TIPE DATA, VARIABEL dan ASSIGNMENT

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TIPE data Tipe data yang dikenal dalam bahasa pascal antara lain :
Advertisements

Tipe Data, Variabel & Operator
DATA DAN OPERATOR. Tipe Data Ordinal : dapat ditentukan dengan pasti pendahulunya / pengikutnya Byte : integer (bulat) positip dari 0 sampai 255. shortint.
VARIABEL DAN OPERATOR.
Chapter 3.2 : Tipe, Nama dan Nilai
LATIHAN OPERATOR.
Logika & Algoritma -- Pertemuan II: Variabel dan Operator Logika & Algoritma --
BASIC DATA TYPES, VARIABLES & OPERATORS
Algoritma (Struktur, Tipe Data, Input/Output)
Notasi Algoritma.
TIPE DATA Erizal, S.Si, M.Kom Sistem Informasi STTI Respati
Tipe Data, Variabel & Operator
KOMENTAR Komentar dipakai untuk memberikan penjelasan atau keterangan di dalam baris program. Teks yang ditulis sebagai komentar tidak akan dikompilasi.
Algoritma Dan Pemrograman
Pengenalan Type Data Type data dapat dikelompokkan menjadi 2
ANALISA DAN DESAIN ALGORITMA
Struktur Algoritma & Tipe Data
Elemen Dasar Dalam C++.
Pertemuan 2 Muhamad Haikal, S.Kom., MT
PERTEMUAN 2 Bambang Irawan.
STRUKTUR DATA PERTEMUAN 1
Struktur Organisasi Data 2
PBO Daniel Riano Kaparang, S.Kom., M.Cs
Tipe, Nama, dan Nilai Anifuddin azis.
BAB 2 Elemen Dasar.
Tipe Data, Operator Dalam Delphi
TIPE DATA Brian Damastu, S.T., M.Kom
TEL 2112 Dasar Komputer & Pemograman Konsep Tipe Data dan Operator
Konsep Tipe Data dan Operator
TEE 2103 Algoritma dan Pemrograman
FKIP Pend. Matematika Universitas Muhammadiyah Gresik
Variabel operator tipe data
NILAI DAN EKSPRESI (TRANSFORMASI NILAI), TIPE DATA DAN TIPE OPERATOR
Tipe, Nama, dan Nilai.
Pertemuan 1 DATA & STRUKTUR DATA.
Pseudocode – Tipe Data, Variabel, dan Operator
Algoritma dan Pemrograman (Pertemuan 03)
PEMROGRAMAN PASCAL ELEMEN PEMROGRAMAN PASCAL.
Pengenalan Type Data Type data dapat dikelompokkan menjadi 2
Tipe Data, Operator dan Ekspresi
ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN Tipe Data
Identifier, Keywords, Variabel, Tipe Data Primitif dan Operator
TEE 2103 Algoritma & Pemrograman
Tipe Data, Nama dan Nilai
TIPE DATA.
Variabel, Konstanta, Tipe Data
~ PERTEMUAN 4 KONSEP TIPE DATA ~
Pemrograman II Dasar Java (Jcreator)
VARIABEL DAN TIPE DATA Erizal, S.Si, M.Kom Sistem Informasi
Minggu ke-5 Imam Fahrur Rozi
Minggu ke-6 Imam Fahrur Rozi
Pemrograman Bahasa C sRi nurhayati, mt.
KONSEP TIPE DATA, OPERATOR DAN IDENTIFIER
Konsep Tipe Data dan Operator
Algoritma dan struktur data
Biansa Maulana Angga Surya Prayitna Koermalla Syafei Irma Rosdalina Rizki Mulia Bayu Prayogo.
Pertemuan Pertama Data dan Struktur Data.
VARIABEL, TIPE DATA, OPERATOR
PEMROGRAMAN TERSTRUKTUR
STRUKTUR DATA.
DATA DAN OPERATOR.
Aritmatika Komputer.
Algoritma dan Stuktur Data
Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Komputer Bani Saleh
Chapter 3.2 : Tipe, Nama dan Nilai
Identifier, Keywords, Variabel, Tipe Data Primitif dan Operator
KOMENTAR Komentar dipakai untuk memberikan penjelasan atau keterangan di dalam baris program. Teks yang ditulis sebagai komentar tidak akan dikompilasi.
Algoritma 1 Temu 2.
Operator, Variabel, Konstanta, Tipe Data
KOMENTAR Komentar dipakai untuk memberikan penjelasan atau keterangan di dalam baris program. Teks yang ditulis sebagai komentar tidak akan dikompilasi.
Transcript presentasi:

TIPE DATA, VARIABEL dan ASSIGNMENT Capter 4 – Algoritma dan Permrograman Eka Ardhianto FTI - Unisbank

Tugas komputer  membatu manusia Program  memanipulasi data untuk menjadi sebuah informasi Data dasar :  Variabel dan Konstanta  Bentukan Sendiri Aturan penulisan Variabel dan Konstanta : Diawali dgn huruf bukan angka Tidak boleh ada spasi Hanya menggunakan a-z, A-Z, 0-9 Tidak boleh menggunakan reserved word dalam C Untuk data itu bisa dikenali maka data didefinisikan dengan suatu tipe data

Tipe Data Logika (boolean) Intinya berupa aljabar Boolean (AND, OR, NOT, XOR) Bernilai : True/False, 1/0, Yes/No, Benar/Salah Biasanya untuk mengetahui suatu kondisi Didalam bahasa C AND  && OR  || NOT  !

