umumnya satu atau dua sel lebarnya (jarang) Merupakan jari-jari berseri satu atau dua Jari-jari pada kayu keras dicirikan oleh ukuran yang sangat besar, daya tarik kayu Dalam lebar tangensialnya terdiri dari 1 – 30 sel atau lebih, jari-jari berseri banyak Jari-jari kayu keras semuanya tipe parenkim