Fakta dan Dinamika Dana Pensiun Pemberi Kerja (DPPK) #1 Indonesia Retirement Outlook (IRO) Seminar 2018 SUHERI
Apa yang akan terjadi setelah pensiun ?
Masih sedikit pekerja di Indonesia yang memiliki dana pensiun Komposisi Pekerja Dan Dana Pensiun Masih sedikit pekerja di Indonesia yang memiliki dana pensiun
Beban Setelah Pensiun
Pelaku Dan Peserta Dana Pensiun
Komposisi Pekerja Dan Dana Pensiun Sumber : OJK
Jaminan masa Pensiun di indonesia
Literasi dan Inklusi
Literasi dan Inklusi
Perlu Upaya untuk Pemahaman Tentang Dana Pensiun Dari Awal
FAKTA : KEBIASAAN & HASIL RISET
Isue Tuntutan Pendiri dan Dewan Pengawas yang orientasinya jangaka pendek UU Dana Pensiun No. 11 Th 1992 sudah banyak yang tidak sesuai dengan perkembangan. RUU tidak masuk prioritas prolegnas Ketentuan POJK yang baru yang tidak sesuai UU membingungkan Dana pensiun Ancaman kenaikan iuran BPJS-TK mengancam keberlangsungan Dana Pensiun Sukarela
Peran Dewan Pengawas dan Pendiri Memberikan Support kepada Pengurus dalam menghadapi situasi perekonomian yang kurang baik Tetap memegang prinsip investasi jangka panjang sesuai karakterisitik dana pensiun Menjadikan dana pensiun sebagai bagian dari total daya tarik bagi karyawan untuk tetap produktif Meningkatkan awareness karyawan tentang dana pensiun Tetap meningikuti perkembangan dana pensiun baik dari pengelolaannya maupun perkembangan regulasinya
Harapan kepada Regulator Menciptakan regulasi yang mendorong tumbuhnya industri Melakukan relaksasi atas regulasi yang tidak memihak kepada industri Membantu memecahkan permasalahan yang dihadapi industri agar industri dapat tumbuh Merumuskan regulasi dengan betul-betul mempertimbangkan karakteristik industri Mendengarkan masukan industri sebelum merumuskan kebijakan-kebijakan yang akan dikeluarkan.
Peran Pemerintah