Coba Logika ANDa X = true, Y = False, Z = True X and Y = ….. (X and Y) and Z = ……… X and (Y and Z) = ……… (X or Y) or Z = ……… X or Y or Z = ……….. Apakah (X and Y) or Z memiliki nilai hasil yang sama dengan X and (Y or Z)? False True

Tipe Data Bulat Bulat = tanpa koma Dinamakan sebagai integer Ada 5 macam tipe untuk integer Byte  0 – 255 Shortint  -128 … 127 Word  0 … 65535 Integer  -32768 … 32767 Longint  -2147483648 … 2147483647 Jika dituliskan sebagai konstanta maka tanpa titik dan diakhiri titik koma int A = 10; int B = -99; Dalam bahasa C dikenal sebagai : unsign char sign char unsign int int long int

Tipe data Real (pecahan) Berupa angka pecahan Dalam bahasa C dikenal sebagai : float double long double Jika dituliskan sebagai konstanta dengan tanda titik float A = 3.14; float B = 3.33333; float C = 45.34;

Tipe Data Karakter Dikenal sebagai char Berisi : 0-9, a-z, A-z Karakter khusus Karakter kososng (null) Dalam penulisan algoritma diawali tanda “ dan diakhiri tanda “ Didalam Bahasa C diawali tanda ‘ dan diakhiri tanda ‘

Pendeklarasian Variabel dan Konstanta Variabel harus dideklarasikan sebalum mulai menuliskan program, dengan format : tipe_data <spasi> nama_variabel Contoh : int jumlah; float harga_barang, total_bayar; char pilihan; Konstanta jika akan dideklarasikan harus dengan format : conts <spasi>tipe_data <spasi>nama_variabel = nilai Assignment adalah proses pemberian nilai pada sebuah variabel atau konstanta

variabel

Operator Matematika Fungsinya : Operator : Operasi Manipulasi Data Menjumlahkan 2 data Memberikan suatu nilai pada variabel Membandingkan sesamaan nilai Operator : Matematika dasar Increment dan Decrement Majemuk Relasional Logika Fungsi Matematika

Operator Matematika Dasar Ya namanya matematika dasar ya ada 5 macam: Penjumlahan (+) Pengurangan (-) Perkalian (*) Pembagian (/) Modulo (%)  sisa hasil bagi Tingkat prioritas (-) negatif * / % + - Misal : Var_1 = 10; Var_2 = 3; Hasil1 = Var_1 + Var_2; Hasil2 = Var_1 – Var_2; Hasil3 = Var_1 * Var_2; Hasil4 = Var_1 / Var_2; Hasil5 = Var_1 % Var_2;

Operator Increment Decrement C++ menyediakan operator incremen & decrement. Operator ini digunakan untuk menaikkan dan menurunkan nilai variabel sebesar 1. Operator : ++ -- Misal : x = x+1; y = y-1; Dapat ditulis dengan : x++ y--

Operator Majemuk Operator ini digunakan untuk memendekkan penulisan operasi Misal : x = x + 2 y = y * 4 z = z / 3 w = w * 3 Dapat ditulis x += 2 y *= 4 z /= 3 w -= 3

Operator Relasional & Logika Sama dengan (==) Tdk sama dengan (!=) Lbh Besar (>) Lbh Kecil (<) Lbh Besar samadengan (>=) Lbh Kecil sama dengan (<=) Logika AND (&&) OR (||) NOT (!)

Fungsi Matematika Mencari niali absolut abs(x) Mencari sin, cos, tgn sin(x), cos(x), tan(x) Mencari nilai exponensial exp(x) Mencari nilai log log(x) Mengkuadratkan x dgn y pow(x,y) Mencari akar kuadrat x sqrt(x)

Latihan Bagaimana Bentuk Flowchartnya? /* Program mencari */ /* Rata rata */ DEKLARASI : Nilai_1, Nilai_2, Nilai_3 : int; Hasil : float; ALGORITMA : Baca(Nilai_1); Baca(Nilai_2); Baca(Nilai_3); Hasil = (Nilai_1+Nilai_2+Nilai3)/3; Cetak”Hasil”; Bagaimana Bentuk Flowchartnya? Bagaimana bentuknya jika ditranslate ke dalam bahasa C?

Tulis rumus berikut dalam notasi algoritmik pseudocode V = (4/3)* П r3 X = (-b + 2c2 +4ab)/2c M = _____ (1 – b/cd) a - b 3ac

Tugas di rumah Diameter A = 10, B = 12, C=14 Hitunglah luas daerah yang berwarna putih Tuliskan dengan notasi algoritmik (pseudocode) dan Flowchart Translate kedalam bahasa C

Suatu ember berbentuk tabung dengan tutupnya terbuka berisi air penuh Suatu ember berbentuk tabung dengan tutupnya terbuka berisi air penuh. Jari-jari alas ember adalah 10.5 cm, dan tingginya 5 cm. Kemudian sebuah kerucut dengan jari-jari alas yang berbentuk lingkaran adalah 4 cm dan tingginya 4.7 cm dimasukkan ke dalam ember. Akibatnya sebagian air dalam ember tumpah. Dengan menggunakan program C++ hitunglah berapa liter air yang tumpah? Tuliskan juga Flowchart dan Pseudocodenya

Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan tetap v km/jam Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan tetap v km/jam. Jika mobil tersebut berjalan selama t jam, tuliskan algoritma untuk menghitung jarak yang sudah ditempuh mobil (dalam km). Algoritma hasur mampu membaca v dan t, dan penghitungan jarak menggunakan rumus s = v*t, kemudian mencetak jarak tersebut. Tuliskan dalam flowchart, Pseudoceode dan transformasikan dalam bahasa C++.