INSUFISIENSI ADRENAL Mulfi Azmi, dr. KELENJAR ADRENAL Organ bilateral yang terletak di atas ginjal Terdiri dari : Korteks Medulla Source :

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KOMA UREMIKUM Darwis Dosen Jurusan Gizi
Advertisements

ASSALAMU ALAIKUM WW. 1.
DIABETES MELLITUS DYAH UMIYARNI P, SKM, M.Si.
Asuhan Keperawatan Krisis Tiroid (TYROID STORM)
HORMON Suwandito,dr,MS.
HIPERTIROID Ana Fitriani ANA FITRIANI ( )
SINDROM NEFROTIK IGNATIUS WARSINO.
KEPERAWATAN SISTEM PERKEMIHAN GLOMERULUSNEFROTIK KRONIK
KELAINAN KLINIS KESEIMBANGAN ASAM DAN BASA
UNIVERSITAS SETIA BUDI SURAKARTA
Gagal Ginjal Oleh Nugroho.
KELOMPOK 6 B ARUHUL AMINI INTEN NUR RASADINA LICY MAYA RAMADANI M.HABIB HIDAYAT NAZARRUDIN NUR NEFRI YOGI ERSANDI WELLY ELVANDARI.
Reseptor inti (nuclear receptor)
PATOFISIOLOGI DIABETES MELITUS
ANAFILAKSIS Haryson Tondy Winoto, dr. Msi.Med. Sp.A Bagian Ilmu Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran Universitas Wijaya Kusuma Surabaya.
Kebutuhan cairan dan elektrolit
Crohn’s Disease. Definisi Merupakan inflamasi pada saluran cerna mulai dari mulut hingga anus di sepanjang traktus GI.
Kelompok 1A: Inten Nurhasadina Nafa Maulidina Novita Amelia
KETOASIDOSIS DIABETIKUM
ASUHAN KEPERAWATAN CONGENITAL ADRENAL HYPERPLASIA
PENYAKIT GINJAL Kelompok 10 : Nisatin Asila (D )
Yuliarni Syafrita Bagian Ilmu Penyakit Saraf FK-Unand/RS DR M Djamil
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN GASTRITIS PADA LANSIA
Di susun oleh : Abdull Rahim Mokodompit
MEMAHAMI PEMBERIAN IMUNISASI PASIF PADA BAYI, BALITA & ANAK
Disseminted Intrvascular Coagulation (D I C)
Syok.
RIWAYAT ALAMI PENYAKIT &
PENYAKIT GINJAL KHRONIK
KEBUTUHAN CAIRAN DAN ELECTROLIT
PENYAKIT HIPOKALEMIA.
KELOMPOK VI GAGAL GINJAL AKUT & KRONIK
ASUHAN KEPERAWATAN ANAK DENGAN TUBERCULOSIS MILLER
ASUHAN KEPERAWATAN KETOASIDOSIS DIABETIKUM (KAD)
MUHAMMAD ABDILLAHTULKHAER
ASKEP GLOMERULONEFRITIS
Yuliarni Syafrita Bagian Ilmu Penyakit Saraf FK-Unand/RS DR M Djamil
TERAPI CAIRAN PARENTERAL
Asuhan keperawatan hipoglikemia
CUSHING SYNDROME.
INFEKSI AKUT KASUS OBSTETRI
Carpal Tunnel Syndrome
DIABETES MELITUS Oleh Firda ayuningtyas Farhaniatullael F.S
PELATIHAN RUTIN IV SYOK HIPOVOLEMIK & SINKOP
ASUHAN KEPERAWATAN KETOASIDOSIS DIABETIKUM (KAD)
PATOFISIOLOGI PENYAKIT GINJAL ILMU GIZI / FAKULTAS ILMU KESEHATAN
Oleh Meili rianita Skep Ners
DIABETES MELLITUS DYAH UMIYARNI P, SKM, M.Si.
Patofisiologi dan terapi penyakit ginjal
Jurnal Reading Perbandingan Dopamin dan Norepinephrine dalam Pengobatan Syok Pembimbing Dr nunung SpAn Disusun oleh Yudha Ramdani ( ) KEPANITRAAN.
Nama: Franciska Danik Sandrayanti NPM:
REFERAT HERPES ZOSTER Oleh Santi Nurfitriani Pembimbing Dr. Sabrina.
RIWAYAT ALAMIAH PENYAKIT/ PERJALANAN ALAMIAH PENYAKIT
Dr. Yusmardiati Apa itu TEKANAN DARAH TINGGI? Meningkatnya tekanan darah dalam jangka waktu lama dengan Tekanan darah lebih dari 120/80 mmHg. Meningkatnya.
TRAUMA ABDOMEN.
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI)
STROKE (CVD).
DR. FARAH m. RIDWAN, SP.PD (promosi kesehatan 24 mei 2017)
TINJAUAN MEDIS PUASA TERHADAP BEBERAPA PENYAKIT
INTERAKSI OBAT ANTIDIABETIK OLEH KELOMPOK 3 RABIATUL MUSFIRAH JOHAN WIDYA SUMARNI ULFA YULIANINGSIH FENTY.
PENYAKIT DEGENERATIF. Apa itu PENYAKIT DEGENERATIF?  Merupakan suatu penyakit yang muncul akibat proses kemunduran fungsi sel tubuh yaitu dari keadaan.
Syok anafilaktik PKM ANREAPI. Syok Suatu sindrom klinik yang mempunyai cici-ciri berupa : Hipotensi Takikardi Hipoperfusi (urine
dr. Denny Armin Apa itu TEKANAN DARAH TINGGI? Meningkatnya tekanan darah lebih dari 140/90 dalam 2 waktu pengukuran Meningkatnya tekanan darah.
Lili Eriska Sianturi, M.K.M Kuliah Dasar Epidemiologi
Apa itu TEKANAN DARAH TINGGI? Meningkatnya tekanan darah dalam jangka waktu lama dengan Tekanan darah ≥ 140/90 mmHg. Meningkatnya tekanan darah.
Asma Bronkiale & PPOK dr. Ketut Aditya R. Puskesmas Lindi.
Kehamilan Ektopik Terganggu (KET)
CUSHING SYNDROME Malang, 27 Oktober Adrenal..  Merupakan organ retroperitoneal yang berwarna kekuningan pada polus superior renal  Dikelilingi.
Hipertensi Geriatrik. Definisi Hipertensi didefinsikan sebagai kenaikan tekanan darah arterial. Pasien dengan nilai diastolic blood presure (DBP) 140.
DEFINISI  Syok merupakan kegagalan sirkulasi tepi menyeluruh yang mengakibatkan hipotensi jaringan.  Kematian karena syok terjadi bila kejadian ini.
Transcript presentasi:

INSUFISIENSI ADRENAL Mulfi Azmi, dr

KELENJAR ADRENAL Organ bilateral yang terletak di atas ginjal Terdiri dari : Korteks Medulla Source : Tiga kategori utama dari hormon steroid adrenal, yaitu: 1.Mineralokortikoid 2. Glukokortikoid 3.Androgen

Insufisiensi Adrenal Hipo-fungsi korteks adrenal, biasanya insufisiensi glukokortikoid (kortisol). Keadaan ini dapat berkaitan dengan insufisiensi mineralokortikoid (aldosteron) dan androgen (DHEAS). Gambaran klinisnya mungkin bervariasi tergantung onset kejadiannya apakah akut, kronik atau dengan krisis adrenal. Source : Ashrafuzzaman S, Rahim MA. Adrenal Insufficiency. BIRDEM Medical Journal. 2015;5(3):43-8. Charmandari E, Nicolaides NC, Chrousos GP. Adrenal insufficiency. The Lancet. 2014;383(9935):

Epidemiologi Berdasarkan mekanisme yang mendasarinya, insufiesiensi adrenal dibagi menjadi: Source : Charmandari E, Nicolaides NC, Chrousos GP. Adrenal insufficiency. The Lancet. 2014;383(9935): a. Insufisiensi adrenal primer (Addison disease) Akibat dari penyakit intrinsik pada korteks adrenal b. Insufisiensi adrenal sekunder Disebut juga insufisiensi adrenal sentral, akibat penyakit pituitari yang menghambat pelepasan kortikotropin atau akibat kurang responsifnya kelenjar adrenal terhadap hormon ini.

Diagnosis Untuk memastikan diagnosis insufiseinsi adrenal dengan yakin, perlu dilakukan short synacthen test (SST)/ tes stimulasi CTH/ tes cosyntropin. Source: Arlt W The approach to the adult with newly diagnosed adrenal insufficiency. Journal of Clinical Endocrinology & Metabolism, 94(4):

Pemeriksaan Penunjang Foto thorax dicari tanda tanda tuberculosis, histoplasmosis, keganasan, sarkoid dan lymphoma Pemeriksaan CT scan abdomen kelenjar adrenal mengalami perdarahan, atropi, gangguan infiltrasi, penyakit metabolik. Perdarahan adrenal terlihat sebagai bayangan hiperdens, dan terdapat pembesaran kelenjar adrenal yang bilateral Pemeriksaan EKG adanya pemanjangan dari interval QT yang dapat mengakibatkan ventikular aritmia gelombang t inverted yang dalam dapat terjadi pada akut adrenal krisis Pemeriksaan histologis primer gambaran infeksi dan penyakit infiltratif sekunder atrofi kelenjar adrenal Source: Willacy H, Bonsal A. Addisonian Crisis in :Patient Plus original by doctoroline.nhs.uk,EMIS 2006; available at:

Penatalaksanaan Pasien diterapi dengan hidrokortison (atau kortison asetat), merupakan pilihan paling fisiologis pengganti glukokortikoid Dosis hidrokortison harian yang direkomendasikan adalah mg/m 2 ; diberikan dalam dua atau tiga dosis, ½ atau 2/3 nya diberikan pagi hari. Glukokortikoid sintetik kerja-panjang (prednisolon, prednison, dan dexametason) dihindari karena durasi kerjanya lebih panjang menyebabkan tanda kelebihan glukokortikoid kronis. Selama terjadi sakit ringan atau posedur pembedahan, dosis glukokortikoid dapat ditingkatkan sampai 3x lipat dari dosis pemeliharaan Pada saat sakit berat atau operasi, dosis glukokortikoid diperlukan kenaikan 10x lipat dari angka produksi harian untuk menghindari terjadinya krisis adrenal. Pada insufisiensi adrenal primer, terapi pengganti mineralokortikoid diperlukan untuk mencegah hilangnnya natrium, deplesi volume intravaskular, & hiperkalemia. Diberikan dlm bentuk fludrokortison (9—fluorohidrokortison) dgndosis mg/hari, pagi hari. Source: Bancos I, Hahner S, Tomlinson J, Arlt W. Diagnosis and management of adrenal insufficiency. The lancet Diabetes & endocrinology. 2015;3(3): Potentially life-threatening steroid dependency. Addison’s Disease Self Help Group (accessed Oct 16, 2013).

Krisis Adrenal Krisis Adrenal = krisis Addison = acute adrenal insufficiency Suatu keadaan yang mengancam jiwa Dapat terjadi pada pasien yang blm diketahui mengalami insufisiensi adrenal atau pada pasien insufisiensi adrenal yang mengalami infeksi bakteri, operasi, diare, penyakit berat lain. Terjadi bila kebutuhan fisiologis terhadap hormon melebihi kemampuan kelenjar adrenal menghasilkan hormon

Etiologi dan Faktor Risiko Penyebab primer: perdarahan kel. Adrenal bilateral, trombosis atau nekrosis selama sepsis atau ketika mendapat anfikoagulan. Penyebab sekunder: peripartum pituitary infark (sheehan’s syndrom), pituitary apoplexy, trauma kepala dgn gangguan batang kel. Pituitari Faktor risiko: Penggunaan kortikosteroid Stres fisiologik berat (sepsis, trauma, luka bakar, tindakan bedah) Pengguna obat-obatan ketokonazole, phenitoin, rifampisin Source: Marina martin MD. Adrenal insufficiency; available at:

Gejala Klinis Syok yg sulit dijelaskan etiologinya Hiponatremia atau hipertermia Akibat kortisol : cepet lelah, lemah badan, anoreksia, mual muntah, diare, hipoglikemia, hipotensi, hioonatremi Akibat aldosteron : hiperkalemia, hipotensi berat yg menetap Lain-lain bergantung penyebab: panas badan, nyeri abdomen dan pinggang akibat perdarahan kel. Adrenal Source: Spesier PW. Adrenal Crisis in: Pediatric Endocrinology; Schhiner Children’s Hospital; New York School of Medicine; New York City, 2003; available at:

Pemeriksaan Penunjang Kadar glukosa darah rendah Natrium plasma rendah Kalium darah meningkat Asidosis (kadar bikarbonat plasma meq/L) Ureum meningkat Adanya eosinofilia dan limfositosis pd SADT Gangguan kadar serum tiroid Diagnositik paling spesisfik pemeriksaan kadar ACTH dan kortisol Source: Kirkland L. AdrenalCrisis; eMedicine; available at:

Penatalaksanaan 1.Cairan isotonik (NaCl 0,9%) untuk menambah volume dan garam 2.Hipoglikemia cairan dextrose 50% 3.Steroid iv secepatnya: dexamethasone 4 mg atau hidrokortison 100 mg (setelah stabil lanjutkan dexamethasone 4mg IV tiap 12 jam atau hidrokortison 100 mg IV tiap 6-8 jam) 4.Obati penyakit yg mendasarinya 5.Untuk meningkatkan tekanan darah dopamin atau norepinefrin 6.Terapi pengganti mineralokortikoid dgn fludricortisone 7.Konsulkan dgn endokrinologist, subspesialis infeksi, ahli critical care, kardilogis, ahli bedah Source: Kirkland L. AdrenalCrisis; eMedicine; available at: Marina martin MD. Adrenal insufficiency; available at:

Simpulan Kelenjar adrenal merupakan organ bilateral yang terletak di atas ginjal. Kelenjar adrenal terdiri dari daerah terluar/korteks, yang terdiri dari tiga zona secara normal menempati lebih dari ¾ dari massa adrenal dan daerah terdalam/medulla. Baik korteks maupun medulla menghasilkan hormon- hormon yang berfungsi untuk homeostasis dalam tubuh. Insufisiensi adrenal merupakan keadaan yang paling sering mengganggu fungsi kelenjar ini. Apabila tidak ditangani dan dilakukan diagnosis secara dini, maka akan jatuh kepada krisis adrenal.

TERIMAKASIH