Identitas budaya dan komunikasi antar budaya

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
“Pelajari komunikasi lintas budaya, bersaudaralah melalui komunikasi antar budaya, dan hiduplah dalam masyarakat multikultur S. Bekti Istiyanto.
Advertisements

Oleh : Ns. Lili Fajria.S.Kep, M.Biomed
BAB 4 MASYARAKAT MULTIKULTURAL kelas XI
Oleh : Dr.Ari Pradhanawati,MS
1 PENDIDIKAN KARAKTER MOH. SALEH, SH., MH. UNIVERSITAS NAROTAMA SURABAYA 2011 BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA.
HAMBATAN & PERMASALAHAN KOMUNIKASI LINTAS BUDAYA
Kebudayaan Dari kata - Buddhayah (Buddhi) – “budi” atau akal
IDENTITAS NASIONAL DAN GLOBALISASI
Kehidupan Berkelompok Manusia
KONSEP DASAR GEOGRAFI KEBUDAYAAN (SDM) FISIS/ALAM ORGANISASI.
RAS DAN ETNIK.
PERILAKU KONSUMEN Tindakan yang langsung terlibat dalam mendapatkan, mengkonsumsi dan menghabiskan produk dan jasa, termasuk proses keputusan yang mendahului.
MANUSIA DAN KEBUDAYAAN
Matakuliah : O0174/Komunikasi Antar Budaya
Kelompok 7 Erwin Prasetyo Thomas Rico
Pertemuan 2 Pola Analisis, pasar dan pelaku ekonomi makro
1 Pertemuan 7 Klasifikasi dan Rekognisi Pola (1) Matakuliah: T0283 – Computer Vision Tahun: 2005 Versi: Revisi 1.
Pertemuan 5 Balok Keran dan Balok Konsol
1 Pertemuan 5 PPh PASAL 21 Matakuliah: A0572/ Perpajakan Tahun: 2005 Versi: Revisi 1.
Pertemuan 3 KONSEP SUKU BANGSA
Matakuliah : R0022/Pengantar Arsitektur Tahun : Sept 2005 Versi : 1/1
Pertemuan <Pertama> Apakah komik Jepang itu?
1 Pertemuan kesembilan Gimonshi Matakuliah: >/ > Tahun: > Versi: >
1 Pertemuan 19 Rendering perspektif mata burung Matakuliah: R0124 / Teknik Komunikasi Arsitektur Tahun: 2005 Versi: >/ >
Matakuliah : L0094-Ilmu Sosial Untuk Psikologi
Problem Keragaman Serta Solusinya Dalam Kehidupan Masyarakat majemuk atau masyarakat yang beragam selalu memiliki sifat-sifat dasar sebagai berikut.
HALLO APA KABAR??.
PERILAKU DALAM KONTEKS SOSIAL DAN BUDAYA
KOMUNIKASI DALAM KELOMPOK
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Pembelian Konsumen
MANUSIA & KEBUDAYAAN Psb Aris martiana, m.sI.
Kebudayaan Minang Pertemuan 7
Kejujuran berarti integritas dalam segala hal
Pertemuan 10 PAJAK PERTAMBAHAN NILAI dan PPn BM
PENGERTIAN KEBUDAYAAN
RAS DAN ETNISITAS PERTEMUAN 11
Pertemuan 1 Kebudayaan Matakuliah : G0542/Indonesian Culture & Society
Dasar-Dasar Komunikasi Antarbudaya
KOMUNIKASI DAN AKULTURASI
Pertemuan 6 Kesetaraan dan hak budaya dalam masyarakat majemuk
Pertemuan 16 SISTEM AKUNTANSI UTANG
IDENTITAS NASIONAL DAN GLOBALISASI
Matakuliah : L0094-Ilmu Sosial Untuk Psikologi
DIFERENSIASI Hasan Bisri.
HUBUNGAN ANTAR KELOMPOK
Pertemuan 4 Sistem Perekonomian Indonesia dan PerkembangannyaJudul
BUDAYA : KONSEP, DEFINISI, DAN PROSESNYA
Oleh : Ns. Lili Fajria.S.Kep, M.Biomed
Matakuliah : T0456 ~ Algoritma dan Metode Object Oriented Programming
Dinamika sosial Proses belajar kebudayaan:
Pengaruh Budaya terhadap Pengasuhan Olivia Tjandra Waluya, M. Si., Psi
PERILAKU KONSUMEN Tindakan yang langsung terlibat dalam mendapatkan, mengkonsumsi dan menghabiskan produk dan jasa, termasuk proses keputusan yang mendahului.
Identitas budaya dan komunikasi antar budaya
Matakuliah : A0114/ Sistem Akuntansi Tahun : 2005 Versi : Revisi 1
Pertemuan 13 Bentuk Bangunan
Gender, Kelas Sosial, dan Gaya Hidup PERTEMUAN 13
Matakuliah : I0014 / Biostatistika Tahun : 2005 Versi : V1 / R1
PERILAKU KONSUMEN Tindakan yang langsung terlibat dalam mendapatkan, mengkonsumsi dan menghabiskan produk dan jasa, termasuk proses keputusan yang mendahului.
Teori-teori Hubungan Etnik
HASIL PEMBELAJARAN KURSUS HE
“Pelajari komunikasi lintas budaya, bersaudaralah melalui komunikasi antar budaya, dan hiduplah dalam masyarakat multikultur MAIZA FIKRI, ST.M.M.
Pertemuan 1 Kebudayaan Matakuliah : G0542/Indonesian Culture & Society
ILMU SOSIAL BUDAYA DASAR IIS DEWI LESTARI, M.Pd
KB.3. ANTISIPASI ANCAMAN TERHADAP DISINTEGRASI BANGSA.
Pertemuan 2 DINAMIKA KEBUDAYAAN
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Pembelian Konsumen
Pertemuan 3 KONSEP SUKU BANGSA
Pertemuan 6 Kesetaraan dan hak budaya dalam masyarakat majemuk
IDENTITAS NASIONAL.
Transcript presentasi:

Identitas budaya dan komunikasi antar budaya Matakuliah : G542/Indonesian Culture& Society Tahun : 2007 Versi : revisi 6 Identitas budaya dan komunikasi antar budaya Pertemuan 5

menjelaskan pengertian indentitas budaya dan komunikasi antar budaya Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : menjelaskan pengertian indentitas budaya dan komunikasi antar budaya

Outline Materi Identitas budaya Peran identitas budaya Identitas budaya dalam kehidupan sehari-hari Perspektif terhadap identitas budaya Pembentukan identitas budaya Jenis identitas dan komunikasi antar budaya

Pengertian identitas budaya Rincian karakteristik atau ciri kebudayaan yang dimiliki sekelompok orang yang kita ketahui batas-batasnya ketika dibandingkan dengan karakteristik atau ciri-ciri kebudayaan lain. (Alo Liliweri; 72)

Peran identitas budaya Identitas budaya ditentukan oleh struktur budaya dan struktur sosial Struktur budaya: pola persepsi, berpikir, perasaan Struktur sosial: pola perilaku sosial Peran diartikan sebagai seperangkat harapan budaya terhadap posisi tertentu Pemahaman akan identitas memudahkan komunikasi antar budaya

Identitas budaya dalam kehidupan sehari-hari Tampak melalui tatanan berpikir, perasaan dan cara bertindak pada sekelompk orang tersebut Tampak melalui bahasa yang dipakai Tampak melalui ciri-ciri khas (tubuh, pakaian, makanan, hasil kebudayaan, adat istiadat) http://www.viajeros.com/imagenes/oscar/chen_ho/chen_ho.jpg

Perspektif terhadap identitas budaya (Martin dan Nakayama) Perspektif psikologi sosial Individu hidup dalam lingkungan sosial oleh karena itu kepribadian individu dibentuk oleh kepribadian lingkungan sosial Perspektif komunikasi Identitas dibangun melalui interkasi dan komunikasi antara seorang pribadi dan kelompok Pendekatan praktis Identitas dibangun dalam suatu konteks (ekonomi, politik, sejarah) Identitas selalu bergerak/dinamis

Pembentukan identitas budaya Konsep identitas selalu terkait peran yang diharapkan Proses terbentuknya identitas budaya: Identitas budaya yang tidak disengaja (ikut-ikutan terhadap budaya yang lebih dominan) Pencarian identitas budaya. (melalu proses penjajakan, bertanya dan uji coba) Contoh: biarawan/wati Identitas budaya yang diperoleh. (contoh: internalisasi peran sebagai dosen, anggota TNI) Resistensis dan separatisme: Penolakan terhadap (norma-norma) budaya dominan. (aliran agama) Integrasi: integrai budaya beberapa budaya yang menghasilkan budaya baru http://thor.prohosting.com/~arema/malang/klenteng.gif

Jenis identitas dan komunikasi antar budaya Identitas gender, ras, umur, etnik, agama, kelas, bangsa, dan pribadi Beberapa hal yang perlu diperhatkan dalam komunikasi antar budaya: Etnosentrisme Stereotip Prasangka Diskriminasi Rasisme Dominasi dan subordinasi antar kelompok http://discover-indo.tierranet.com/images/JavaTemples/BorobudurHaut.jpg

Carilah identitas sebuah masyarak atau golongan yang ada di Indonesia. Diskusi Carilah identitas sebuah masyarak atau golongan yang ada di Indonesia. Apa akibat stereotip, prasangka, rasisme dalam relasi antar suku di Indonesia? Jelaskan dengan contoh.