Apa hubungan resleting dan perkawinan. ©S

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PERSIAPAN-PERSIAPAN UNTUK MENIKAH
Advertisements

Pengantar Bagian 2 Riwayat Kelahiran Gambar: TJ2020 | FreeDigitalphotos.net 100% m.
KISAH CINTA Pelajaran 12 untuk 24 Maret 2012.
PERANAN SUAMI ISTRI
KEPAILITAN SUAMI/ISTRI TERHADAP HARTA BERSAMA
Upaya menanggulangi konflik suami istri
PERTEMUAN XII MARRIAGE. Perkawinan merupakan Salah satu alternatif gaya hidup Ikatan lahir batin antara seorang pria dengan seorang wanita.
OLEH: PUTU SAMAWATI, S.H.,M.H.
KEWENANGAN BERHAK MANUSIA PRIBADI MEMPUNYAI KEWENANGAN BERHAK SEJAK IA DILAHIRKAN, BAHKAN SEJAK DALAM KANDUNGAN IBUNYA, ASAL IA LAHIR HIDUP APABILA KEPENTINGANNYA.
KELUARGA PAROKI KATEDRAL, DENPASAR LIFE JOURNEY. Perkawinan: Rumah-tangga atau Keluarga? A. Rumah-tangga: 1. Tempat tinggal (tidur, mandi, dsb.) 2. Tempat.
HUKUM PERKAWINAN.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Kata mutiara perkawinan & sex S.Belen Webaddress: Jaribening, 27 September 2007.
Munakahat / perkawinan
Upaya Meningkatkan Keluarga Yang Berkualitas
Penawaran Tenaga Kerja Dalam Produksi Rumah Tangga dan Keluarga
Ciuman Sang Ibu Bernie Siegel, baru-baru ini melakukan penelitian tentang ‘khasiat’ ciuman seorang istri bagi suaminya maupun seorang ibu bagi anak-anaknya.
IJIN PERKAWINAN DAN PERCERAIAN PEGAWAI NEGERI SIPIL
Kesetaraan Gender Kelompok 6 Dessy Nurrohmah Nenis Iswanda Vivi Elvira.
HUKUM KELUARGA By Ricky Maulana
DEPARTEMEN SOSIOLOGI FISIP UNAIR
Hukum Perdata : hukum keluarga by : Vini Dwiki Windari Universitas Muhamadiyah Yogyakarta.
DEWI NURUL MUSJTARI, S.H., M.HUM FAKULTAS HUKUM UMY
BAHAN UJIAN AKHIR TPA3 HARTA PERKAWINAN KONSEP BW (PASAL 119)
AKIBAT PERKAWINAN Hak dan kewajiban suami-istri Terhadap harta
HUKUM PERKAWINAN Ialah peraturan hukum yang mengatur perbuatan hukum serta akibat-akibatnya antara dua pihak, yaitu seorang laki-laki dan seorang wanita.
Soal-soal Latihan Peluang
A. Syarat Materil : B. Syarat Formil Materil Umum/Absolut
UJI DATA BERPASANGAN Data berpasangan adalah data yang memiliki dua perlakuan berbeda pada objek atau sampel yang sama Data berpasangan (n
PERKAWINAN KATOLIK Friday, 12 September 2014.
PANGGILAN HIDUP WANITA KRISTEN.
PERJANJIAN PERKAWINAN
HUKUM KELUARGA.
1. Sampel berhubungan 2. Sampel tidak berhubungan
PERKAWINAN ADAT.
BAB 10 KELUARGA DAN RUMAH TANGGA
Pengaruh Kelompok dan rumah Tangga
HUKUM KELUARGA DAN HUKUM HARTA BENDA PERKAWINAN
By Hukum 2012 A Kelompok Perkawinan
Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP)
PROSEDUR PERKAWINAN OLEH: PUTU SAMAWATI, S.H.,M.H.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB
Kartika Melati Putri P E R N I K A H A N.
Hukum Perkawinan.
Pertemuan 12 Psikologi Pendidikan Keluarga
ASSALAMU’ALAIKUm WR WB
Acara Pembukaan Renungan Singkat Perkenalan Briefing Penutup.
KISAH CINTA Lesson 12 for March 24, 2012.
BAGIAN-BAGIAN HUKUM ADAT
UniversitasGunadarma FakultasPsikologi
LEMBAGA KELUARGA BY : KELOMPOK 2. LEMBAGA KELUARGA BY : KELOMPOK 2.
PERISTIWA HUKUM Yang dimaksud dengan peristiwa hukum atau kejadian hukum atau rechtsfeit adalah peristiwa kemasyarakatan yang akibatnya diatur oleh hukum,
PPMJ, 27 september 2012 By: Nadya Inda Syartanti
Kisah ayah dan anak naik kuda S.Belen
PERSIAPAN-PERSIAPAN UNTUK MENIKAH
PERKAWINAN HUKUM ADAT 1 ASALAMUALAIKUM WR WB.
TALAK Secara etimologi kata talak الطلاقbermakna yaitu melepas, mengurai, atau meninggalkan; melepas atau mengurai tali pengikat, baik tali pengikat itu.
Fenomena Pernikahan Siri
PERJANJIAN PERKAWINAN
Lgbt, pro dan kontra serta cara menyikapinya
Keluarga dan Pernikahan
HUKUM PERKAWINAN Moh. Saleh Ismail.
15. Kapankah pemberitahuan kehendak perkawinan itu harus dilakukan menurut undang-undang?Apa tujuan pemberitahuan itu ? Jawab : Menurut ketentuan pasal.
POLIGAMI !!! MUHAMMAD JUNAEDI ARAS A / D3 TEKNIK KIMIA.
Laki-Laki dan Perempuan Oleh: Aprilia Myda Hapsari.
8 orang per meja, 10 meja dalam ruangan dengan meja utama
PERNIKAHAN & KELUARGA.
PERKAWINAN DAN PERCERAIAN PEGAWAI NEGERI SIPIL
PERKAWINAN USIA DINI Karya Tulis Ilmiah Firman, S.Ag.
Transcript presentasi:

Apa hubungan resleting dan perkawinan. ©S Apa hubungan resleting dan perkawinan? ©S.Belen (dari kisah Frank Michalic) Email s_belen7@yahoo.com Webaddress: www.sbelen.wordpress.com

Ritsleting dan perkawinan Ada orang bilang, perkawinan itu seperti resleting. Ada dua deret gigi di sebuah resleting. Gigi-gigi itu masuk satu sama lain dengan amat rapi.

Tetapi, Anda tidak akan pernah bisa menutup resleting, kecuali Anda menggunakan kepala resleting itu. Kepala itulah yang menutup gigi-gigi itu bersama dan menguncinya.

Dalam perkawinan hal yang sama terjadi Dalam perkawinan hal yang sama terjadi. Dua orang mungkin bisa sangat erat berhubungan, seperti dua sisi resleting, yang saling masuk dan saling mengikat.

Ikatan yang erat itu ditopang oleh rasa saling kasih Ikatan yang erat itu ditopang oleh rasa saling kasih. Diperkuat oleh bumbu pengorbanan tiada henti. Lalu, siapa kepala bahtera rumah tangga itu? Tentu saja kepalanya adalah Tuhan sendiri.

Apa yang terjadi jika pasangan suami-istri menjauhkan diri dari Tuhan, dalam kehidupan dan perkawinan mereka? Mereka akan menjadi dua sisi resleting tanpa kepala. Tentu saja reslting itu tidak bisa berfungsi dengan benar.

Tanpa Tuhan sebagai “nakhoda” bahtera rumah tangga, hubungan suami-istri mudah retak dan terputus seperti dua sisi resleting yang terlepas, tak mau bersatu lagi.

Karena itu, tokoh spiritualitas biasa mengatakan, “Untuk menikah diperlukan tiga pihak, yaitu pria, wanita, dan Tuhan.” ****************